Kabupaten Padang Lawas

Kabupaten Padang Lawas
Transkripsi bahasa daerah
 • Surat Batak Angkolaᯇᯑᯰ ᯞᯋᯚ᯲
Candi Sipamutung di Siparau, Barumun Tengah
Lambang resmi Kabupaten Padang Lawas
Peta
Peta
Kabupaten Padang Lawas di Sumatra
Kabupaten Padang Lawas
Kabupaten Padang Lawas
Peta
Kabupaten Padang Lawas di Indonesia
Kabupaten Padang Lawas
Kabupaten Padang Lawas
Kabupaten Padang Lawas (Indonesia)
Koordinat: 1°07′34″N 99°48′48″E / 1.126026°N 99.813309°E / 1.126026; 99.813309
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Utara
Tanggal berdiri10 Agustus 2007
Dasar hukumUU Nomor 38 Tahun 2007
Ibu kotaSibuhuan
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 17
  • Kelurahan: 1
  • Desa: 303
Pemerintahan
 • BupatiDR. Edy Junaedi Harahap
 • Sekretaris DaerahArpan Nasution
 • Ketua DPRDAmran Pikal Siregar
Luas
 • Total3.912,18 km2 (1,510,50 sq mi)
Populasi
 • Total267.275
 • Kepadatan68/km2 (180/sq mi)
Demografi
 • AgamaIslam 94,98%
Kristen 4,95%
- Protestan 4,78%
- Katolik 0,17%
Lainnya 0,07%[1]
 • IPMKenaikan 72,16 (2023)
tinggi[2]
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
1221
Pelat kendaraanBB
Kode Kemendagri12.21
DAURp 541.104.708.000,00- (2019)[3]
Situs webpadanglawaskab.go.id


Kabupaten Padang Lawas (disingkat Palas; Surat Batak: ᯇᯑᯰ ᯞᯋᯚ᯲) adalah salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Sumatera Utara, Indonesia. Kabupaten ini adalah hasil pemekaran dari Kabupaten Tapanuli Selatan. Kabupaten Padang Lawas resmi berdiri berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor: 38 Tahun 2007, tepatnya pada tanggal 10 Agustus 2007, bersamaan dengan dibentuknya Kabupaten Padang Lawas Utara, menyusul RUU yang disetujui pada 17 Juli 2007. Ibu kota kabupaten ini adalah Sibuhuan. Kepala daerah yang pertama kali memimpin di Kabupaten Padang Lawas adalah Ir. Soripada Harahap, sebagai penjabat bupati.

Topologi dan Klimatologi

Secara umum Kabupaten Padang Lawas memiliki iklim tropis dengan suhu rata-rata antara 14-36 °C. Berdasarkan ketinggian wilayahnya, Kabupaten Padang Lawas berada pada ketinggian (altitude) 915m di atas permukaan laut (dpl). Pada tahun 2007, Kabupaten Padang Lawas memiliki rata-rata curah hujan 167 mm/tahun dengan rata-rata curah hujan 167 mm/bulan. Curah hujan di Kabupaten Padang Lawas dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir (2003-2007), yaitu curah hujan tertinggi terjadipada tahun 2006 yaitu 2.014 mm/tahun dengan rata-rata curah hujan 168 mm/bulan. Sementara curah hujan yang terendah terdapat pada tahun 2004 yaitu 1.865 mm/tahun dengan rata-rata curah hujan 155 mm/bulan.

Pemerintahan

Daftar Bupati

No Bupati Mulai menjabat Akhir menjabat Prd. Ket. Wakil Bupati
1
Soripada Harahap
2007
2009
2
Basyrah Lubis
2009
2012
1
Ali Sutan Harahap
3
Ali Sutan Harahap
12 April 2012
10 Februari 2014
10 Februari 2014
10 Februari 2019
2
[4]
Ahmad Zarnawi Pasaribu
10 Februari 2019
Non-Aktif
sejak 25 November 2021
3
(2018)
[5]
4
Ahmad Zarnawi Pasaribu
25 November 2021
12 Februari 2024
(Plt) Tidak ada
5 DR.Edy Junaedi Harahap 12 Februari 2024 Petahana (PJ) Tidak ada

Dewan Perwakilan

Berikut ini adalah komposisi anggota DPRD Kabupaten Padang Lawas dalam dua periode terakhir.[6][7]

Partai Politik Jumlah Kursi dalam Periode
2014-2019 2019-2024
PKB 4 Penurunan 3
Gerindra 2 Kenaikan 3
PDI-P 1 Steady 1
Golkar 5 Steady 5
NasDem 1 Kenaikan 2
PKS 2 Penurunan 1
PPP 3 Penurunan 2
PSI (baru) 1
PAN 2 Kenaikan 4
Hanura 4 Steady 4
Demokrat 4 Penurunan 3
PBB 1 Penurunan 0
PKPI 1 Steady 1
Jumlah Anggota 30 Steady 30
Jumlah Partai 12 Steady 12


Kecamatan

Kabupaten Padang Lawas terdiri dari 17 kecamatan, 1 kelurahan, dan 303 desa dengan luas wilayah mencapai 3.892,74 km² dan jumlah penduduk sekitar 257.434 jiwa (2017) dengan kepadatan penduduk 66 jiwa/km².[8][9]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Padang Lawas, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
12.21.11 Aek Nabara Barumun 25 Desa
12.21.07 Barumun 1 16 Desa
Kelurahan
12.21.16 Barumun Barat 10 Desa
12.21.13 Barumun Baru 13 Desa
12.21.10 Barumun Selatan 11 Desa
12.21.02 Barumun Tengah 29 Desa
12.21.09 Batang Lubu Sutam 20 Desa
12.21.03 Huristak 27 Desa
12.21.05 Huta Raja Tinggi 26 Desa
12.21.04 Lubuk Barumun 24 Desa
12.21.12 Sihapas Barumun 13 Desa
12.21.08 Sosa 16 Desa
12.21.15 Sosa Julu 12 Desa
12.21.17 Sosa Timur 13 Desa
12.21.01 Sosopan 22 Desa
12.21.06 Ulu Barumun 15 Desa
12.21.14 Ulu Sosa 11 Desa
TOTAL 1 303

Arkeologi

Patung perunggu Buddha yang ditemukan di Si Pamatung, Kecamatan Barumun Tengah

Situs arkeologi Padang Lawas terletak sebagian di kabupaten ini. Mencakup daerah sekitar 1.500 km², situs arkeologi ini meliputi Kecamatan Barumun, Kecamatan Barumun Tengah, dan Kecamatan Sosopan sampai ke Kabupaten Padang Lawas Utara.[10][11]

Pariwisata

Tempat Wisata Alam & Budaya

Di Kabupaten Padang Lawas banyak terdapat potensi wisata khususnya wisata–wisata alam dan wisata budaya. Potensi–potensi ini belum sempat dikelola oleh pemerintah secara maksimal. Beberapa tempat Wisata di Kabupaten Padang Lawas antara lain sebagai berikut:

  1. Pemandian Aek Siraisan di Siraisan, Kecamatan Ulu Barumun
  2. Pemandian Aek Milas di Paringgonan, Kecamatan Ulu Barumun
  3. Makam Oppu Parmata Sapihak di Desa Binabo, Kecamatan Barumun Baru
  4. Danau Gayambang di Ujung Batu, Kecamatan Sosa
  5. Candi Sipamutung di desa Siparau, Kecamatan Barumun Tengah
  6. Candi Tandihat di Desa Tandihat, Kecamatan Barumun Tengah
  7. Candi Sangkilon di desa Sangkilon, Kecamatan Lubuk Barumun
  8. Gua Liang namuap, desa Prapat Kecamatan Ulu Sosa
  9. Pemandian Aek Hapung, Desa Hapung, Kecamatan Ulu Sosa

Referensi

  1. ^ a b c "Kabupaten Padang Lawas Dalam Angka 2023" (pdf). www.padanglawaskab.bps.go.id. hlm. 12, 58, 141. Diakses tanggal 18 Maret 2023. 
  2. ^ "Indeks Pembangunan Manusia (Umur Harapan Hidup Hasil Long Form SP2020) 2021-2023". www.sumut.bps.go.id. Diakses tanggal 29 Desember 2023. 
  3. ^ "Rincian Alokasi Dana Alokasi Umum Provinsi/Kabupaten Kota Dalam APBN T.A 2019" (PDF). www.djpk.kemenkeu.go.id. 2019. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2020-01-11. Diakses tanggal 20 Januari 2021. 
  4. ^ "Pelantikan Bupati/Wakil Bupati Palas Lancar". Medan Bisnis Daily. 11 Februari 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-02-24. Diakses tanggal 24 Februari 2019. 
  5. ^ Satia (11 Februari 2019). Nasution, Feriansyah, ed. "Edy Rahmayadi Melantik Bupati dan Wakil Bupati Palas, Belasan Orang Minta Dibatalkan". Medan Bisnis Daily. Diakses tanggal 24 Februari 2019. 
  6. ^ Perolehan Kursi DPRD Kabupaten Padang Lawas Periode 2014-2019
  7. ^ Perolehan Kursi DPRD Kabupaten Padang Lawas 2019-2024[pranala nonaktif permanen]
  8. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Desember 2018. Diakses tanggal 3 Oktober 2019. 
  9. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Permendagri nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 25 Oktober 2019. Diakses tanggal 15 Januari 2020. 
  10. ^ Susetyo, S. (2010), Kepurbakalaan Padang Lawas, Sumatera Utara: Tinjauan Gaya Seni Bangun, Seni Arca dan Latar Keagamaan (Tesis Magister Humaniora), Depok: Fakultas Pengetahuan Ilmu Budaya, Universitas Indonesia 
  11. ^ Susetyo, S. (2006), "Some notes on the megalithic remains in Padang Lawas", dalam Simanjuntak, T.; Hisyam, M.; Prasetyo, B.; Nastiti, T.S., Archaeology, Indonesian Perspective: R.P. Soejono's Festschrift, Jakarta: LIPI Press, hlm. 317–324 

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Belgian game designer Kris Burm Kris Burm is a Belgian game designer specializing in abstract board games. He is best known for his award-winning GIPF series of games. He was born in Antwerp, Belgium in 1957 and moved to nearby Schilde in 2005. Published games include: Balanx (1994) Batik (1997) Bi-litaire (1997) Dicemaster (1997) DVONN (2001) Elcanto (2001) Flix (1995) GIPF (1998) Invers (1991) LYNGK (2017) Orient (1995) Oxford (1993) PÜNCT (2005) Quads (1996) TAMSK (1998) Tashkent (3x3) (1995…

2019 song by Vishal–Shekhar For the musical anklet worn by classical Indian dancers, see Ghungroo. GhungrooOfficial song coverSingle by Vishal–Shekharfrom the album War LanguageHindiReleased5 September 2019Recorded2018–2019Studio YRF Studios, Mumbai Purple Haze Studio, New Delhi Mastering World, Wales GenreDancepopFunkLength5:02LabelYRF MusicComposer(s)Vishal–ShekharLyricist(s)KumaarProducer(s)Yash Raj FilmsWar track listing Ghungroo Jai Jai Shivshankar War Theme Kabir's Theme Khalid's T…

Toledo ialah kota besar di Ohio, Amerika Serikat. Kota ini dinamai menurut kota Toledo, Spanyol. Merupakan kota industri yang besar, dan memiliki banyak pabrik yang membuat barang seperti bagian mobil dan kaca. Pada 1835, sebuah konflik antara Ohio dan Michigan mulai karena pertentangan wilayah. Pada 1936, bangunan pertama yang dibuat dari kaca dibangun di sini. Tokoh terkenal dari Toledo Jamie Farr, aktor (terkenal karena memerankan tokoh Maxwell Klinger di acara TV M*A*S*H, yang juga merupakan…

Kasturba Gāndhi કસ્તુરબા ગાંધીLahir(1869-04-11)11 April 1869Porbandar, Presidensi Bombay, India BritaniaMeninggal22 Februari 1944(1944-02-22) (umur 74)Istana Aga Khan, Poona, Provinsi Bombay, India BritaniaNama lainBaDikenal atasIstri Mohandas Karamchand Gandhi Gandhi dan istrinya Kasturba Gandhi (1902) Kastürbā Gāndhi (bahasa Gujarat: કસ્તુરબા ગાંધી, Hindi: कस्तूरबा गाँधी) (11 April 1869 …

MediciWangsaLambang Kebesaran Wangsa Medici Penjabaran: Latar emas, lima bola pada lingkar dalam, satu bola lebih besar pada hulu disaluti lambang kebesaran Prancis (latar biru, tiga kuntum fleurs-de-lis emas) atas perkenanan Raja Louis XI pada tahun 1465.[1]Negara Republik Firenze Kadipaten Agung Toskana Negara Gereja Kadipaten UrbinoEtimologiDari nama Medico, Kepala Puri Potrone, dihormati sebagai cikal bakal wangsaTempat asalMugello, Tuscia (sekarang Toskana)Didirikan1230PendiriGiambu…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Eutocius dari Ascalon (Lahir tahun 480 – wafat tahun 540) merupakan seorang matematik berkebangsaan Yunani yang menulis komentar di dalam beberapa acuan Archimedes dan di dalam Apollonian Conics. Kehidupan dan Karya Tidak banyak yang diketahui tentang …

StoyaStoya, 2014LahirWilmington, North Carolina, A.S.Tahun aktif2007–sekarangSitus webzerospaces.com Stoya (lahir 15 Juni 1986) adalah seorang pemeran pornografi, penulis, dan model asal Amerika Serikat. Dia lahir dari ayah Skotlandia, dan ibu Serbia.[1] Saat masih kanak-kanak, dia ingin menjadi seorang penari, dan memulai pelajaran menari pada usia tiga tahun. Dia sekolah di rumah dan menerima ijazah SMA-nya sebelum usia enam belas tahun.[2] Karena ayahnya bekerja di IT, …

Potrait diri, 1875. Federico Zandomeneghi (pengucapan bahasa Italia: [fedeˈriːko ddzandoˈmeːneɡi]; 2 Juni 1841 – 31 Desember 1917) adalah seorang pelukis Italia beraliran Impresionis. Biografi Federico Zandomeneghi lahir di Venesia. Ayahnya Pietro dan kakeknya Luigi adalah pematung neoklasik. Yang terakhir menyelesaikan monumen untuk Titian yang ditemukan di Frari Venesia. Sebagai seorang pemuda, ia lebih suka melukis daripada memahat, mendaftar pada tahun 1856 pertama …

Loch Ness, der zweitgrößte und bekannteste schottische Loch Als Loch (Aussprache in Schottland wie im Deutschen: /lɔx/) werden in Schottland stehende Gewässer und manche schmalen Meeresbuchten bezeichnet. Das Wort ist ab etwa 1350 bis 1400 im Mittelenglischen zu finden und entstammt der schottisch-gälischen und altirischen Sprache.[1] Zurückzuführen ist es auf urkeltisch *loku-, was mit dem gleichbedeutenden lateinischen lacus urverwandt ist.[2] Im irischen Englisch ist di…

707 Cililitan Halte TransjakartaTampilan baru halte Cililitan pasca revitalisasi, November 2023LetakKotaJakarta TimurDesa/kelurahanCililitan, Kramat JatiKodepos13640AlamatJalan Mayjen SutoyoKoordinat6°15′45″S 106°51′59″E / 6.262482°S 106.866361°E / -6.262482; 106.866361Koordinat: 6°15′45″S 106°51′59″E / 6.262482°S 106.866361°E / -6.262482; 106.866361Desain HalteStruktur BRT, median jalan bebas 1 tengah Pintu masukMelalu…

Mayjen TNI (Tit.) (Purn.) dr.Adnan Kapau GaniA.K. Gani, 1947 Wakil Perdana Menteri Indonesia ke-1Masa jabatan11 November 1947 – 29 Januari 1948Menjabat bersama Setyadjit Soegondo, R. Syamsudin dan WondoamisenoPresidenSoekarnoPerdana MenteriAmir Sjarifoeddin PendahuluTidak adaPenggantiSyafruddin PrawiranegaraMasa jabatan3 Juli 1947 – 11 November 1947Menjabat bersama Setyadjit SoegondoPresidenSoekarnoPerdana MenteriAmir SjarifoeddinMenteri Perhubungan Indonesi…

Darren Fletcher Informasi pribadiNama lengkap Darren Barr Fletcher[1]Tanggal lahir 1 Februari 1984 (umur 40)Tempat lahir Dalkeith, SkotlandiaTinggi 183 m (600 ft 4+1⁄2 in)[2]Posisi bermain Gelandang Gelandang KananInformasi klubKlub saat ini Manchester United F.C.Karier junior1995–2002 Manchester UnitedKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2003–2015 Manchester United 223 (18)2015– West Bromwich Albion 1 (0)Tim nasional‡2002 Skotlandia U-20 2 (2)200…

Karen Carney Informasi pribadiNama lengkap Karen Julia Carney[1]Tanggal lahir 1 Agustus 1987 (umur 36)Tempat lahir Birmingham, InggrisTinggi 162 cm (5 ft 4 in)[1]Posisi bermain PenyerangInformasi klubKlub saat ini Chelsea LadiesNomor 8Karier junior1998–2001 Birmingham CityKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2001–2006 Birmingham City 2006–2009 Arsenal 54 (462)2009–2010 Chicago Red Stars 38 (3)2011–2015 Birmingham City 50 (12)2015– Chelsea Ladies 18 …

Men in Whiteposter film asliSutradaraRyszard BolesławskiProduserMonta BellSkenarioWaldemar YoungBerdasarkanMen in Whiteoleh Sidney KingsleyPemeranClark Gable Myrna LoyPenata musikWilliam AxtSinematograferGeorge J. FolseyPenyuntingFrank SullivanPerusahaanproduksiMetro-Goldwyn-MayerTanggal rilis06 April 1934 (1934-04-06)Durasi74 menitNegaraAmerika SerikatBahasaInggrisAnggaran$213.000[1]Pendapatankotor$1.455.000[1] Men in White adalah sebuah film Amerika Serikat tahun 19…

BoxmeerBekas munisipalitas / kota BenderaLambang kebesaranNegaraBelandaProvinsiBrabant UtaraLuas(2006) • Total113,95 km2 (4,400 sq mi) • Luas daratan111,56 km2 (4,307 sq mi) • Luas perairan2,38 km2 (92 sq mi)Populasi (31 Mei 2009) • Total28.579 • Kepadatan256/km2 (660/sq mi) Sumber: CBS, Statline.Zona waktuUTC+1 (CET) • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST) Boxmeer adalah s…

Artikel ini bukan mengenai #Twice. &TwiceSampul album standarAlbum studio karya TwiceDirilis19 November 2019 (2019-11-19)GenreJ-popEDMDurasi34:23BahasaJapaneseEnglishLabelWarner Music JapanKronologi Twice Feel Special(2019) &Twice(2019) More & More(2020) Singel dalam album &Twice Happy HappyDirilis: 12 Juni 2019 BreakthroughDirilis: 12 Juni 2019 Fake & TrueDirilis: 18 Oktober 2019 &Twice (Pengemasan ulang) &Twice (dibaca and Twice) adalah album studio Jepang …

Invasi IslandiaBagian dari Perang Dunia IITujuan Britania pada awalnya adalah menghancurkan tempat pendaratan (biru) dan mengamankan pelabuhan-pelabuhan penting (merah)Tanggal10 Mei 1940LokasiIslandiaHasil Pendudukan Islandia oleh BritaniaPihak terlibat Britania Raya IslandiaTokoh dan pemimpin Robert Sturges Hermann Jónasson Einar ArnaldsKekuatan Britania:746 marinir4 kapal perang 60 polisi300 cadangan tak terlatihKorban 1 bunuh diri dalam perjalanan Tidak ada Beberapa warga Jerman ditangkap In…

Struktur dua turunan hidrazin terprotonasi: N dan N. Hidrazinium adalah kation dengan rumus N. Dalam beberapa kasus, hidrazin menyiratkan N, misalnya, garam hidrazinium sulfat. Hidrazinium diturunkan dari hidrazin melalui protonasi (perlakuan dengan asam kuat). Garam hidrazinium adalah pereaksi umum dalam kimia dan sering digunakan dalam proses industri tertentu. Kedua garamnya tak berwarna dan larut dalam air.[1] Hydrazinium is a weak acid with pKa = 8.1. Hidrazinium azida Salah satu ga…

PT Indosat TbkKantor pusat Indosat Ooredoo Hutchison di Jakarta(gedung hitam di tengah)Nama dagangIndosat Ooredoo HutchisonSebelumnya PT Indonesian Satellite Corporation (1967-1984) PT Indosat (Persero) Tbk (1984-2003) JenisPerseroan terbatas terbukaKode emitenIDX: ISATNYSE: IIT (1994–2013)IndustriTelekomunikasiPendahuluBimagraha Telekomindo (1992-2003)Satelindo (1993-2003)Indosat-M3 (2001-2003)Hutchison 3 Indonesia (2000-2022)Didirikan10 November 1967[1]PendiriITT CorporationKant…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Duan FangInformasi pribadiKewarganegaraanTiongkokLahir26 Desember 1994 (umur 29)Tinggi186 m (610 ft 3 in)Berat73 kg (161 pon)Spike301 cm (119 in)Blok296 cm (117 in)Informasi klubPosisiWing spikerKlub saat…

Kembali kehalaman sebelumnya