My Oh My

"My Oh My"
Lagu oleh Girls' Generation
dari album Love & Peace
Dirilis05 November 2013 (2013-11-05)
FormatDigital download
Direkam2013
GenreJ-pop
Durasi3:10
LabelNayutawave Records, Universal Music
PenciptaErik Lewander, Ylva Dimberg, Louis Schoorl
Video musik
"My Oh My" di YouTube

"My Oh My" adalah singel Jepang kesembilan oleh girlband Korea Selatan, Girls' Generation. Dirilis di Jepang pada 5 November 2013.

Latar Belakang

Pada 5 November lagu dirilis,[1] tiga dari beberapa lagu baru dari album Jepang ketiga Girls’ Generation yang akan dirilis pada 11 Desember 2013[2]

"My Oh My" adalah lagu catchy dan optimis. Fitur dengan vokal kelompok yang kuat.[3]

Video Musik

Video musik dirilis pada 4 November 2013.[3] Menggambarkan gadis-gadis mengenakan pakaian berwarna cerah, membalas dendam pada seorang pria yang berselingkuh pacarnya dengan mengubahnya menjadi kelinci putih.[4][5]

Promosi

Girls’ Generation menampilkan lagu pada acara “Premium Live Showcase” di Jepang pada 4 November 2013.

Chart

Billboard Japan Charts

Chart Posisi
puncak
Billboard Japan Adult Contemporary Airplay
Billboard Japan Hot Top Airplay
Billboard Japan Hot Singles Sales
Billboard Japan Hot 100

-->

Sejarah perilisan

Wilayah Tanggal Format Label
Jepang
4 November 2013
Music download
Nayutawave Records, Universal Music

Referensi

  1. ^ "My Oh My by Girls' Generation". iTunes. November 4, 2013. Diakses tanggal November 5, 2013. 
  2. ^ "Girls' Generation to release third Japanese album in December". Allkpop. 6Theory Media. October 25, 2013. Diakses tanggal November 5, 2013. 
  3. ^ a b "Girls' Generation reveals catchy Japanese single 'My Oh My'". Allkpop. 6Theory Media. November 4, 2013. Diakses tanggal November 5, 2013. 
  4. ^ "Girls' Generation neemt wraak in 'My Oh My'" (dalam bahasa Dutch). FunX. November 5, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-03. Diakses tanggal December 1, 2013. 
  5. ^ "SNSD Punishes Bad Boys in 'My Oh My' MV". EnewsWorld, CJ E&M Corp. Mwave.interest.me. November 5, 2013. Diakses tanggal December 5, 2013. [pranala nonaktif permanen]

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya