Jeritan Kuntilanak

Jeritan Kuntilanak
SutradaraKoya Pagayo
ProduserS. Jakin
Ditulis olehShinta Rianasari
PemeranJoanna Alexandra
Julia Perez
Cathrine Wilson
Garneta Haruni
Zacky Zimah
Andrew Ralph Roxburgh
Furry Citra
HIM Damsyik
Penata musikEka Firdaus
SinematograferPagayo Brothers
Freddy Lingga
PenyuntingTiara Puspa Rani
DistributorTeguh Bankti Mandiri
Tanggal rilis
  • November 2009 (November 2009)
Durasi91 menit
NegaraIndonesia

Jeritan Kuntilanak merupakan film horor Indonesia yang dirilis pada 2009 yang disutradarai oleh Koya Pagayo. Film ini dibintangi antara lain oleh Joanna Alexandra, Julia Perez, Cathrine Wilson, Garneta Haruni, Zacky Zimah, Andrew Ralph Roxburgh, Furry Citra, dan HIM Damsyik.

Plot

Lila (Furry Citra) adalah seorang mahasiswi sederhana yang hidup berdua dengan kakaknya, Yunita (Julia Perez). Yunita mengkhawatirkan kondisi asma adiknya yang sering kambuh saat Lila memberitakan akan pergi menginap ke villa temannya Reina (Garneta Haruni). Lila diam-diam menyukai Ferry (Andrew Ralph Roxburgh), lain halnya dengan Reina yang terang-terangan menyukai Ferry. Hal itu membuat Reina membenci Lila karena Lila diperhatikan terus oleh Ferry. Teman Reina juga teman Lila yang ikut dalam acara menginap, Vivin (Joanna Alexandra) lebih suka kalau semuanya damai. Jadilah, Lila, Reina, Vivin, Ferry, dan teman Ferry; Bimo (Zacky Zimah) pergi ke villa Reina.

Sebelum sampai, mereka melihat danau dan semuanya bermain air. Tapi, asma Lila kambuh. Vivin menyuruh Reina untuk mengambil inhaler ditas Lila, tetapi teringat kebenciannya kepada Lila, Reina malah membuang inhaler tersebut dan bilang bahwa obatnya tidak ada. Merekapun akhirnya pergi dari danau tersebut dan pulang, namun mobil mereka mengalami kerusakan. Karena buru-buru untuk mencari pengobatan bagi Lila, mereka meninggalkan mobil dan mencari rumah penduduk untuk dimintai tolong. Karena mereka berada di pedalaman, mereka hanya menemukan satu rumah tua yang sudah tidak berpenghuni. Rumah itu dijadikan tempat istirahat sementara dan disana juga, Lila meninggal karena asmanya sudah tidak tertolong. Saat Lila meninggal, semua orang tengah berpencar dan sekembalinya Vivin dan Bimo (Reina dan Ferry menyalakan listrik) mereka menemukan Lila sudah menghilang (mereka tidak tahu bahwa Lila meninggal). Selagi mencari, keempatnya bertemu dengan hantu-hantu yang mengejar mereka. Ketakutan, masalah hilangnya Lila menjadi kecil dan mereka berempat keluar dari rumah itu. Hingga saat terakhir mobil bisa dinyalakan, Vivin tetap berkutat mencari Lila sementara yang lain berargumen bahwa Lila sudah pergi duluan.

Setelah pulang dan memulai kehidupan mereka seperti biasa, mereka berempat, bahkan Yunita, dihantui sesosok wanita menyeramkan berturut-turut. Kakak Vivin (Catherine Wilson) yang diceritakan kisah Lila oleh Vivin, menyarankan kepadanya untuk memperbaiki hal yang telah dia dan teman-temannya lakukan. Yunita menanyakan hilangnya Lila ke Reina, tetapi Reina mengelak, Yunitapun jadi kurang informasi dan takut kalau ada apa-apa terjadi kepada adiknya. Akhirnya Yunita menemui Vivin yang menceritakan kisah Lila. Setelah tahu ada hal yang aneh tentang inhaler yang seharusnya masuk ke dalam tas (Yunita melihat Lila memasukkan inhaler ke tas sebelum berangkat), mereka mencoba pergi ke rumah tua itu besok. Bimo, Ferry, dan Reina berturut-turut meninggal secara mengenaskan.

Vivin dan Yunita esok malamnya pergi ke rumah tua itu dan mencari Lila. Saat mereka berpencar, Yunita terkunci dan diserang oleh hantu wanita. Hantu wanita itu tidak hanya meneror, tetapi juga berniat membunuh mereka. Vivin dan Yunita berhasil kabur dari rumah dan bertemu seorang kakek (HIM Damsyik). Kakek itu ternyata menguburkan Lila yang meninggal karena kepalanya bocor. Ternyata Lila berhasil siuman dari asmanya dan keluar, cuma ia dikejar oleh hantu hingga ke hutan dan tersandung, dan kepalanya terantuk batu. Yunita dan Vivin yang menangisi Lila, diceritakan oleh kakek itu bahwa seorang wanita melakukan praktik aborsi ilegal dan janin-janinnya dijadikan tumbal, oleh karena itu warga main hakim dan membakarnya, membuatnya gentayangan.

Film berakhir dengan sebulan setelah malam itu dimana Vivin selesai menziarahi makam Lila. Di danau tempat Lila terserang asma, Vivin melihat air dihadapannya menggelegak dan memunculkan seorang hantu wanita.

Pemeran

Kameo

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

I comuni metropolitani (in turco büyükşehir belediyeleri) costituiscono degli enti locali territoriali della Turchia che rispondono alle esigenze di coordinamento e azione comune delle amministrazioni locali delle aree maggiormente popolate del Paese. Corrispondono a 30 delle 81 province della Turchia a seguito della riforma degli enti locali del 2012[1], secondo la quale tutte le province con più di 750.000 abitanti assumono lo status di comune metropolitano e la loro popolazione vi…

Buenaventura Báez Presiden Republik DominikaMasa jabatan29 Mei 1849 – 15 Februari 1853 PendahuluManuel JiménesPenggantiPedro SantanaMasa jabatan8 Oktober 1856 – 13 Juni 1858Wakil PresidenDomingo Daniel Pichardo Pró PendahuluManuel de Regla MotaPenggantiJosé Desiderio ValverdeMasa jabatan8 Desember 1865 – 29 Mei 1866Wakil PresidenFrancisco Antonio Gómez y Báez PendahuluPedro GuillermoPenggantiTriwira 1866Masa jabatan2 Mei 1868 – 2 Januari 1874Waki…

Thales S.A.JenisSociété AnonymeKode emitenTemplat:EuronextParisKomponen CAC 40IndustriDirgantara, pertahanan, transportasi, keamanan, elektronikaPendahuluThomson-CSFDidirikan6 Desember 2000; 23 tahun lalu (2000-12-06)PendiriDenis RanqueKantorpusatParis, PrancisWilayah operasiSeluruh duniaTokohkunciPatrice Caine (CEO)ProdukRadio taktis, sistem kendali senjata jarak jauh, radar, Kendaraan mobilitas infanteri, elektronik dirgantara, aeronautikPendapatan €17 milyar (2020)Laba operasi €937…

Artikel ini sebagian besar atau seluruhnya berasal dari satu sumber. Tolong bantu untuk memperbaiki artikel ini dengan menambahkan rujukan ke sumber lain yang tepercaya. Majelis Islam Tinggi adalah badan tertinggi yang bertanggung jawab untuk urusan komunitas Muslim di wilayah Sumatera Barat, Badan ini dibentuk dengan tujuan sebagai suatu badan penasehat yang terdiri dari umat Muslim dan menghimpun perjuangan umat Islam yang ada di Minangkabau. MIT didirikan oleh Syekh Muhammad Jamil Jambek yang…

1994 SNES video game 1994 video gameThe Flintstones: The Treasure of Sierra MadrockNorth American cover artDeveloper(s)Taito GamesPublisher(s)TaitoProducer(s)Hanna-Barbera CartoonsDesigner(s)S. SakakibaraMidori Tokutomi[2]Composer(s)N. Furukawa[3] Kennosuke SuemuraPlatform(s)SNES[1]ReleaseJP: August 12, 1994[1]NA: March 1994EU: June 23, 1994Genre(s)Action Platform[1]Mode(s)Single-player, multiplayer The Flintstones: The Treasure of Sierra Madrock is a 1994…

Overview of and topical guide to Louisiana See also: Index of Louisiana-related articles The Flag of the State of LouisianaThe Great Seal of the State of Louisiana The location of the state of Louisiana in the United States of America The following outline is provided as an overview of and topical guide to the U.S. state of Louisiana: Louisiana – U.S. state located in the southern region of the United States of America. Louisiana is the only state in the U.S. with political subdivisions te…

Amtrak California Express Thruway Motorcoach di Sacramento Amtrak California Thruway Motorcoach ini digunakan untuk mengangkut penumpang dari kereta San Joaquin di Merced, California, ke Los Banos, Hollister, San Juan Bautista, Salinas, dan Monterey Bay Peninsula. Thruway Motorcoach adalah anak perusahaan bus antarkota milik Amtrak, secara lokal bus transit, melalui rute bus lokal dan layanan taksi untuk menghubungkan stasiun kereta api Amtrak dengan wilayah yang tidak dilewati relnya. Tiket ker…

Roger JonesBackground informationBirth nameRoger William JonesBorn (1948-05-15) 15 May 1948 (age 75)Birmingham, EnglandGenresContemporary Christian, HymnsOccupation(s)Composer • songwriter • conductor • music teacher Instrument(s)Piano • Organ • Cello Years active1970s–presentWebsitecmm.org.ukMusical artist Roger William Jones (born 1948) is an English musician and composer of Church music. Alongside writing cantatas and hymn tunes he leads workshops and conducts performances of…

AmishKereta tradisional khas Amish.Daerah dengan populasi signifikanAmerika Serikat, khususnya Pennsylvania, Ohio, Indiana, dan Maryland, serta Ontario, KanadaBahasaJerman, Inggris, Jerman SwissAgamaKristen AnabaptisKelompok etnik terkaitKeturunan Jerman-Swiss (kelompok Amish tergolong Pennsylvania Dutch) Orang Amish, (diucapkan [ɑmɪʃ]) adalah sebuah denominasi Kristen Anabaptis yang hidup di wilayah Amerika Serikat dan Ontario, Kanada, yang terkenal karena pembatasannya terhadap penggunaan p…

Vice GandaVice Ganda pada tahun 2022Nama lahirJose Marie Borja ViceralLahir31 Maret 1976 (umur 47)[1]Tondo, Manila, FilipinaMediaStand-upfilmtelevisiAlma materUniversitas Far EasternGenreObservational comedycharacter comedysatireSubjekEveryday lifepopular culturepolitikselebritiseksualitas manusiaKarier musikGenre Pop pop rock OPM dance novelty InstrumenVocalsTahun aktif2009–sekarangLabel Viva Records (2010–2011) Star Music (2010–sekarang)[2] Jose Marie Borja Vice…

La memoria collettiva è «il ricordo, o l'insieme dei ricordi, più o meno conosciuti, di un'esperienza vissuta o mitizzata da una collettività vivente della cui identità fa parte integrante il sentimento del passato», secondo la definizione dello storico Pierre Nora[1]. Monumento nazionale di Monte Rushmore che rievoca i padri della patria americani. Indice 1 Nel dibattito sociologico 2 Nel dibattito storiografico 2.1 Memoria identitaria 3 Note 4 Voci correlate Nel dibattito sociolo…

Dietrich BonhoefferLahir(1906-02-04)4 Februari 1906Breslau, Schlesien, Prusia, Jerman(sekarang Wrocław, Polandia)Meninggal9 April 1945(1945-04-09) (umur 39)Flossenbürg, Bayern, JermanSebab meninggalEksekusi dengan cara digantungPendidikanStaatsexamen (Tübingen), Doktor Teologi (Berlin), Privatdozent (Berlin)GerejaPersatuan Gereja-gereja Prussia (1906–1933)Gereja yang Mengaku (1933–1945)Karya tulisPenulis beberapa buku dan artikel (lihat di bawah)JemaatJemaat Gereja Zion, Berlin …

Sports event 2023 World Aquatics ChampionshipsArtistic swimmingSoloTechnicalmenwomenFreemenwomenDuetTechnicalwomenmixedFreewomenmixedTeamTechnicalmixedFreemixedAcrobaticmixedDivingIndividual1 mmenwomen3 mmenwomen10 mmenwomenSynchronised3 mmenwomenmixed10 mmenwomenmixedIndividual & SynchronisedTeammixedHigh diving20 mwomen27 mmenOpen water swimmingIndividual5 kmmenwomen10 kmmenwomenRelay4×1.5 kmmixedSwimmingFreestyle50 mmenwomen100 mmenwomen200 mmenwomen400 mmenwomen800 mmenwomen1500 mmenwom…

Buckskin CouncilOwnerBoy Scouts of AmericaHeadquartersCharleston, West VirginiaLocationKentucky, Ohio, Virginia, West VirginiaCountryUnited States Websitehttp://www.buckskin.org Scouting portal The Buckskin Council is the local council of the Boy Scouts of America (BSA) that serves Scouts in Kentucky, Ohio, Virginia and West Virginia.[1] Organization The council is divided into several districts: Adena District Chief Cornstalk District Mountain Dominion District Seneca District Shaw…

MediciWangsaLambang Kebesaran Wangsa Medici Penjabaran: Latar emas, lima bola pada lingkar dalam, satu bola lebih besar pada hulu disaluti lambang kebesaran Prancis (latar biru, tiga kuntum fleurs-de-lis emas) atas perkenanan Raja Louis XI pada tahun 1465.[1]Negara Republik Firenze Kadipaten Agung Toskana Negara Gereja Kadipaten UrbinoEtimologiDari nama Medico, Kepala Puri Potrone, dihormati sebagai cikal bakal wangsaTempat asalMugello, Tuscia (sekarang Toskana)Didirikan1230PendiriGiambu…

Dimas Arika MihardjaLahir(1959-07-03)3 Juli 1959PekerjaanSastrawan, penyair, akademikusBahasaIndonesiaKebangsaanIndonesiaGenrePuisi, esaiAliran sastraSurealisme Dimas Arika Mihardja yang memiliki nama asli Sudaryono (lahir 3 Juli 1959) adalah sastrawan berkebangsaan Indonesia. Namanya dikenal melalui karya-karyanya berupa puisi dan esai yang diterbitkan di berbagai media massa. Dimas juga merupakan akademikus dari Universitas Jambi. Nama Dimas tercatat sebagai penyair angkatan 2000, yang di…

Peta geologi delta kipas Sungai Mahakam, Kalimantan Timur. Kipas aluvial di Gurun Taklamakan, Xinjiang. Kipas aluvial adalah endapan sedimen yang berbentuk seperti kipas dan terbentuk oleh aliran sungai. Aliran tersebut berasal dari satu titik di ujung kipas. Kipas aluvial biasanya dapat ditemui di wilayah pegunungan yang sedang bererosi. Banjir sering kali terjadi di kipas aluvial.[1][2] Di Tata Surya Kipas aluvial dapat ditemui di planet Mars,[3] seperti yang ditemukan …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Martijn van der Laan Informasi pribadiTanggal lahir 29 Juli 1988 (umur 35)Tempat lahir Hoogezand, NetherlandsTinggi 1,75 m (5 ft 9 in)Posisi bermain Centre backInformasi klubKlub saat ini FC GroningenNomor 21Karier junior vv-Hoogezand…

Не плутати з Миколаївський суднобудівний завод «Океан». Миколаївський суднобудівний завод ЛоготипТип державне підприємствоФорма власності державне підприємствоГалузь суднобудуванняЗасновано 1788Штаб-квартира  Україна, Миколаїв, вул. Адміральська, 38Співробітники бл…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. The 4th TenorSampul VHSSutradaraHarry BasilProduserJoseph MerhiDitulis olehRodney DangerfieldHarry BasilPemeranRodney DangerfieldSinematograferKen BlakeyPenyuntingTony LombardoDistributorImageworks EntertainmentMetro-Goldwyn-MayerTanggal rilis 22 Novembe…

Kembali kehalaman sebelumnya