Baitul Hikmah

Para ilmuwan di suatu perpustakaan Abbasiyah. Ilustrasi Maqamat al-Hariri oleh Yahya al-Wasithi, 1237

Rumah Kebijaksanaan atau Baitul Hikmah adalah perpustakaan, lembaga penerjemahan dan pusat penelitian yang didirikan pada masa kekhilafahan Abbasiyah di Baghdad, Irak. Baitul hikmah ini terletak di Baghdad, dan Baghdad ini dianggap sebagai pusat intelektual dan keilmuan pada masa Zaman keemasan Islam (The golden age of Islam). Karena sejak awal berdirinya kota ini sudah menjadi pusat peradaban dan kebangkitan ilmu pengetahuan dalam Islam. Rumah Kebijaksanaan ini merupakan salah satu institusi kunci dari gelombang masuknya literatur asing yang diterjemahkan kedalam bahasa Arab dan dianggap sebagai jembatan besar dalam transfer ilmu pengetahuan pada masa zaman keemasan Islam.

Perpustakaan ini didirikan oleh Khalifah Harun ar-Rasyid dan mencapai puncaknya dimasa kepemimpinan putranya, Khalifah Al-Ma'mun yang berkuasa pada 813-833 M yang mana perpustakaan ini di sematkan sebagai usahanya. Al-Ma'mun juga diakui usahanya dalam memunculkan banyak ilmuwan terkenal untuk saling berbagi informasi, pandangan dan budaya di Rumah Kebijaksanaan. Berpusat di Baghdad sepanjang abad ke-9 hingga ke-13, terdapat banyak ilmuwan disana termasuk diantaranya orang-orang dengan latar belakang Persia maupun Kristen yang ikut ambil bagian pada penelitian dan pendidikan di lembaga ini. Selain menerjemahkan buku-buku asing kedalam bahasa Arab, para ilmuwan yang memiliki hubungan dengan Rumah Kebijaksanaan juga banyak membuat kontribusi asli yang besar di berbagai bidang. Dibawah kepemimpinan Al-Ma'mun, observatorium didirikan, dan Rumah Kebijaksanaan telah menjadi pusat untuk studi humaniora dan ilmu pengetahuan yang terbaik pada abad pertengahan Islam, meliputi bidang matematika, astronomi, kedokteran, alkimia dan kimia, zoologi, geografi dan kartografi. Juga dengan mengambil literatur-literatur dari India, Yunani, dan Persia, para ilmuwan disana mampu mengumpulkan koleksi pengetahuan dunia secara masif, dan berdasarkan itu semua mereka membuat penemuan-penemuan mereka sendiri. Pada pertengahan abad ke-9 masehi Rumah Kebijaksanaan telah menjadi repositori terbesar dari buku-buku dunia.

Rumah Kebijaksanaan terus berkembang di bawah pengganti khalifah Al-Ma'mun yakni Al-Mu'tasim (berkuasa pada 833-842 M) lalu putranyaAl-Watsiq (berkuasa pada 842-847 M), tetapi mengalami titik balik di bawah pemerintahan Al-Mutawakkil (berkuasa pada 847-861 M). Khalifah Al-Ma'mun, al-Mu'tasim, dan Al-Watsiq dilatarbelakangi pemikiran sekte Mu'tazilah, yang mendukung kebebasan berpikir seluas-luasnya dan penelitian ilmiah, sementara khalifah Al-Mutawakkil mendukung interpretasi yang lebih literal berdasarkan Al-Qur'an dan Hadits. Khalifah Al-Mutawakkil tidak tertarik pada ilmu pengetahuan asing dan mengubah haluan lembaga ini dari rasionalisme. Ia menganggap tersebarnya filsafat Yunani kedalam keyakinan umat Islam sebagai sesuatu yang tidak Islami karena berasal dari ajaran non-Islam (Yunani).

Sama seperti Perpustakaan Alexandria, Baitul Hikmah berakhir sama tragisnya. Dalam penyerangan Baghdad, invasi pasukan Hulagu Khan dari Mongol pada tahun 1258 M membumi-hanguskan Rumah Kebijaksanaan beserta seluruh literatur di dalamnya, bersama-sama dengan perpustakaan-perpustakaan lainnya di baghdad. Banyak naskah dan karya dari para cendekiawan yang hilang, kehancuran Baghdad dan Baitul Hikmah pun mengakhiri masa keemasan peradaban Islam.

Ilmuwan terkait

Beberapa ilmuwan yang dikenal dan memiliki hubungan dengan Rumah Kebijaksanaan diantaranya:

Lihat pula

Rujukan

Catatan kaki
Daftar pustaka
  • Al-Khalili, Jim (2011), The House of Wisdom: How Arabic Science Saved Ancient Knowledge and Gave Us the Renaissance, New York: Penguin Press, ISBN 9781594202797 
  • Lyons, Jonathan (2009), The House of Wisdom: How the Arabs Transformed Western Civilization, New York: Bloomsbury Press, ISBN 9781596914599 
  • Meri, Joseph; Bacharach, Jere (2006), Medieval Islamic Civilization: An Encyclopedia, Routledge, ISBN 0415966906 
  • Hockey, Thomas (2007), The Biographical Encyclopedia of Astronomers, New York: Springer, ISBN 9780387304007 
  • Koetsier, Teun (2001), "On the prehistory of programmable machines: musical automata, looms, calculators", Mechanism and Machine Theory, Elsevier, 36 (5): 589–603, doi:10.1016/S0094-114X(01)00005-2. 
  • Micheau, Francoise, "The Scientific Institutions in the Medieval Near East",   Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan) in (Morelon & Rashed 1996, hlm. 985–1007)
  • Morelon, Régis; Rashed, Roshdi (1996), Encyclopedia of the History of Arabic Science, 3, Routledge, ISBN 0415124107 
Baca informasi lainnya:

Hungarian chocolate cake Rigó JancsiAlternative namesGypsy JohnTypeCakePlace of originHungary and AustriaRegion or statein Hungary: nationwidein Austria: Viennain Italy: Triestein Croatia: RijekaMain ingredientsChocolate sponge cake (flour, butter, sugar, egg whites, chocolate, egg yolks)Filling: chocolate and cream icing, apricot jam, dark rum or vanilla Rigó Jancsi (Hungarian pronunciation: [ˈriɡoː ˈjɒnt͡ʃi]) is a traditional Hungarian cube-shaped chocolate sponge cake and cho…

Oseania   Pernikahan sesama jenis diakui   Pengakuan pernikahan dilakukan di tempat lain di negara ini (Samoa Amerika)   Pasangan sesama jenis tidak diakui   Pernikahan sesama jenis dilarang oleh konstitusi (Palau)   Aktivitas seksual sesama jenis ilegal, tetapi larangan tidak diberlakukan   Homoseksual ilegal Oseania, sama seperti benua lainnya, memiliki hukum yang bervariasi mengenai hak lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT).…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. The 4th TenorSampul VHSSutradaraHarry BasilProduserJoseph MerhiDitulis olehRodney DangerfieldHarry BasilPemeranRodney DangerfieldSinematograferKen BlakeyPenyuntingTony LombardoDistributorImageworks EntertainmentMetro-Goldwyn-MayerTanggal rilis 22 Novembe…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Isla SummerLahir9 Juni 1997 (umur 26)Amerika SerikatKebangsaanAmerika SerikatNama lainIslaTinggi162 m (531 ft 6 in)Berat57 kg (126 pon) Isla Summer (lahir di Long Beach, Amerika Serikat, pada 9 Juni 1997) adalah seorang…

Copa América songs and anthems are songs and tunes adopted officially to be used as warm-ups to the event, to accompany the championships during the event and as a souvenir reminder of the events as well as for advertising campaigns leading for the Copa América, giving the singers exceptional universal world coverage and notoriety. Official songs and anthems CopaAmérica Host Country Title Language Performer(s) Writer(s) & producer(s) Audios & videos Live performance 2004  Peru M…

Opera by Bedřich Smetana You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Czech. (March 2024) Click [show] for important translation instructions. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-translated text into the English Wikipedia. Do not translate text that appea…

Questa voce o sezione sull'argomento ingegneria non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Questa voce o sezione sull'argomento ingegneria non è ancora formattata secondo gli standard. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. …

Daerah Sayatan Nefrektomi Difusi Proliferatif Nefrtis pada Lupus Nefrektomi adalah prosedur pembedahan untuk menghilangkan seluruh bagian ginjal.[1] Nefrektomi ini biasanya dilakukan untuk mengobati penderita kanker ginjal atau orang dengan kerusakan ginjal yang parah.[1] Nefrektomi juga dilakukan untuk mengambil ginjal yang sehat untuk donor pada transplantasi ginjal.[1] Pembedahan dapat dilakukan dengan sayatan melalui pinggang, punggung (dorsal) atau perut.[2] …

Dornier Flugzeugwerke adalah produsen pesawat Jerman didirikan di Friedrichshafen pada tahun 1914 oleh Claudius Dornier. Selama umur panjangnya, perusahaan memproduksi desain banyak dikenal baik untuk pasar sipil dan militer. Dornier Do 28 D-2 SKYSERVANT Do 31 Do 32 Dornier-Werke GmbHJenisPrivately held companyNasibAcquired by Fairchild Aircraft in 1996PenerusEADSDidirikan1922Ditutup2002KantorpusatManzell, FriedrichshafenTokohkunciClaudius DornierIndukDaimler-Benz (from 1985) Dassault-Breguet/Do…

Jenna OrtegaJenna Ortega, 2022LahirJenna Marie Ortega[1]27 September 2002 (umur 21)[2]Coach Valley, California[2]PekerjaanAktrisTahun aktif2012–sekarangTanda tangan Jenna Marie Ortega[1] (lahir 27 September 2002[2]) adalah seorang aktris asal Amerika Serikat. Di televisi, ia memerankan Jane Muda di serial drama romantis, Jane the Virgin, Harley Diaz di serial Disney Channel, Stuck in the Middle dan Ellie Alves di serial thriller Netflix, You. P…

I'm YoursSingel oleh Jason Mrazdari album We Sing. We Dance. We Steal Things.Dirilis15 April 2008FormatDigital download, CD singleDirekam2005GenrePop, reggae, folk rockDurasi4:03LabelAtlanticPenciptaJason MrazProduserMartin Terefe I'm Yours adalah singel pertama dari Jason Mraz dari album studio ketiganya We Sing. We Dance. We Steal Things.. Singel ini dirilis pada tanggal 15 April 2008. Sertifikasi Negara Sertifikasi(sales thresholds) Jerman Gold[1] Spanyol Gold[2] AS 5x Platinu…

Pemenang Penghargaan 2010: Penghargaan Yayasan ONCE untuk Aksesibilitas (Dua pemenang bersama) Kategori: Olahraga. Aviva Stadium, Irlandia, Dublin oleh Populous bekerja sama dengan Scott Tallon Walker Festival Arsitektur Dunia (Bahasa Inggris: World Architecture Festival; disingkat WAF) adalah festival tahunan dan upacara penghargaan, salah satu acara paling bergengsi yang didedikasikan untuk industri arsitektur dan pengembangan. Empat acara pertama diadakan di Barcelona, dari 2008 hingga 2011, …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber:&#…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: List of Afrikaans singers – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (March 2016) (Learn how and when to remove this template message) This is a list of notable singers who have performed in the Afrikaans language. Solo artists are alphabetised by their stage n…

Irenne Ghea29 November 2019LahirIrenne Ghea Monderella5 Desember 1998 (umur 25)Blitar, Jawa Timur, IndonesiaKebangsaanIndonesiaNama lainIrenne GheaPekerjaanPenyanyiAktrisPresenterMusisiTahun aktif2018 — sekarangSuami/istriNoval Kdi ​ ​(m. 2021; c. 2023)​Anak1Orang tuaalm.Wagiso (ayah) almh.Sriani Monderella (ibu)Karier musikGenreDangdut, Koplo, Jandhut, Hip-hopInstrumen Vokal Irenne Ghea Monderella atau lebih dikenal dengan Irenne …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada September 2015. Egi MelgiansyahInformasi pribadiTanggal lahir 4 September 1990 (umur 33)Tempat lahir Bogor, IndonesiaTinggi 167 m (547 ft 11 in)Posisi bermain GelandangInformasi klubKlub saat ini Persita TangerangKarier junior Tim Persita Junior2006…

94 Ceti bJenis objekPlanet luar surya Nama lainHD 19994bData pengamatan(Epos J2000.0[*]) Rasi bintangCetus Asensio rekta48,19348711525084 derajat Deklinasi−1,19609717674472 derajat Metode penemuanspektroskopi Doppler[*]Tahun penemuan7 Agustus 2000[sunting di Wikidata] 94 Ceti b adalah sebuah planet luar surya yang terletak sekitar 73,52 tahun cahaya dari Bumi. Planet ini ditemukan pada tahun 2003 dengan menggunakan metode kecepatan radial. 94 Ceti b memiliki massa sebesar 1,37 ma…

DopeSingel promosi oleh Lady Gagadari album ArtpopDirilis04 November 2013 (2013-11-04)FormatUnduh digitalDirekam2013Shangri-La Studios(Malibu, California)CRC Recording Studios(Chicago, Illinois)GenreRock elektronikDurasi3:41LabelStreamline, InterscopePencipta Stefani Germanotta Paul DJ White Shadow Blair Nick Monson Dino Zisis Produser Rick Rubin Lady Gaga Dope adalah sebuah lagu oleh artis rekaman Amerika Lady Gaga dari album studio ketiganya, Artpop (2013). Album ini dirilis pada tanggal …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Kepala Ku…

Yang PerdanaAlbum studio karya Paquita WidjayaDirilisOktober 1995GenrepopLabelKita2 ProductionProduserPaquita Widjaya, Andy Julias, LiloKronologi Paquita Widjaya Yang Perdana (1995) Asa (2011)String Module Error: Match not foundString Module Error: Match not found Yang Perdana merupakan sebuah album musik perdana milik penyanyi sekaligus model dan aktris Paquita Widjaya yang dirilis pada tahun 1995. Single hits dalam lagu ini antara lain, Teman Bicara dan Dua Manusia. Daftar lagu TEMAN BICAR…

Kembali kehalaman sebelumnya