Merpati pos

Merpati pos adalah burung merpati yang telah dilatih untuk mengantarkan surat atau pesan kepada suatu pihak. Merpati merupakan salah satu jenis burung yang cukup pintar, memiliki daya ingat yang kuat, kemampuan navigasi, dan memiliki naluri alamiah yang dapat kembali ke sarang meskipun sudah pergi dengan jarak yang jauh dan waktu yang lama, sehingga surat yang disampaikan pasti sampai di tujuan atau sangat kecil kemungkinan surat tersebut tidak sampai pada tujuan.[butuh rujukan]

Merpati pos diberi makanan khusus berupa campuran kalium karbonat dan minyak ikan. Campuran tersebut berguna sebagai vitamin yang dapat membuat merpati menjadi kuat dan lebih mudah dilatih. Di Indonesia, rata-rata merpati pos adalah hasil perkawinan silang antara ras Yansson dan Delbar dari Belgia dengan ras unggulan lainnya.

Asal-Usul

Merpati pos memiliki ciri-ciri fisik agak besar, terbangnya agak lambat, tetapi stamina dan daya ingatnya kuat. Merpati pos yang terbang berpasangan dapat memilih rute yang lebih efisien jika dibandingkan dengan terbang sendirian. Merpati pos memanfaatkan fenomena fisika dalam melacak posisi tempat tujuannya. Fenomena fisika tersebut tertanam dalam otak merpati pos seperti microchips dan mikrokontroler yang dimasukkan seperti pada robot atau komputer. Fenomena itu adalah medan magnet. Merpati pos memanfaatkan medan magnet bumi yang bervariasi dalam menentukan tujuan. Di antara kedua mata merpati pos terdapat jaringan yang berisi berbagai macam mineral besi yang merupakan kunci kemampuannya dalam menentukan arah. Selain jaringan tersebut, yang menyebabkan merpati pos kembali ke tempat asalnya adalah pasangannya karena merpati bersifat setia.

Cara Kerja

Seekor merpati betina umumnya bertelur sebanyak dua butir. Telur tersebut dierami oleh merpati jantan dan betina secara bergantian. Anak burung merpati dapat terbang dalam jarak yang dekat pada usia 40 hari. Untuk menjadi merpati pos, merpati terlebih dahulu harus dilatih oleh pelatih khusus. Pelatihan baru dapat dilakukan pada merpati yang berusia tujuh bulan.

Tiga hal yang harus dilatihkan kepada merpati pos adalah static, mobile, dan boomerang.

  1. Static: merpati mempelajari bagaimana cara mengenali perintah seseorang dalam suatu wilayah kecil.
  2. Mobile: merpati dilatih untuk berpindah dari satu tempat ke tempat yang lain.
  3. Boomerang: merpati diajarkan untuk mengirimkan dan mengembalikan pesan.

Jika hal-hal tersebut telah dilatihkan, merpati dapat terbang dalam jarak ratusan bahkan ribuan kilometer dan dapat mengirimkan pesan atau surat. Surat atau pesan digulung, lalu dimasukkan ke dalam tempat pelindung berbentuk kapsul plastik. Kemudian kapsul plastik tersebut diselipkan di antara kaki merpati.

Sejarah

Metode komunikasi ini berasal dari orang-orang Persia kuno yang melatih burung merpati. Orang Romawi menggunakan merpati pos sebagai alat pengirim pesan kepada pasukan militer lebih dari 2000 tahun yang lalu. Frontinus mengatakan bahwa Julius Caesar menggunakan merpati pos sebagai pengirim pesan dalam kemenangannya melawan Galia. Orang Yunani memberitahukan nama pemenang olimpiade ke berbagai kota dengan menggunakan cara ini. Merpati pos pertama kali digunakan oleh seorang Sultan Baghdad yang bernama Nuruddin pada tahun 1146 untuk mengirimkan pesan di sekitar kerajaannya. Pada masa perang dunia pertama (1914-1918), merpati pos digunakan oleh pasukan perang Amerika sebagai media komunikasi. Merpati bernama Winkie NEHU 40. NS.1 (nfa6382) berjasa dalam penyelamatan seorang awak pasukan udara pada tahun 1942, sehingga pada tanggal 2 Desember 1943 burung tersebut mendapatkan penghargaan karena jasanya. Mengirimkan berita di saat kondisi sedang sulit. Seekor burung merpati jantan berwarna abu-abu yang bernama 139 DD 43 T (Cher Ami) pada tahun 1945 terbang melebihi seribu mil dalam 23 misi untuk menyampaikan selembar kertas berisi pesan penting. Burung merpati ini juga telah terbang sejauh 64 kilometer dalam waktu 50 menit dan berhasil menolong sekumpulan tentara perang yang sedang terjebak di tengah lautan karena kerusakan mesin kapal.Burung merpati betina yang bernama GI Joe USA43SC6390 sangat berjasa pada perang dunia kedua karena dapat menyelamatkan sekitar 100 nyawa tentara Amerika, sehingga mendapat penghargaan pada tahun 1946. Merpati tersebut terbang dengan cepat sejauh 20 mil dan membawa informasi tentang markas besar pasukan tentara Amerika akan diledakkan. Sebelum adanya telegram, cara berkomunikasi dengan menggunakan merpati ini sangat diandalkan bagi orang-orang pengguna saham dan orang keuangan.

Perusahaan Belanda mendirikan sistem sipil dan militer di Jawa dan Sumatra sejak di awal abad ke-19, burung-burung diperoleh dari Baghdad. Pada tahun 1851, pria kelahiran Jerman (Paul Julius Reuter) membuka kantor di kota London yang menghubungkan pasar saham London dan Paris melalui Calais baru ke kabel. Reuter sebelumnya pernah menggunakan merpati untuk memberitahukan kenaikan harga saham antara Aachen dan Brussels, jasa yang dioperasikan selama satu tahun sampai perbedaan dengan telegram tertutupi. Detail dari dipekerjakannya merpati-merpati itu, selama pengepungan di Paris pada tahun 1870-1871 menggiring pada kebangkitan pelatihan merpati untuk tujuan militer. Banyak masyarakat diberdayakan untuk menjaga merpati dari kelas ini di semua kota-kota Eropa yang penting, dan saat ini banyak pemerintahan menciptakan sistem komunikasi untuk militer dengan merpati pos. Merpati pos telah terlatih dengan baik untuk bidang kemiliteran. Tujuannya berbalik atau berpindah ke angkatan laut untuk mengirimkan pesan ke paerairan terdekat. Ini juga digunakan oleh perusahaan swasta atau perorangan pada waktu yang berbeda-beda. Pemerintah di beberapa negara mendirikan kandang burung merpati mereka sendiri. Sudah ada pasal-pasal dalam aturan hukum yang mengatur gangguan burung merpati; hadiah untuk menstimulasi efisiensi ditawarkan pada masyarakat tertentu dan hadiah juga diberikan kepada korban-korban gangguan burung. Sebelum kedatangan radio, merpati digunakan oleh surat kabar untuk melaporkan perlombaan Yacht dan beberapa Yacht dipenuhi oleh kandang burung.

Merpati Pos ala Dinasti Mamluk

Pada masa 1250 sampai 1517 M, Dinasti Mamluk di Mesir menggunakan pos sebagai alat pertahanan dalam perang terhadap bangsa Mongol. Insinyur Mamluk mendirikan menara pengawas sepanjang Irak hingga Mesir. Di menara tersebut, tentara mengawasi keadaan. Mereka akan membakar kayu basah jika terjadi bahaya di siang hari karena akan menimbulkan asap hitam, sedangkan jika terjadi bahaya pada malam hari akan membakar kayu kering agar menimbulkan asap putih. Namun, bangsa Mongol tetap dapat menembus pertahanan Baghdad. Pengiriman pesan lewat jalar darat pun terhalang oleh pasukan Tentara Salib yang memblokir jalan. Sehingga digunakan merpati pos yang lebih efektif karena pasukan Tentara Salib tidak dapat memblokir jalannya merpati pos di udara. Merpati pos ala Dinasti Mamluk ini menjadi sistem komunikasi yan tercepat pada abad pertengahan.

Perkembangan

Pada zaman dahulu merpati pos menjadi media komunikasi yang sangat popular, tetapi pada zaman sekarang ini posisi merpati pos telah tergantikan karena adanya perkembangan teknologi. Posisinya telah tergantikan oleh surat yang dikirimkan oleh pak pos dengan menggunakan amplop dan perangko, telegraf, layanan SMS (short message service), yahoo messenger, blackberry messenger, dan lain-lain.

Referensi

  1. ^ a b Levi, Wendell (1977). The Pigeon. Sumter, S.C.: Levi Publishing Co, Inc. ISBN 0-85390-013-2.
  2. ^ Blechman, Andrew (2007). Pigeons-The fascinating saga of the world's most revered and reviled bird.. St Lucia, Queensland: University of Queensland Press. ISBN 978-0-7022-3641-9.[pranala nonaktif permanen]
  3. ^ Retrieved on 2008-02-21. "CHRONOLOGY: Reuters, from pigeons to multimedia merger" (Web article). Reuters. Diarsipkan 2016-03-06 di Wayback Machine.
  4. ^ Sejarah Merpati Kolong Indonesia
Baca informasi lainnya:

Uranium deposit in Saskatchewan, Canada This article is about the uranium mine in Canada. For the lead-zinc mine in Australia, see McArthur River zinc mine. For other uranium mines in the McArthur Basin in the Northern Territory of Australia, see Ranger Uranium Mine. McArthur River Uranium MineLocationMcArthur River Uranium MineLocation in SaskatchewanLocationAthabasca BasinProvinceSaskatchewanCountryCanadaCoordinates57°45′40″N 105°03′06″W / 57.76111°N 105.05167°W…

Trilogi of CaffeineAlbum studio karya CaffeineDirilis7 Juni 2009GenrePopDurasi39:52LabelNagaswaraKronologi Caffeine The Best of Caffeine (2004)The Best of Caffeine2004 Trilogi of Caffeine (2009) Audiography (2012)Audiography2012 Trilogi of Caffeine adalah sebuah album musik keempat karya Caffeine yang dirilis pada tahun 2009. Album ini merupakan tanda kembalinya Caffeine di belantika musik Indonesia setelah vakum selama 5 tahun. Lagu utamanya di album ini ialah Demi Cintaku, Hubungan Tanpa I…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2023. Javi Ros Informasi pribadiNama lengkap Javier Ros AñónTanggal lahir 16 Februari 1990 (umur 34)Tempat lahir Pamplona, SpanyolTinggi 1,74 m (5 ft 8+1⁄2 in)Posisi bermain GelandangInformasi klubKlub saat ini MallorcaNomor 8Karier…

Persebaran ghetto di seluruh eropa saat pendudukan Nazi Saat perang dunia, ghetto dibentuk di Eropa oleh Nazi Jerman dengan tujuan memisahkan para kaum Yahudi atau terkadang Gipsi pada suatu tempat yang sangat sesak dan rapat yang berada di kota-kota Eropa saat pendudukan Nazi. Dalam dokumen serta penanda tanganan pemasukan mereka, para Nazi sering mengarahkan mereka ke tempat seperti Judischer Wohnbezirk atau Wohngebiet der Jurden, atau diterjemahkan sebagai Perempat Yahudi. Macam-macam ghetto …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Tata letak dan tata ruang di dalam Balairung Seri, salah satu bangunan di dalam Istana Arau. Istana Arau terletak di Bandar Arau, Perlis. Istana ini merupakan bekas pusat pemerintahan negeri Perlis. Pemakaian Istana Arau hanya pada masa awal pemerintahan.…

MD5

Dalam kriptografi, MD5 (Message-Digest algorithm 5) adalah fungsi hash kriptografik yang digunakan secara luas dengan hash value 128-bit. Pada standart Internet (RFC 1321), MD5 telah dimanfaatkan secara bermacam-macam pada aplikasi keamanan, dan MD5 juga umum digunakan untuk melakukan pengujian integritas sebuah berkas. MD5 di desain oleh Ronald Rivest pada tahun 1991 untuk menggantikan hash function sebelumnya, MD4. Pada tahun 1996, sebuah kecacatan ditemukan dalam desainnya, walau bukan kelema…

Pour les articles homonymes, voir This Time. Cet article est une ébauche concernant une chanson, le Concours Eurovision de la chanson et la Lituanie. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. This Time Monika Linkytė and Vaidas Baumila interprétant This time au Concours Eurovision de la chanson 2015 Chanson de Monika Linkytė et Vaidas Baumila au Concours Eurovision de la chanson 2015 Sortie 17 févrie…

Jikji Simche YojeolHangul백운화상초록불조직지심체요절 Hanja白雲和尙抄錄佛祖直指心體要節 Alih AksaraBaegun hwasang chorok buljo jikji simche yojeolMcCune–ReischauerPaegun hwasang ch'orok pulcho chikchi simch'e yojŏl Baegun Hwasang Chorok Buljo Jikji Simche Yojeol disingkat Jikji Simche Yojeol atau Jikji adalah dokumen bersejarah yang dicetak pada zaman Dinasti Goryeo pada tahun 1377. Baegun Hwasang Chorok Buljo Jikji Simche Yojeol yang bermakna Bungarampai Biksu Bae…

Republik Federatif Brazil Keanggotaan Perserikatan Bangsa-BangsaKeanggotaanAnggota penuhSejak24 Oktober 1945 (24 Oktober 1945)Kursi DK PBBNon-permanenDuta BesarAntonio Patriota Brazil adalah anggota pendiri Perserikatan Bangsa-Bangsa dan ikut dalam seluruh agensi terspesialisasinya.[1] Brazil adalah salah satu dari dua puluh kontributor papan atas untuk operasi-operasi penjagaan perdamaian PBB,[2] dan telah ikut dalam upaya-upaya penjagaan perdamaian di Timur Tengah, bekas K…

Katedral Havana Katedral Camagüey Ini adalah daftar katedral di Kuba. Katolik Katedral Gereja Katolik di Kuba:[1] Katedral Perawan Candelaria di Camagüey Katedral Santo Eugenius de la Palma di Ciego de Avila Katedral Bunda Maria Yang Dikandung Tanpa Noda di Cienfuegos Katedral Santa Katarina dari Ricci di Guantánamo Kon-katedral Bunda Maria Diangkat ke Surga di Baracoa Katedral Santo Isidorus di Holguín Katedral Santo Carolus Borromeus di Matanzas Katedral San Rosendo di Pinar del R…

Various traditional Filipino rice wines PangasiTypeRice wineCountry of origin PhilippinesRegion of originVisayas, MindanaoIngredientsRice Pangasi, also known as pangase or gasi, are various traditional Filipino rice wines from the Visayas Islands and Mindanao.[1] They could also be made from other native cereals like millet and job's tears. Pangasi and other native Filipino alcoholic beverages made from cereal grains were collectively referred to by the Spanish as pitarril…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2023. Janek Sternberg Sternberg pada 2012Informasi pribadiNama lengkap Janek SternbergTanggal lahir 19 Oktober 1992 (umur 31)Tempat lahir Bad Segeberg, JermanTinggi 1,82 m (5 ft 11+1⁄2 in)Posisi bermain Bek kiriInformasi klubKlub saat…

Klasemen medaliOlimpiade Musim Panas 1972LokasiMünchen, Jerman BaratIkhtisarPerolehan medali emas terbanyak Uni Soviet (50)Perolehan jumlah medali terbanyak Uni Soviet (99)← 1968 Klasemen medali1976 → Klasemen medali Olimpiade Musim Panas 1972 adalah klasemen medali selama pelaksanaan Olimpiade Musim Panas 1972. Olimpiade ini berlangsung di München, Jerman Barat sejak 26 Agustus hingga 11 September 1972. Terdapat 7.134 atlet dari 121 Komite Olimpiade Nasional (K…

Swiss folk metal band EluveitieEluveitie performing in 2023Background informationOriginWinterthur, Zürich, SwitzerlandGenres Folk metal melodic death metal Celtic metal Years active2002–presentLabels Nuclear Blast Fear Dark MembersChrigel GlanzmannKay BremRafael SalzmannMatteo SistiJonas WolfAlain AckermannNicole AnspergerFabienne ErniAnnie RiedigerPast membersPhilipp ReinmannMättu AckermanYves TribelhornDani FürerGian AlbertinDario HofstetterDide MarfurtSeverin BinderLinda SuterSarah Wauqu…

Eigen Hulp di Molenvliet West Eigen Hulp adalah pertokoan koperasi (atau toko serba ada) yang terletak di Batavia antara tahun 1890-1929.[1] Nama Eigen Hulp memiliki arti gotong royong. Toko ini memiliki nama lengkap Winkel-Maatschappij Eigen Hulp Ltd.[2] Pembeli yang datang ke toko ini di antaranya adalah pegawai pemerintah dan penduduk sipil. Karena adanya krisis ekonomi pada tahun 1880 dan jatuhnya harga gula internasional pada tahun 1894, makin banyak pelanggan yang datang ke…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Ion EchaideInformasi pribadiNama lengkap Ion Echaide SolaTanggal lahir 5 Januari 1988 (umur 36)Tempat lahir Pamplona, SpanyolTinggi 1,79 m (5 ft 10 in)Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini OsasunaNomor 6Karier junior OsasunaKa…

Bambang Purwanto Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa BaratMasa jabatan14 November 2016 – 20 Juli 2017 PendahuluNana SudjanaPenggantiSupratman Informasi pribadiLahir0 September 1964 (umur 59)Wonogiri, Jawa TengahKebangsaanIndonesiaPartai politikIndependenAlma materAkademi Kepolisian (1986)ProfesiPolisiKarier militerPihak IndonesiaDinas/cabang Kepolisian Negara Republik IndonesiaMasa dinas1986–2022Pangkat Inspektur Jenderal PolisiSatuanLantasSunting kotak info • …

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Artikel ini tidak memiliki bagian pembuka yang sesuai dengan standar Wikipedia. Mohon tulis paragraf pembuka yang informatif sehingga pembaca dapat memahami maksud dari Biodiesel Kopi. Contoh paragraf pembuka Biodiesel Kopi adalah .... (Pelajari cara dan…

Artikel ini bukan mengenai Satelit bulan Charon. Chiron Citra dari Chiron oleh Hubble Space Telescope dengan koma-nya, diambil pada 1996Penemuan [1][2]Ditemukan olehC. KowalSitus penemuanObservatorium PalomarTanggal penemuan1 November 1977PenamaanPenamaan MPC(2060) Chiron · 95P/Chiron[3]Pelafalan/ˈkaɪərɒn/[8]Asal namaChiron (Mitologi Yunani)[4]Penamaan alternatif1977 UBKategori planet minorcentaur [5&#…

Kazuki NakajimaLahir11 Januari 1985 (umur 39)Karier Kejuaraan Dunia Formula SatuKebangsaan JepangTahun aktif2007-2009TimWilliamsJumlah lomba36Juara dunia0Menang0Podium0Total poin9Posisi pole0Lap tercepat0Lomba pertamaGrand Prix Brasil 2007Lomba terakhirGrand Prix Abu Dhabi 2009Klasemen 200920th (0 pts) Kazuki Nakajima (中嶋 一貴code: ja is deprecated , Nakajima Kazuki, lahir 11 Januari 1985) adalah seorang mantan pembalap Formula 1 asal Jepang. Ia merupakan produk asli binaan Toyota J…

Kembali kehalaman sebelumnya