MNC Channels

MNC Channels
JenisSaluran berbayar dan konten produksi
SloganRasakan Sensasinya (2010-2012)
One Stop Entertainment (2012-sekarang)
NegaraIndonesia
BahasaBahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Tanggal peluncuran1 Maret 2006; 18 tahun lalu (2006-03-01)
Kantor pusatMNC Studios Tower II Lantai 3-5, Jl. Raya Perjuangan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Indonesia
Wilayah siaranNasional
PemilikMNC Sky Vision (2006-2019)
MNC Studios International (2018-2019)
MNC Vision Networks (2019-sekarang)
Induk perusahaanGlobal Mediacom (MNC Corporation)
Tokoh kunciLiliana Tanaja Tanoesoedibjo (Chairwoman MNC Channels)
Situs websitus web resmi

MNC Channels (sebelumnya dikenal dengan nama MNC Channel) adalah sebuah kelompok saluran televisi berlangganan dari MNC. Divisi ini pertama kali berdiri pada tanggal 1 Maret 2006.

Saluran-saluran MNC Channels dapat disaksikan melalui platform MNC Vision, MNC Play, K-Vision dan siaran daring di Vision+.

Sejak tahun 2019, MNC Channels dipegang oleh MNC Vision Networks. Sebelumnya, MNC Channels berada di naungan Media Nusantara Citra melalui divisi Content Library dan secara singkat pernah dimiliki oleh PT MNC Studios International.[1][2][3]

Sejarah

Berdiri awal

Awalnya MNC Channels terdiri dari empat kanal yaitu MNC News, MNC Entertainment, MNC Music Channel dan MNC The Indonesian Channel. Kecuali kanal terakhir, yang hanya bisa dinikmati di luar negeri, kanal-kanal ini bisa dinikmati lewat Indovision (nama lama MNC Vision).

Pada tanggal 9 Desember 2010, MNC Channels meluncurkan logo baru (mengadaptasi dari logo MNC, tapi dengan perubahan warna) yang diterapkan pada 5 salurannya, yaitu MNC News, MNC Entertainment, MNC Music, MNC Business, dan MNC Lifestyle.

Pada awal tahun 2012, MNC Channels meluncurkan 16 kanal, yang layaknya pendahulunya beroperasi 24 jam nonstop. Kanal-kanal ini meliputi Life, MNC Muslim, MNC Sports 1, MNC Sports 2, MNC Comedy, MNC Drama, MNC Movie, MNC Fashion, MNC Infotainment dan Golf Channel. MNC juga merencanakan akan meluncurkan kanal lain yaitu MNC Food & Travel, MNC Kids, MNC Wedding, MNC Teens, MNC Homes & Living dan MNC Health.

Di tahun 2018 dan 2019, MNC Channels berhasil mendapatkan penghargaan Superbrands Indonesia.[4] Pada bulan Mei 2019, tercatat dari pengguna televisi berlangganan MNC Group, sebesar 30% penggunanya menonton saluran MNC Channels.[butuh rujukan]

Saluran olahraga

Pada tanggal 2 November 2011 MNC Sports diluncurkan, menggantikan Vision 1 Sports. Ada dua kanal olahraga dalam lingkup MNC Channels, yaitu MNC Sports 1 yang menayangkan acara olahraga luar negeri seperti bola voli, basket, tenis meja, tenis, balap, tinju dan martial arts, sedangkan MNC Sports 2 menayangkan acara sepak bola seperti pertandingan (baik siaran langsung atau tayang ulang), highlights dan informasi.

Pada tanggal 15 September 2015, Soccer Channel diluncurkan sebagai pengganti MNC Sports 1, dan MNC Sports 2 berubah nama menjadi hanya MNC Sports saja. Saluran ini tetap menyiarkan sepak bola, termasuk Piala Eropa 2016 (yang juga ditayangkan oleh RCTI dan MNCTV).

Pada tanggal 1 Oktober 2020, Soccer Channel menggantikan MNC Sports 2 yang berada di saluran nomor 102.

Perkembangan saluran baru

Berikut ini adalah daftar saluran terbaru ditambahkan dari MNC Channels:

  • Pada tanggal 1 Maret 2006, diluncurkan MNC News yang merupakan saluran berita 24 jam, infotainment, gelar wicara, berita olahraga dan berita gaya hidup dari seluruh Indonesia.
  • Pada tanggal 13 Juni 2006, diluncurkan MNC Entertainment yang merupakan saluran hiburan 24 jam, drama lokal, film lokal, situasi komedi, realitas dan konten hiburan lainnya.
  • Pada tanggal 17 Maret 2007, diluncurkan MNC Music Channel, sebuah saluran musik 24 jam.
  • Pada tanggal 1 April 2007, diluncurkan MNC The Indonesian Channel yang menayangkan seluruh acara-acara unggulan dari 3 stasiun TV milik MNC Group selama 24 jam. Saluran ini kemudian menjadi MNC International, dan targetnya adalah pemirsa internasional.
  • Pada 10 Februari 2010, diluncurkan Life yaitu saluran bernuansa kristani dan rohani dengan tagline "Living a victorious life"
  • Pada tanggal 1 Juli 2010, diluncurkan MNC Lifestyle yang menghadirkan acara seputar gaya hidup dan berita selebritis Indonesia bahkan mancanegara.
  • Pada tanggal 10 Agustus 2010, diluncurkan MNC Business yaitu saluran informasi tentang bisnis dan jasa keuangan.
  • Pada tanggal 28 Februari 2011, diluncurkan MNC Muslim yaitu saluran 24 jam bernuansa islami.
  • Pada tanggal 2 November 2011, diluncurkan MNC Sports yaitu saluran televisi olahraga dan merupakan pengganti Vision 1 Sports. MNC Sports memiliki dua saluran yaitu MNC Sports 1 yang menayangkan acara pertandingan sepak bola serta MNC Sports 2 yang menayangkan acara pertandingan tenis meja dan gulat.
  • Pada tanggal 1 April 2012, diluncurkan MNC Comedy yang merupakan saluran komedi 24 jam, saluran ini menggantikan Vision Comedy.
  • Pada tanggal 12 April 2012, diluncurkan MNC Drama yang menayangkan acara konten drama dan FTV dari tiga stasiun televisi swasta milik MNC Media yaitu RCTI, MNCTV, dan Global TV. Saluran ini kemudian menjadi Vision Prime yang merupakan saluran hiburan 24 jam, drama lokal, film lokal, realitas, gelar wicara, seri animasi, komedi, religi, konten empat stasiun televisi swasta, dll. Vision Prime menggunakan tagline "Terbaik untuk Indonesia".
  • Pada tanggal 30 Mei 2012, diluncurkan MNC Movie, yang diklaim merupakan saluran film pertama yang bersiaran 24 jam. MNC Movie menggunakan tagline "Make Yourself At Cinema".
  • Pada tanggal 3 Oktober 2012, diluncurkan MNC Infotainment yang menyiarkan berita selebriti 24 jam.
  • Pada tanggal 26 November 2012, diluncurkan MNC Fashion yaitu saluran fesyen 24 jam.
  • Pada tanggal 18 Februari 2013, diluncurkan MNC Food & Travel yang merupakan saluran kuliner dan wisata.
  • Pada tanggal 22 Juni 2013, diluncurkan MNC Kids.
  • Pada tanggal 24 April 2014, diluncurkan MNC Home & Living yang merupakan saluran properti, rumah, dan kehidupan sehari-sehari 24 jam.
  • Pada tanggal 6 September 2014, diluncurkan MNC Health & Beauty yang merupakan saluran dunia kesehatan dan kecantikan 24 jam dengan tagline "Health is Beauty".
  • Pada tanggal 1 Juni 2015, diluncurkan MNC Auto & Gadget. Saluran ini menyiarkan program seputar dunia otomotif dan teknologi dengan tagline "Enjoy Technology". Kemudian, namanya berubah menjadi Auto & Gadget
  • Pada tanggal 1 September 2015, diluncurkan Games Channel, yaitu saluran kuis.
  • Pada tanggal 15 September 2015, diluncurkan Soccer yang menyiarkan sepakbola.
  • Pada tanggal 1 Maret 2016, Extreme Channel diluncurkan sebagai saluran acara ekstrim 24 jam.

Perubahan logo dan nama saluran

Pada 25 Juni 2014, beberapa saluran MNC Channels mengganti logo dengan logo yang mirip dengan MNC Home & Living, dimana logo MNC kecil berada di kanan atas. MNC Channels kembali mengganti logo salurannya dengan memindahkan logo MNC kecil ke pojok kiri atas pada 20 Mei 2015, bersamaan dengan penegakkan logo MNC tersebut.

Lalu pada tanggal 6 Juni 2015, MNC Auto & Gadget mengganti nama menjadi Auto & Gadget, perubahan tersebut berefek pada saluran-saluran MNC Channels lainnya pada tanggal 20 Juni 2015, MNC Music, MNC Kids, MNC Comedy, MNC Drama, MNC Movie, MNC Food & Travel, MNC Home & Living, dan MNC Health & Beauty kemudian berganti nama Music Channel, Kids Channel, Comedy Channel, Drama Channel, Movie Channel, Food & Travel, Home & Living, dan Health & Beauty.

Pada bulan Juli 2015, MNC International dan MNC Drama berganti nama menjadi MNC Channel dan Drama Channel, lalu disusul pada tanggal 15 September 2015, MNC Sports 2 berganti nama menjadi MNC Sports, sementara MNC Sports 1 digantikan oleh saluran olahraga dengan berfokus pada sepakbola, Soccer Channel. Pada tanggal 10 Agustus 2015, MNC Business berganti nama menjadi iBCM Channel sebagai kerjasama dengan Bursa Efek Indonesia, kemudian berganti lagi pada tanggal 16 April 2016 menjadi IDX Channel.

Pada tanggal 1 Maret 2018, MNC Muslim dan MNC Infotainment telah berganti nama menjadi Hidayah dan Infotainment. Selanjutnya pada 1 April 2019, Auto & Gadget berganti nama dan logo barunya menjadi A&G setelah digabung dengan Games Channel dan Extreme Channel. Food & Travel akan berganti nama menjadi Travel & Homes setelah digabung dengan Home & Living. MNC Lifestyle akan berganti nama menjadi Lifestyle & Fashion setelah menggabungkan MNC Lifestyle dengan MNC Fashion dan Health & Beauty.

No. Saluran Nama Saluran Kategori Keterangan
85 A&G (artinya Auto & Gadget) Gaya Hidup Saluran otomotif dan dunia teknologi (beberapa acara Games Channel dan Extreme Channel kemudian digabungkan ke saluran ini).
90 Lifestyle & Fashion Saluran dunia gaya hidup dan fesyen (beberapa acara MNC Fashion dan Health & Beauty kemudian digabungkan ke saluran ini).
92 Hidayah Musik & Variasi Saluran 24 jam bernuansa islami (saluran ini sebelumnya dinamai MNC Muslim).
96 Infotainment Gaya Hidup Saluran berita kehidupan selebritis (saluran ini sebelumnya dinamai MNC Infotainment).
98 Travel & Homes Saluran tempat wisata, properti, dan rumah (saluran gabungan Food & Travel dan Home & Living).

Mulai 1 Januari 2020, Vision Prime diluncurkan menggantikan Drama Channel dan Movie Channel, sekaligus saluran MNC Channels pertama yang hadir dalam format siaran HD (high-definition). Kemudian pada 15 Januari 2020, saluran-saluran MNC Channels mengganti logo dan namanya, MNC Entertainment, Hidayah, Music Channel dan Kids Channel berganti nama menjadi Entertainment (saluran penggabungan MNC Entertainment dan Comedy Channel), Muslim TV (sebelumnya Hidayah), Music TV (sebelumnya Music Channel), Kids TV (sebelumnya Kids Channel), dan Lifestyle & Fashion (sekaligus digabung dengan Travel & Homes). MNC Sports 2 dihadirkan kembali sebagai pengganti Soccer Channel dan Auto & Gadget, saluran ini dihadirkan kembali pada nomor saluran 101, sementara MNC Sports hanya mengganti logonya dan tetap pada nomor saluran 102, berbeda dengan MNC Sports 1 dan MNC Sports 2 yang disiarkan pada tahun 2011 hingga 2015. Pergantian logo saluran MNC Channels juga ditandai dengan perubahan peletakan logo on-air yang dipindah ke kanan atas.

Pada tanggal 14 Maret 2020, MNC Channel berganti nama menjadi OKTV dan memperluas acaranya mulai dari sinetron, hiburan, anak-anak, religi, acara dangdut, dan olahraga (hanya menayangkan pertandingan Liga 1 atau Liga 2).

Daftar saluran

Berikut ini adalah daftar saluran yang ditawarkan oleh MNC Channels.

Saluran aktif

Logo Nama Diluncurkan Kategori Bahasa
Entertainment 1 13 Juni 2006 Umum Indonesia
Music TV 2 17 Maret 2007 Musik Indonesia
Inggris
OKTV 3 1 April 2007 Umum Indonesia
Life 10 Februari 2010 Keagamaan
(Kristen)
Indonesia
Muslim TV 4 28 Februari 2011 Keagamaan
(Islam)
Indonesia
Arab
Sportstars 5 2 November 2011 Olahraga Indonesia

Inggris

Sportstars 2 6 2 November 2011 (siaran pertama)
14 Januari 2020 (siaran kedua)
1 Oktober 2021 (siaran ketiga)
Indonesia
Inggris
Sportstars 3 7 1 Oktober 2021 Indonesia
Inggris
Sportstars 4 6 Juli 2023 Indonesia
Inggris
Vision Prime 8 14 April 2012 Umum Indonesia
Kids TV 9 22 Juni 2013 Anak-anak Indonesia
Soccer Channel 15 September 2015 (siaran pertama)
1 Oktober 2020 (siaran kedua)
Olahraga
(Sepak Bola)
Indonesia
Inggris
SLC 20 Juni 2020 Pendidikan Indonesia

Keterangan

  • 1 Sebelumnya bernama MNC Entertainment
  • 2 Sebelumnya bernama MTV Indonesia, MNC Music Channel, MNC Music dan Music Channel
  • 3 Sebelumnya bernama MNC The Indonesia Channel, MNC International dan MNC Channel
  • 4 Sebelumnya bernama MNC Muslim dan Hidayah
  • 5 Sebelumnya bernama Vision 1 Sports, MNC Sports 1 dan MNC Sports (melalui iNews Media Group)
  • 6 Sebelumnya bernama MNC Sports 2 (melalui iNews Media Group)
  • 7 Sebelumnya bernama MNC Sports 3 (melalui iNews Media Group)
  • 8 Sebelumnya bernama MNC Drama dan Drama Channel
  • 9 Sebelumnya bernama MNC Kids dan Kids Channel

Saluran yang telah dihentikan

Nama Tanggal siaran pertama Menghentikan siaran Digantikan oleh
Golf Channel 16 April 2010 15 Januari 2016 Golf+
iBCM Channel 1 29 September 2010 15 April 2016 IDX Channel
MNC World News 17 Agustus 2015 7 Agustus 2017 -
Games Channel 1 September 2015 31 Maret 2019 A&G
Extreme Channel 2 1 Maret 2016
Home & Living 3 25 April 2014 Travel & Homes
MNC Fashion 26 November 2012 Lifestyle & Fashion
Health & Beauty 4 6 September 2014
Movie Channel 5 30 Mei 2012 31 Desember 2019 Vision Prime
A&G 6 1 Juni 2015 15 Januari 2020 -
Premiere Channel 12 September 2015 -
Comedy Channel 7 1 April 2012 Entertainment
Travel & Homes 8 28 Februari 2013 Lifestyle & Fashion
M Shop 9 10 Desember 2012 31 Januari 2023 -
Besmart 1 Mei 2017 1 Juni 2023 -
MNC News 10 1 Maret 2006 30 Juni 2023 Sindonews TV
Lifestyle & Fashion 11 1 Juni 2010 Okezone TV
Infotainment 12 3 Oktober 2012 Celebrities TV

Keterangan

  • 1 Sebelumnya bernama MNC Business
  • 2 Sebelumnya bernama Etalase
  • 3 Sebelumnya bernama MNC Home & Travel
  • 4 Sebelumnya bernama MNC Health & Beauty
  • 5 Sebelumnya bernama MNC Movie
  • 6 Sebelumnya bernama MNC Auto & Gadget dan Auto & Gadget
  • 7 Sebelumnya bernama Vision Comedy dan MNC Comedy
  • 8 Sebelumnya bernama MNC Food & Travel dan Food & Travel
  • 9 Sebelumnya bernama MNC Shop
  • 10 Sebelumnya bernama MNC News Channel
  • 11 Sebelumnya bernama MNC Lifestyle
  • 12 Sebelumnya bernama MNC Infotainment

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Public Expose MSIN 2018
  2. ^ Lapkeu MSIN 2019
  3. ^ Gulungan ekspansi MNC Studios, seperti apa?
  4. ^ "Awards". www.mncchannels.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-13. Diakses tanggal 2023-02-02. 

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Stasiun Sōdō宗道駅Stasiun Sōdō pada Juli 2008LokasiSōdō 164, Shimotsuma, Ibaraki-ken 304-0814JepangKoordinat36°09′13″N 139°58′15″E / 36.1535°N 139.9708°E / 36.1535; 139.9708Koordinat: 36°09′13″N 139°58′15″E / 36.1535°N 139.9708°E / 36.1535; 139.9708OperatorKantō RailwayJalur■ Jalur JōsōLetak33.0 km dari TorideJumlah peron2 peron sampingInformasi lainSitus webSitus web resmiSejarahDibuka1 November 1913PenumpangF…

Wrestle-1 (W-1) was a Japanese professional wrestling promotion that operated from 2013 until 2020. Wrestle-1 personnel consisted of professional wrestlers, ring announcers, referees, and trainees. Roster at time of closure Wrestlers Yusuke Kodama Shotaro Ashino Ring name Real name Notes Alejandro Kohei Fujimura Andy Wu Chihiro Mizuki Cima Nobuhiko Oshima President of Oriental Wrestling Entertainment Daiki Inaba Daiki Inaba Final Wrestle-1 Tag Team Champion El Hijo del Pantera Unknown El Lindama…

Brainly.comURLhttps://brainly.comTipeperusahaan internet, question-and-answer site (en), knowledge market (en) dan layanan jejaring sosial Registration (en)Opsional (jika ingin menanyakan pertanyaan yang belum ada harus daftar akun)LangueBahasa InggrisBahasa IndonesiaBahasa HindiBahasa SpanyolBahasa PortugalBahasa PrancisBahasa TurkiBahasa RomaniaBahasa RusiaBahasa PolandiaBahasa ItaliaPengguna150 juta [1]Service entry (en)2018 Lokasi kantor pusatKraków NegaraPolandia Peringkat Alexa.Ke…

Pemandangan udara Keabasan Santa Skolastika Keabasan Santa Skolastika, juga disebut sebagai Keabasan Teritorial Subiaco (Italia: Abbazia di Santa Scolastica), terletak tepat di luar kota Subiaco, Provinsi Roma, Wilayah Lazio, Italia; dan masih menjadi keabasan teritorial ordo Benediktin aktif yang mula-mula didirikan pada abad ke-6 Masehi oleh Santo Benediktus dari Nursia. Keabasan tersebut berada di salah satu gua (atau grotto) Subiaco yang dipakai Benediktus untuk melakukan kegiatan eremit per…

Hutan Tanaman Industri Bengkalis yang dikembangkan PT Arara Abadi dari grup Sinar Mas Hutan tanaman industri (juga umum disingkat HTI) adalah sebidang luas daerah yang sengaja ditanami dengan tanaman industri (terutama kayu) dengan tipe sejenis dengan tujuan menjadi sebuah hutan yang secara khusus dapat dieksploitasi tanpa membebani hutan alami. Hasil hutan tanaman industri berupa kayu bahan baku pulp dan kertas (jenis tanaman akasia) serta kayu pertukangan (meranti). di Indonesia mulai dikemban…

Biografi ini tidak memiliki sumber tepercaya sehingga isinya tidak dapat dipastikan. Bantu memperbaiki artikel ini dengan menambahkan sumber tepercaya. Materi kontroversial atau trivial yang sumbernya tidak memadai atau tidak bisa dipercaya harus segera dihapus.Cari sumber: Angham – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Anghamأنغامأنغام محمد علي سليمانIn…

Cereopsius Cereopsius quaestor Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Cerambycidae Subfamili: Lamiinae Tribus: Lamiini Genus: Cereopsius Cereopsius adalah genus kumbang tanduk panjang yang tergolong famili Cerambycidae. Genus ini juga merupakan bagian dari ordo Coleoptera, kelas Insecta, filum Arthropoda, dan kingdom Animalia. Larva kumbang dalam genus ini biasanya mengebor ke dalam kayu dan dapat menyebabkan kerusakan pada batang kayu hid…

Andres Oper Informasi pribadiNama lengkap Andres OperTanggal lahir 7 November 1977 (umur 46)Tempat lahir Tallinn, EstoniaTinggi 185 m (606 ft 11 in)Posisi bermain PenyerangInformasi klubKlub saat ini Nea Salamis FamagustaKarier junior1987–1993 LMSK Pantrid1994 Lelle1994 Flora TallinnKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)1994–1999 Flora Tallinn 73 (44)1996 → Tervis Pärnu (pinjam) 9 (4)1999–2003 AaB 117 (27)2003–2005 Torpedo Moscow 53 (8)2005–2009 Roda JC 103 (32)200…

KalumpangKecamatanKantor Kecamatan Kelumpang, Hulu Sungai SelatanPeta lokasi Kecamatan KalumpangNegara IndonesiaProvinsiKalimantan SelatanKabupatenHulu Sungai SelatanPemerintahan • CamatMIFTAHUL ULUM, S.STP ( Sejak 14 Januari 2021 sampai dengan sekarang )Populasi • Total- 6.189 jiwa jiwaKode Kemendagri63.06.09 Kode BPS6306080 Luas- 135,07 km&sup2Desa/kelurahan-9 Desa Kalumpang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Kalimantan Selatan, Indonesia…

Ara bereteh Ficus tinctoria Status konservasiRisiko rendahIUCN143277299 TaksonomiDivisiTracheophytaSubdivisiSpermatophytesKladAngiospermaeKladmesangiospermsKladeudicotsKladcore eudicotsKladSuperrosidaeKladrosidsKladfabidsOrdoRosalesFamiliMoraceaeGenusFicusSpesiesFicus tinctoria G.Forst., 1786 lbs Ficus tinctoria, juga dikenal sebagai ara batik, atau ara bereteh adalah pohon hemiepifitik dari genus Ficus . Ia juga merupakan salah satu spesies yang dikenal sebagai ara pencekik . Ia dijumpai di Asi…

Panama City Panama TempleNumber127Dedication10 August 2008, by Thomas S. MonsonSite6.96 acres (2.82 ha)Floor area18,943 sq ft (1,759.9 m2)Height111 ft (34 m)Official website • News & imagesChurch chronology ←Curitiba Brazil Temple Panama City Panama Temple →Twin Falls Idaho Temple Additional informationAnnounced23 August 2002, by Gordon B. HinckleyGroundbreaking30 October 2005, by Spencer V. JonesOpen house11-26 July 2008Current presidentVictor Emanuel…

Taejo dari JoseonRaja JoseonGambar Taejo dari JoseonBerkuasa18 Juli, 1392 - 5 September, 1398Penobatan18 Juli, 1392PendahuluGongyangPenerusJeongjongWangsaWangsa YiAyahYi Ja-chunAnakJeongjong, Taejong Korean nameHangul태조 Hanja太祖 Alih AksaraTaejoMcCune–ReischauerT'aejoNama penaHangul송헌 Hanja松軒 Alih AksaraSongheonMcCune–ReischauerSonghŏnNama lahirHangul이성계 later 이단 Hanja李成桂 later 李旦 Alih AksaraI Seonggye later I DanMcCune–ReischauerI Sŏngk'ye later I TanN…

Universitas Adiwangsa JambiJenisSwastaDidirikan18 September 2017RektorSeno Aji, S.Pd., M.Eng., Prac.AlamatJl. Sersan Muslim RT 24, Thehok, Jambi Selatan, Kota JambiKampusUrbanNama julukanUNAJAMaskotSmart CampusSitus webunaja.ac.id Universitas Adiwangsa Jambi (disingkat UNAJA) adalah perguruan tinggi swasta yang berada di kota Jambi, provinsi Jambi, Indonesia. Berdiri pada 18 September 2017, dan saat ini dipimpin oleh Rektor Seno Aji, S.Pd., M.Eng., Prac. Sejarah singkat Universitas Adiwangsa Jam…

Untuk lagu kebangsaan Korea Utara, lihat Aegukka. Untuk lagu kebangsaan Kekaisaran Korea, lihat Aegukga Kekaisaran Korea. AegukgaB. Indonesia: Lagu Patriotik애국가愛國歌Lagu kebangsaan  Korea SelatanPenulis lirikTidak diketahui (kemungkinan Yun Chi-ho atau Ahn Changho), 1896[1]KomponisAhn Eak-tai, 1935PenggunaanAgustus 1948; 75 tahun lalu (1948-08)Sampel audioAegukga (instrumental)berkasbantuan Sampel audioAegukgaberkasbantuan AegukgaHangul애국가 Hanja愛國歌 Al…

موسوعة بريتانيكا الحادية عشرة (بالتشيكية: Encyklopedie Britannica)‏، و(بالإنجليزية: Encyclopædia Britannica)‏[1]، و(بالإنجليزية: The Encyclopædia Britannica)‏    اللغة الإنجليزية  الناشر مطبعة جامعة كامبريدج[1]  تاريخ النشر 1911  مكان النشر نيويورك،  وكامبريدج  النوع الأدبي موسوعة  …

العلاقات الجنوب أفريقية الماليزية جنوب أفريقيا ماليزيا   جنوب أفريقيا   ماليزيا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الجنوب أفريقية الماليزية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين جنوب أفريقيا وماليزيا.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة و…

Logaritma binerInformasi umumBidang penerapanTeori musikDomain dan CitraDomain dari fungsi ( 0 , ∞ ) {\displaystyle (0,\infty )} Daerah hasil fungsi ( − ∞ , ∞ ) {\displaystyle (-\infty ,\infty )} Nilai-nilai spesifikNilai di 0 1 {\displaystyle 1} Nilai maksimumTidak adaNilai minimumTidak adaInvers x = 2 y {\displaystyle x=2^{y}} Turunan 1 x ln ⁡ 2 {\displaystyle {\frac {1}{x\ln 2}}} Logaritma biner (Inggris: binary logarithmcode: en is deprecated ) dalam matema…

Sixième circonscription du Rhône Carte de la circonscription.Géographie Pays France Région Auvergne-Rhône-Alpes Département Rhône Subdivisions Cantons 3 Communes 1 Représentation Député Gabriel Amard Législature XVIe (Cinquième République) Groupe parlementaire LFI Autres informations Population 124 152 hab. (1999) Date de création 24 novembre 1986 modifier La sixième circonscription du Rhône est l'une des 14 circonscriptions législatives françaises que compte le départeme…

Salah satu Musa, mungkin Kleyo, sedang membaca segulungan karya sastra (gambar pada lekitos corak merah, Boyotia, sekitar tahun 430 Pramasehi) Menurut kepercayaan dan mitologi bangsa Yunani Kuno, Musai (Yunani: Μοῦσαι, translit. Moûsai, Yunani: Μούσες, translit. Múses) adalah dewi-dewi yang mengilhami manusia untuk mencipta karya di bidang sastra, ilmu pengetahuan, dan kesenian. Dewi-dewi ini dianggap sebagai sumber dari pengetahuan yang terejawantahkan di dalam …

Review of the election 2020 Mesa mayoral election ← 2016 August 4, 2020 2024 → Turnout30.9%[1]   Candidate John Giles Verl Farnsworth Party Nonpartisan Nonpartisan Popular vote 60,473 30,452 Percentage 66.3% 33.4% Precinct resultsGiles:      50–60%      60–70%      70–80%      No votes Mayor before election John Giles Republican Elected Mayor John Gile…

Kembali kehalaman sebelumnya