Fosil

Sebuah fosil katak.

Fosil atau sisa purba (bahasa Latin: fossa yang berarti "menggali keluar dari dalam tanah") adalah benda-benda yang diawetkan dalam amber, rambut, kayu yang membatu, minyak, batu bara, dan sisa-sisa DNA. Agar suatu organisme bisa menjadi fosil, sisa-sisa organisme ini harus segera tertimbun sedimen. Para pakar paleontologi mengklasifikasikan fosil menjadi beberapa macam. Hewan atau tumbuhan yang dikira sudah punah tetapi ternyata masih ada disebut fosil hidup. Fosil yang paling umum adalah kerangka yang tersisa seperti cangkang, gigi dan tulang. Fosil jaringan lunak sangat jarang ditemukan.Ilmu yang mempelajari fosil adalah paleontologi, yang juga merupakan cabang ilmu yang direngkuh arkeologi.

Fosilisasi

Fosilisasi merupakan proses penimbunan sisa-sisa hewan atau tumbuhan yang terakumulasi dalam sedimen atau endapan-endapan baik yang mengalami pengawetan secara menyeluruh, sebagian ataupun jejaknya saja. Terdapat beberapa syarat terjadinya pemfosilan yaitu antara lain:

  1. Organisme mempunyai bagian tubuh yang keras
  2. Mengalami pengawetan
  3. Terbebas dari bakteri pembusuk
  4. Terjadi secara alamiah
  5. Mengandung kadar oksigen dalam jumlah yang sedikit
  6. Umurnya lebih dari 10.000 tahun yang lalu.

Fosil hidup

Istilah "fosil hidup" adalah istilah yang digunakan suatu spesies hidup yang menyerupai sebuah spesies yang hanya diketahui dari fosil. Beberapa fosil hidup antara lain ikan coelacanth dan pohon ginkgo. Fosil hidup juga dapat mengacu kepada sebuah spesies hidup yang tidak memiliki spesies dekat lainnya atau sebuah kelompok kecil spesies dekat yang tidak memiliki spesies dekat lainnya. Contoh dari kriteria terakhir ini adalah nautilus.

Tempat penemuan fosil

Kebanyakan fosil ditemukan dalam batuan endapan (sedimen) yang permukaannya terbuka. Batu karang yang mengandung banyak fosil disebut fosiliferus. Tipe-tipe fosil yang terkandung di dalam batuan tergantung dari tipe lingkungan tempat sedimen secara ilmiah terendapkan. Sedimen laut, dari garis pantai dan laut dangkal, biasanya mengandung paling banyak fosil.

Proses terbentuknya fosil

Fosil terbentuk dari proses penghancuran peninggalan organisme yang pernah hidup. Hal ini sering terjadi ketika tumbuhan atau hewan terkubur dalam kondisi lingkungan yang bebas oksigen. Fosil yang ada jarang terawetkan dalam bentuknya yang asli. Dalam beberapa kasus, kandungan mineralnya berubah secara kimiawi atau sisa-sisanya terlarut semua sehingga digantikan dengan cetakan.

Pemanfaatan fosil

Fosil penting untuk memahami sejarah batuan sedimen bumi. Subdivisi dari waktu geologi dan kecocokannya dengan lapisan batuan tergantung pada fosil.Organisme berubah sesuai dengan berjalannya waktu dan perubahan ini digunakan untuk menandai periode waktu. Sebagai contoh, batuan yang mengandung fosil graptolit harus diberi tanggal dari era paleozoikum. Persebaran geografi fosil memungkinkan para ahli geologi untuk mencocokan susunan batuan dari bagian-bagian lain di dunia.[1]

Galeri

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Palmer, Douglas. Buku saku:Fosil;alih bahasa,Yulin Lestari. Jakarta:Erlangga,2002.
  2. ^ Palmer, T. J., and Wilson, MA (1988) Parasitism of Ordovician bryozoans and the origin of pseudoborings. Palaeontology 31, 939–949


Baca informasi lainnya:

Marsekal Lapangan Khalifa bin Ahmed Al Khalifa (bahasa Arab : خليفة بن أحمد آل خليفة, lahir tahun 1946) adalah seorang tentara Bahrain yang menjabat sebagai Panglima Angkatan Pertahanan Bahrain (BDF). Khalifa bin Ahmed Al KhalifaKhalifah bin Ahmed Tahun 2012Lahir1946 (umur 77–78)BahrainPengabdian BahrainDinas/cabangPasukan Pertahanan BahrainLama dinas1971–SekarangPangkatMarsekal LapanganPerang/pertempuranPerang TelukIntervensi militer di Yaman 2015 Biografi M…

Brunei DPMM FCDatos generalesNombre Duli Pengiran Muda Mahkota Football ClubApodo(s) AvispasFundación 2000Presidente Príncipe Al-Muhtadee BillahEntrenador Adrian PennockInstalacionesEstadio Estadio Nacional Sultán Hassanal BolkiahCapacidad 28,000Ubicación Bandar Seri Begawan, Brunéi Titular Alternativo Última temporadaLiga Singapore Premier League(2023) 7.ºTítulos 2 (por última vez en 2019)Copa Copa de Singapur Página web oficial[editar datos en Wikidata] El Brunei DPMM …

Hercules: The Legendary Journeys is an American television series based on the tales of the classical Greek hero, produced from January 16, 1995, to November 22, 1999. It had two spin-off series: Xena: Warrior Princess, which ran from 1995 to 2001, and the prequel Young Hercules, which ran in 1998 and 1999. This list includes significant characters from all three series. Main characters Main characters: (left to right) Gabrielle, Xena, Hercules and Iolaus Hercules (portrayed by Kevin Sorbo as an…

Dangerous DragonPosterGenre Drama Roman Aksi BerdasarkanDangerous Dragonoleh AlvinanoraSkenarioRickySutradaraFerdi BontotSutradara lagaOri SudrajatPemeran Dwi Andhika Raisya Bawazier Gerald Christopher W Ahmad Pule Ryuken Lie Ike Muti Anglica Booth Lyora Wijaya Alexander Wulan Negara asalIndonesiaBahasa asliBahasa IndonesiaJmlh. episode6ProduksiProduser eksekutifJuli Sautman SimbolonProduserAldy SimanjuntakSinematografiFerrari AchmadiPenyuntingSuhersih RoniRumah produksiGlobal Cemerlang Indonesi…

Angkatan Pertahanan (Irlandia: Fórsaí Cosanta,  secara resmi disebut Óglaigh na hÉireann) adalah angkatan bersenjata Irlandia. Mereka mencakup Angkatan Darat, Korps Udara, Angkatan Laut, dan Pasukan Pertahanan Cadangan.[1]Angkatan Pertahanan IrlandiaFórsaí CosantaÓglaigh na hÉireannLambang Angkatan Pertahanan IrlandiaDidirikanFebruari 1922Formasi terkini1 Oktober 1924Angkatan  Angkatan Darat Irlandia Korps Udara Irlandia  Angkatan Laut Irlandia Pasukan Pertahanan C…

Cui-cui kardinal Burung Myzomela dengan warna scarlettnya Status konservasi Risiko Rendah (IUCN 3.1)[1] Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Passeriformes Famili: Maliphagidae Genus: Myzomela Spesies: M. cardinalis Nama binomial Myzomela cardinalis(Gmelin, 1788) Cui-cui kardinal (Myzomela cardinalis) adalah spesies burung pemakan madu yang termasuk famili Meliphagidae. Dinamakan demikian karena warna merah tua yang biasa ada pada jantannya. Bu…

DianaMantan Putri WalesDiana pada Juni 1997Putri WalesPeriode29 Juli 1981 - 29 Agustus 1996(15 tahun, 31 hari)PendahuluRatu MaryPenerusCatherine, Putri WalesInformasi pribadiKelahiranDiana Frances Spencer(1961-07-01)1 Juli 1961Park House, Sandringham, Norfolk, Inggris, Britania RayaKematian31 Agustus 1997(1997-08-31) (umur 36)Pitié-Salpêtrière Hospital, Paris, PrancisPemakaman6 September 1997Althorp, Northamptonshire, Inggris, Britania RayaWangsa Spencer (melalui kelahiran) Win…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Dane BoedigheimerDane Boedigheimer di VidCon pada tahun 2012Lahir28 September 1979 (umur 44)[1]Minnesota, Amerika SerikatTempat tinggalRiverside[2]AlmamaterMinnesota State University MoorheadPekerjaanPembuat film, artis YouTubeTahun&…

Kumano pada Oktober 1938 Sejarah Kekaisaran Jepang Nama KumanoAsal nama Sungai KumanoPembangun Kawasaki ShipyardsPasang lunas 4 April 1934Diluncurkan 15 Oktober 1936Selesai 31 Oktober 1937Dicoret 20 Januari 1945[1]Nasib Tenggelam pada 25 November 1944 Ciri-ciri umum Kelas dan jenis Kapal penjelajah kelas-MogamiBerat benaman 13.440 ton panjang (13.660 t) (muat penuh)Panjang 201,6 m (661 ft 5 in)Lebar 22 m (72 ft 2 in)Sarat air 5,5 m (18 ft 1…

Acura MDXInformasiProdusenHondaJuga disebutHonda MDXMasa produksi2000–sekarang (Acura)2003–2006 (Honda)Model untuk tahun2001-sekarangBodi & rangkaKelascrossover SUV mewahBentuk kerangka5-pintu SUVKronologiPendahuluAcura SLX Acura MDX atau Honda MDX (di Jepang dan Australia) adalah SUV crossover mewah yang diproduksi oleh Acura sejak tahun 2000. MDX adalah crossover SUV pertama yang memiliki baris ketiga tempat duduk. Singkatan alfanumeriknya berasal dari Multi-Dimensional …

Quantum consistency equation In physics, the Yang–Baxter equation (or star–triangle relation) is a consistency equation which was first introduced in the field of statistical mechanics. It depends on the idea that in some scattering situations, particles may preserve their momentum while changing their quantum internal states. It states that a matrix R {\displaystyle R} , acting on two out of three objects, satisfies ( R ˇ ⊗ 1 ) ( 1 ⊗ R ˇ ) ( R ˇ ⊗ 1…

Wikispecies mempunyai informasi mengenai Gletang. Gletang Gletang di Majalengka Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa takson): Angiospermae (tanpa takson): Eudikotil (tanpa takson): Asteridae Ordo: Asterales Famili: Asteraceae Tribus: Heliantheae Genus: Tridax Spesies: T. procumbens Nama binomial Tridax procumbensL. Gletang (Tridax procumbens) adalah sejenis tumbuhan, kebanyakan ditemukan liar sebagai gulma, anggota suku Asteraceae. Berasal dari Amerika tropis, gletang biasa dijumpai …

Ci DurianTji Doerian, Chi Kandi, Tji kandi, Cikande, Tji kandeLokasiNegara IndonesiaProvinsiBantenCiri-ciri fisikHulu sungaiPuncak Kondang (Taman Nasional Gunung Halimun Salak) - lokasiperbatasan Banten dan Jawa Barat - koordinat6°42′39″S 106°27′06″E / 6.7108°S 106.4516°E / -6.7108; 106.4516 - elevasi1.850 m (6.070 ft) Muara sungaiLaut Jawa - lokasiTanara, Serang - koordinat6°01′27″S 106°24…

Governatorati della Siria I governatorati (o province) della Siria (muhāfazāt, singolare muhāfaza) sono la suddivisione territoriale di primo livello del Paese e sono pari a 14. Ciascuno di essi si suddivide ulteriormente in distretti (manātiq, singolare: minṭaqa). Indice 1 Lista 2 Mappa 3 Altri progetti 4 Collegamenti esterni Lista Localizzazione Governatorato Capoluogo Popolazione(2004) Superficie(km2) Governatorato di Aleppo Aleppo 4 045 166 18 498 Governatorato del Rif d…

Ksar Ait-Ben-HaddouSitus Warisan Dunia UNESCOKriteriaBudaya: iv, vNomor identifikasi444Pengukuhan1987 (11) Aït Benhaddou (Berber: Ath Benhadu, Arab: آيت بن حدّوcode: ar is deprecated ) adalah kota terfortifikasi atau ksar yang terletak di sepanjang rute karavan yang pernah menghubungkan Sahara dengan Marrakech, Maroko. Sebagian besar warga yang pernah tinggal di ksar ini kini tinggal di bangunan modern di desa terdekat, walaupun masih ada 4 keluarga yang tinggal di kota kuno ini. …

Artikel ini bukan mengenai Epsom. artikel mengandung terlalu banyak istilah teknis. Tolong bantu mengembangkannya agar dapat dipahami oleh orang awam, tanpa harus menghilangkan aspek teknisnya. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Seiko Epson CorporationGedung Seiko Epson di TokyoNama asliセイコーエプソン株式会社Nama latinSeikō Epuson Kabushiki-gaishaJenisPublik (K.K.)Kode emitenTYO: 6724IndustriElektronikDidirikan18 Mei 1942; 81 tahun lalu (1942-…

Карьера Артуро Уи, которой могло не бытьDer aufhaltsame Aufstieg des Arturo Ui Жанр пьеса-памфлет Автор Бертольт Брехт Язык оригинала немецкий Дата написания 1941 Дата первой публикации 1957 «Карьера Артуро Уи, которой могло не быть» (нем. Der aufhaltsame Aufstieg des Arturo Ui) — пьеса-памфлет немецкого п…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Isan – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Isan ภาคอีสานsejumlah kawasan di Thailand From upper-left to lower-right: Thai–Lao Friendship Bridge, Phu Kradueng, Khao Yai, Phano…

Genus of sharks Atelomycterus Coral catshark (Atelomycterus marmoratus) Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Chondrichthyes Subclass: Elasmobranchii Subdivision: Selachimorpha Order: Carcharhiniformes Family: Scyliorhinidae Genus: AtelomycterusGarman, 1913 Type species Scyllium marmoratumAnonymous, referred to E. T. Bennett, 1830 Atelomycterus is a genus of catsharks in the family Scyliorhinidae. Species There are currently six recognized species …

Foto dari The Big Combo (1955) ini memperlihatkan gaya visual film noir dalam bentuknya yang paling ekstrem. John Alton, sinematografer film, menciptakan banyak gambar-gambar yang menjadi ikon film noir. Film noir adalah sebuah istilah sinematik yang digunakan untuk menggambarkan gaya film Hollywood yang menampilkan drama-drama kriminal, khususnya yang menekankan keambiguan moral dan motivasi seksual. Periode film noir klasik Hollywood biasanya dianggap merentang dari awal 1940-an hingga akhir 1…

Kembali kehalaman sebelumnya