Naga Nilakandi

Naga Nilakandi

Naga Nilakandi pada bendera nasional Tiongkok semasa Dinasti Qing, 1889-1912
Nama Tionghoa
Hanzi tradisional: 青龍
Hanzi sederhana: 青龙
Makna harfiah: Naga Hijau Kebiruan
Nama Jepang
Kanji: 青竜
Hiragana: せいりゅう
Nama Korea
Hangul: 청룡
Nama Vietnam
Quốc ngữ: Thanh Long
Naga Nilakandi pada lambang nasional Tiongkok, 1913-1928

Naga Nilakandi (青龍 Qīnglóng), juga dikenal sebagai Naga Hijau Kebiruan atau Naga Hijau, juga disebut Naga Biru (蒼龍 Cānglóng), adalah salah satu dari Raja Naga yang mewakili gunung atau kekuatan khthonik dari Lima Wujud Dewa Tertinggi (五方上帝 Wǔfāng Shàngdì). Dia juga merupakan salah satu dari Empat Simbol dari rasi bintang Tiongkok, yang merupakan penggambaran astral dari Wufang Shangdi. Naga Hijau Kebiruan mewakili timur dan musim semi.[1] Ia juga dikenal sebagai Seiryu dalam bahasa Jepang, Cheong-ryong dalam bahasa Korea, dan Thanh Long dalam bahasa Vietnam.

Naga ini sering disebut dalam medium, feng shui, budaya lainnya, dan di berbagai tempat seperti Naga Hijau dan Naga Avalon.[2] Gelar arah utamanya adalah "Naga Hijau Kebiruan Timur" (東方青龍 Dōngfāng Qīnglóng atau 東方蒼龍 Dōngfāng Cānglóng). Nama dia yang sesungguhnya sebagai "Raja Naga Laut Timur" (東海龍王 Dōnghǎi Lóngwáng) adalah Ao Guang.

Tujuh Istana dari Naga Nilakandi

Sebagaimana tiga Simbol lainnya, ada tujuh "istana", atau posisi bulan dalam Naga Nilakandi. Nama-nama dan bintang determinatifnya adalah:[3][4]

Istana No. Nama (Pinyin) Terjemahan Bintang determinatif
1 角 (Jiăo) Tanduk Spica
2 亢 (Kàng) Leher κ Vir
3 氐 (Dĭ) Akar α Lib
4 房 (Fáng) Ruangan π Sco
5 心 (Xīn) Hati Antares
6 尾 (Wěi) Ekor μ Sco
7 箕 (Jī) Keranjang Tampi γ Sgr

Lihat juga

Referensi

Kutipan

  1. ^ Tom (1989), hlm. 55.
  2. ^ Lee, Ki-Baik; Wagner, Edward W. (1984). A new history of Korea (edisi ke-Translated). Cambridge / Seoul: Harvard University Press / Ilchokak. ISBN 978-0-674-61576-2. 
  3. ^ "The Chinese Sky". International Dunhuang Project. Diakses tanggal 2011-06-25. 
  4. ^ Sun, Xiaochun (1997). Helaine Selin, ed. Encyclopaedia of the History of Science, Technology, and Medicine in Non-Western Cultures. Kluwer Academic Publishers. hlm. 517. ISBN 0-7923-4066-3. Diakses tanggal 2011-06-25. 

Sumber

Pranala luar

Media terkait Azure Dragon di Wikimedia Commons

Baca informasi lainnya:

Irrenular Cossack army of the Russian Empire Part of a series onCossacksReply of the Zaporozhian Cossacks Cossack hosts Amur Astrakhan Azov Baikal Black Sea Buh Caucasus Danube Don Free Greben Kuban Orenburg Red Semirechye Siberian Terek Ural Ussuri Volga Zaporozhian Other Cossack groups Albazinan Bashkir Danube Jewish Nekrasov Persian Tatar Turkish History Registered Cossacks Uprisings Kosiński Nalyvaiko Khmelnytsky Hadiach Treaty Hetmanate Colonisation of Siberia Bulavin Rebellion Pugachev's …

Republik KosovoRepublika e Kosovës (Albania) Република КосовоRepublika Kosovo (Serbia) Bendera Lambang Semboyan: —Lagu kebangsaan: Himni i Republikës së Kosovës(Indonesia: Lagu kebangsaan Republik Kosovo) Ibu kota(dan kota terbesar)Priština42°40′N 21°10′E / 42.667°N 21.167°E / 42.667; 21.167Bahasa resmiAlbania dan SerbiaKelompok etnik (2019)[1]92% Albania4% Serbia2% Bosnia1% Turki1% RomaniPemerintahanRepublik parlemente…

Raizal RaisLahir(1957-06-04)4 Juni 1957IndonesiaMeninggal30 Januari 2021(2021-01-30) (umur 63)JakartaKebangsaanIndonesiaNama lainBuyungPekerjaanPerancang busanaAnakRendha Rais Raizal Rais, akrab dipanggil Buyung (4 Juni 1957 – 30 Januari 2021)[1][2] adalah seorang desainer atau perancang busana Muslim serta penggiat tenun dan batik Indonesia.[3] Ia juga aktif sebagai Kepala Humas Asosiasi Pengusaha Perancang Mode Indonesia (APPMI). Bersama empat …

Grand Prix AzerbaijanSirkuit Kota Baku(2017–2019, 2021–Sekarang)Informasi lombaJumlah gelaran6Pertama digelar2017Terbanyak menang (pembalap) Sergio Pérez (2)Terbanyak menang (konstruktor) Red Bull Racing (4)Panjang sirkuit6.003 km (3.730 mi)Jarak tempuh306.049 km (190.170 mi)Lap51Balapan terakhir (2023)Pole position Charles LeclercFerrari1:40.203Podium 1. S. PérezRed Bull Racing-Honda RBPT1:32:42.436 2. M. VerstappenRed Bull Racing-Honda RBPT+2.137 3. C. LeclercFerrari+…

Ilustrasi sedekah ketupat di kalangan masyarakat Sunda Dayeuhluhur yang dilaksanakan pada hari Rabu Wekasan di perbatasan desa Sedekah ketupat atau sidekah kupat adalah adat atau tradisi dalam budaya masyarakat Indonesia yang menggunakan bahan makanan ketupat sebagai alat dalam sebuah acara atau upacara. Waktu pelaksanaan Di Indonesia, penggunaan ketupat sebagai objek upacara Sedekah di tiap wilayah dan berbeda dari segi waktu, dan tata cara, tetapi semuanya dari maksud upacara atau acara terseb…

Nama ini menggunakan kebiasaan penamaan Filipina; nama tengah atau nama keluarga pihak ibunya adalah Malizon. VinciMalizon pada tahun 2023LahirGabriel Vincent Tolentino Malizon11 Maret 2000 (umur 23)Santo Tomas, Batangas, FilipinaKebangsaanFilipinaTahun aktif2022–sekarangKarier musikGenrePopInstrumen Vokal Tahun aktif2022–sekarangLabelMLDABS-CBNNama KoreaHangul빈치 Alih AksaraBin ChiMcCune–ReischauerPin Ch'i Tanda tangan Gabriel Vincent Tolentino Malizon (lahir 11 Maret 2000), …

Disambiguazione – Se stai cercando altri significati, vedi Lorenzo de' Medici (disambigua). Lorenzo de' MediciNiccolò di Forzore Spinelli, Medaglia raffigurante Lorenzo.Note allo stemma araldico qui di seguito:[1][2]Signore di Firenze(de facto)Stemma In carica2 dicembre 1469 –8 aprile 1492 PredecessorePiero il Gottoso SuccessorePiero il Fatuo Nome completoLorenzo di Piero de' Medici NascitaFirenze, 1º gennaio 1449 MorteVilla medicea di Careggi, 8 aprile 1492 …

Storia dell'alfabeto Media età del bronzo XIX secolo a.C. Ugaritico XV secolo a.C. Proto-cananeo XV secolo a.C. Fenicio XIV–XI secolo a.C. Paleo-ebraico X secolo a.C. Samaritano VI secolo a.C. Aramaico VIII secolo a.C. Brāhmī VI secolo a.C. Devanāgarī VIII secolo d.C. Tibetano VII secolo d.C. Khmer/giavanese IX secolo d.C. Ebraico III secolo a.C. Siriaco II secolo a.C. Arabo IV secolo d.C. Pahlavi III secolo a.C. Avestico IV secolo d.C. Kharoshthi III secolo a.C. Palmireno I secolo a.C. G…

International basketball team The United States men's national basketball team competed in the 2023 FIBA Basketball World Cup and finished in fourth place. They held training camp in early August and scheduled five exhibition games before their World Cup opener at the end of the month in Manila.[1] The Americans were 4–1 during group play, qualifying for the final round. They lost in the semifinals as well as the bronze medal game. They were one of the top two World Cup finishers in th…

Hold On 'til the NightAlbum studio karya Greyson ChanceDirilis2 Agustus 2011Direkam2010–11; Tinderbox & Sound Factory, Los Angeles, CA ·GenrePop rockDurasi36:07Labeleleveneleven, Maverick, Streamline, GeffenProduserEllen DeGeneres (exec.), Da Internz, Josh Alexander, Billy Steinberg, The Matrix, Danielle Brisebois, Nick Lashley, Matt Squire, Martin Terefe, Fisticuffs, David Jost, Jochen NaafKronologi Greyson Chance Hold On 'til the Night(2011) Truth Be Told, Part 1 (2012)Tru…

Hospital in TaiwanChang Gung Medical Foundation長庚醫療財團法人GeographyLocationTaiwanOrganisationAffiliated universityChang Gung University (CGU), Chang Gung University of Science and Technology (CGUST)ServicesBeds10,000+ (all branches)HistoryOpenedMarch 26, 1973LinksWebsitewww.cgmh.org.tw/en/ The Chang Gung Medical Foundation (CGMH; Chinese: 長庚醫療財團法人), also known as Chang Gung is a medical and hospital network located in Taiwan. It was founded in 1973 by Wang Yung-c…

Nora AunorAunor in 2011LahirNora Cabaltera Villamayor21 Mei 1953 (umur 70)Iriga, Camarines Sur, FilipinaKebangsaanFilipinoNama lainAte GuyPekerjaanAktrisprodusersutradarapenyanyiTahun aktif1967–sekarangSuami/istriChristopher de Leon (1975–1980; bercerai 1996)Anak5 (1 anak kandung, 4 anak angkat termasuk Lotlot de Leon and Matet de Leon)Situs webtheartistryofnoraaunor.com Nora Aunor (lahir Nora Cabaltera Villamayor ; 21 Mei 1953) [1] adalah seorang aktris, penyanyi…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Januari 2023. Cuicirama spectabilis Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Cerambycidae Genus: Cuicirama Spesies: Cuicirama spectabilis Cuicirama spectabilis adalah spesies kumbang tanduk panjang yang tergolong f…

Catatan Harian AishaGenre Drama Roman PembuatMNC PicturesDitulis oleh Dewi Pramita [a] Aviv Elham [b] Skenario Dewi Pramita [c] Aviv Elham [d] SutradaraHadrah Daeng RatuPemeran Tissa Biani Umay Shahab Bio One M. Irsyadillah Sarah Tuffahati Penggubah lagu temaHIVI!Lagu pembukaSiapkah Kau Jatuh Cinta Lagi oleh HIVI!Lagu penutupSiapkah Kau Jatuh Cinta Lagi oleh HIVI!Penata musik Gambar Sound [e] Joseph S. Djafar [f] Negara asalIndonesiaBahasa as…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Terapi manual atau disebut juga terapi manipulatif adalah keterampilan khusus yang dimiliki oleh seorang fisioterapis atau terapis fisik untuk penatalaksanaan masalah neuromuskuloskeletal dengan menggunakan pendekatan teknik manual (menggunakan tangan) d…

Raúl Cubas Grau Presiden Paraguay ke-49Masa jabatan15 Agustus 1998 – 29 Maret 1999 PendahuluJuan Carlos Wasmosy MontiPenggantiLuis Ángel González Macchi Informasi pribadiLahir23 Agustus 1956 (umur 67)Asuncion, ParaguayPartai politikPartai ColoradoSunting kotak info • L • B Raúl Cubas Grau (lahir 23 Agustus 1943) adalah Presiden Paraguay dari 1998 hingga 1999. Ia adalah anggota Partai Colorado. Sebelum mencalonkan diri dalam pemilu, ia bekerja sebagai seorang ins…

RIMOWAJenisGmbHIndustriPerjalananDidirikan1898PendiriPaul MorszeckKantorpusatKoln, JermanTokohkunciAlexandre Arnault, CEODieter Morszeck, CEOProdukBagasiPemilikLVMH (80%)Situs webwww.rimowa.com Rimowa (pelafalan dalam bahasa Jerman: [ʁɪˈmoːva]), lebih sering ditulis RIMOWA, adalah sebuah produsen bagasi yang didirikan pada tahun 1898, di Koln, Jerman. Pada tahun 2016, RIMOWA bergabung ke LVMH,[1][2] dan menjadi perusahaan asal Jerman pertama yang tergabung ke dalam gr…

Atom heliumHelium atom ground state.Ilustrasi atom helium yang memperlihatkan inti atom (merah muda) dan distribusi awan elektron (hitam). Inti atom (kanan atas) berbentuk simetris bulat, walaupun untuk inti atom yang lebih rumit ia tidaklah selalu demikian.KlasifikasiSatuan terkecil unsur kimiaSifat-sifatKisaran massa1,67 × 10−27sampai dengan 4,52 × 10−25kgMuatan listriknol (netral) ataupun muatan ionKisaran diameter62 pm (He) sampai dengan 520 pm (Cs)Kompone…

Leandro Trossard Trossard bersama Brighton & Hove Albion pada 2022Informasi pribadiNama lengkap Leandro Trossard[1]Tanggal lahir 4 Desember 1994 (umur 29)Tempat lahir Maasmechelen, BelgiaTinggi 172 cm (5 ft 8 in)[2]Posisi bermain SayapInformasi klubKlub saat ini ArsenalNomor 19Karier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2012–2019 Genk 83 (27)2012–2013 → Lommel United (pinjaman) 12 (7)2013–2014 → Westerlo (pinjaman) 17 (3)2014–2015 → Lommel United (pi…

SKYYJenisVodkaProdusenCampari GroupNegara asalAmerika SerikatDiperkenalkan1992Bukti80Produk terkaitDaftar vodka SKYY vodka SKYY vodka adalah minuman beralkohol vodka Amerika yang diproduksi oleh divisi Campari America dari Campari Group di Milan, Italia, yang sebelumnya bernama SKYY Spirits LLC.[1] SKYY Vodka mengandung 40% ABV atau 80% kadar alkohol, kecuali di Australia dan Selandia Baru yang memiliki kadar 37,5% ABV / 75 Proof dan di Afrika Selatan yang memiliki kadar 43% ABV / 86 Pro…

Kembali kehalaman sebelumnya