Pulau Auckland

Pulau Auckland
Mauka Huka
Pulau Auckland di Oseania
Pulau Auckland
Pulau Auckland
Kepulauan Subantartika Selandia Baru
Geografi
Koordinat50°41′S 166°05′E / 50.69°S 166.08°E / -50.69; 166.08
KepulauanKepulauan Auckland
Luas442.5 km2
Panjang42 km
Lebar26 km
Titik tertinggiCavern Peak (659 m)
Pemerintahan
NegaraSelandia Baru
Peta

Pulau Auckland (Māori: Mauka Huka) adalah pulau utama dari kepulauan tak berpenghuni eponymous di Samudra Pasifik. Pulau ini adalah bagian dari wilayah subantartika Selandia Baru yang mana tertulis dalam daftar Warisan Dunia UNESCO bersama dengan kepulauan subantartika Selandia Baru lainnya di wilayah tersebut.

Geografi

Peta Pulau Auckland

Pulau ini memiliki luas daratan sekitar 442,5 km2 (170,9 sq mi),[1] dan panjang 42 kilometer (26 mi). Pulau ini terbentuk 25 hingga 10 juta tahun yang lalu dari tumpukan vulkanik besar yang membentuk dua kubah – satu berpusat di sekitar Pelabuhan Carnley di selatan dan lainnya (Kubah Ross) di sekitar Pulau Disappointment di barat. Pulau ini terbuat dari scoria vulkanik, diselimuti lebih dari 2m gambut.[2] Pulau ini terkenal karena tebing curam dan medannya yang terjal yang menjulang hingga lebih dari 600 m (1.969 kaki). Puncak yang menonjol diantaranya Cavern Peak dengan ketinggian 659 m atau 2.162 kaki; Gunung Raynal (635 m atau 2.083 kaki); Gunung D'Urville (630 m atau 2.067 kaki); Gunung Easton (610 m atau 2.001 kaki); dan Menara Babel (550 m atau 1.804 kaki).[3]

Ujung selatan pulau melebar hingga 26 kilometer (16 mil), meliputi Pelabuhan Carnley. Di sisi barat terdapat saluran yang sangat sempit yang dikenal sebagai Victoria Passage yang memisahkan pulau utama dari Pulau Adams yang lebih kecil.[4]

Flora

Auckland menghadap ke utara Deas Menuju Rose-and Pulau Enderby

Ada 233 spesies tumbuhan vaskular di Kepulauan Auckland. 163 diantaranya adalah tumbuhan asli dan 23 eksotis serta 8 kelompok tersebut merupakan spesies endemik.[5] Terdapat banyak pohon Metrosideros umbellata di sekitar pantai selain dari sisi barat, yang tingginya ditentukan oleh aspek dan derajat kemiringan.[6] Sebagian besar tempat menyatu menjadi semak belukar rendah dan rapat yang didominasi oleh Dracophyllum longifolium, Ozothamnus vauvilliersii dan Myrsine divaricata. Kawasan ini hampir tidak bisa ditembus dan di beberapa tempat cukup padat untuk dilewati.

Sebuah laporan ekspedisi dari tahun 1907 menggambarkan semak belukar tersebut sebagai berikut:

Scrub subalpine atau semak membuat perjalanan kami sangat melelahkan. Lebatnya semak tersebut sehingga harus dipotong sebelum melanjutkan perjalanan. Selama kami tinggal di pulau, semak belukar ini adalah salah satu kesulitan terburuk yang harus kami temui. Samak ini memiliki ukuran dari empat hingga enam kaki tingginya yang cukup sulit dilewati sehingga membutuhkan tenaga ekstra. Dan kita pun tidak dapat merangkak di bawahnya. Menginjak dan berjalan di atas semak hanya dapat dilakukan oleh orang yang sangat ringan. Seseorang dapat melewatinya jika semak di dorong ke samping dengan kekuatan penuh.[7]

Semak belukar ini membentang sehingga membentuk padang rumput luas hingga mencapai kawasan bervegetasi jarang di daerah alpine yang paling terbuka.[5] Tumbuhan spesies Megaherbs Anisotome antipoda, Anisotome latifolia, Bulbinella rossii, Pleurophyllum criniferum, Pleurophyllum hookeri, Pleurophyllum speciosum, dan Stilbocarpa polaris secara historis dapat ditemukan dari pantai ke alpine.[5] Namun distribusi dan populasi spesies ini telah sangat terpengaruh oleh keberadaan babi.[8]

Mamalia laut

Port Ross di ujung utara Pulau Auckland adalah satu-satunya tempat berkembang biak bagi populasi Paus Sikat Selatan tohorā Eubalaena australis Selandia Baru. Paus ini dapat ditemukan hingga 400 ekor di pelabuhan selama bulan-bulan musim dingin. Secara teratur, paus ini disurvei oleh Universitas Otago.[9]

Di pulau ini juga dapat ditemukan perkembang biakan Singa laut Selandia Baru. 80% dari total populasi hidup dan berkembang biak di kepulauan. Sejak tahun 1994, Departemen Konservasi Selandia Baru melakukan survei tahunan terhadap populasi di pulau-pulau tersebut.[10]

Area Burung Penting

Pulau ini merupakan bagian dari Area Burung Penting (IBA) yang diidentifikasi oleh BirdLife International. Pulau ini penting sebagai tempat berkembang biak bagi beberapa spesies burung laut.[11]

Albatros Gibson (Diomedea antipodensis gibsoni), Auckland shag (Leucocarbo colensoi), Auckland teal (Anas aucklandica), Auckland rail (Lewinia muelleri) dan Auckland snipe (Coenocorypha aucklandica) merupakan burung endemik Pulau Auckland.[12] Dari jumlah tersebut, hanya shags yang saat ini berkembang biak di Pulau Auckland utama, daerah di mana kucing dan babi tidak dapat mengakses sarang mereka.

Merganser Pulau Auckland (Mergus australis) punah pada tahun 1902. Populasi terakhir diperkirakan berjumlah 20-30 pasangan sebelum dimangsa oleh babi dan kucing yang ada. Spesimen terakhir dikumpulkan dan dimuseumkan pada Januari 1902.[13] Daftar spesies burung di Pulau Auckland:[12][14][15][16][17][18] !Bahasa Indonesia !Bahasa Māori !Nama ilmiah !Status Ancaman Selandia Baru !Perkiraan jumlah pasangan berkembang biak di grup Kepulauan Auckland !Persentase populasi dunia di grup Kepulauan Auckland !Status di Pulau Auckland utama

  1. Albatros gibson
  2. Albatros raja-selatan
  3. Albatros raja-utara
  4. Albatros topi-putih
  5. Albatros abu-abu
  6. Petrel-raksasa utara
  7. Pinguin mata-kuning
  8. Pinguin rockhopper timur
  9. Pinguin jambul tegak
  10. Petrel tanjung
  11. Petrel dagu-putih
  12. Petrel berkepala putih
  13. Penciduk jelaga
  14. Petrel menyelam
  15. Petrel badai perut hitam
  16. Petrel badai berwajah putih
  17. Petrel badai punggung abu-abu
  18. Prion fulmar
  19. Prion Antarctic
  20. Auckland shag
  21. Antarctic tern
  22. Terna berwajah putih
  23. Camar paruh merah
  24. Camar rumput laut
  25. Skua coklat subantartika
  26. Auckland teal
  27. Elang Selandia Baru
  28. Burung Cerek pita ganda
  29. Auckland rail
  30. Burung Pengicau Auckland
  31. Burung Kedidi Batu
  32. Tomtit
  33. Burung apung
  34. Parkit mahkota merah
  35. Parkit bermahkota kuning
  36. Tui
  37. Bellbird
  38. Silvereye

Referensi

  1. ^ "Auckland – including Dundas, Ewing, Rose". Islands.unep.ch. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-19. Diakses tanggal 1 August 2010. 
  2. ^ Adams, CJ (1983). "Age of the volcanoes and granite basement of the Auckland Islands, Southwest Pacific". New Zealand Journal of Geology and Geophysics. 26 (3): 227–237. doi:10.1080/00288306.1983.10422237. 
  3. ^ "Map of the Auckland Islands". Department of Conservation. Diakses tanggal 17 October 2017. 
  4. ^ "DOC maps: Discover the outdoors". doc.govt.nz. Diakses tanggal 5 October 2019. 
  5. ^ a b c Rance, Chris; Rance, Brian; Barkla, J (2015). New Zealand's subantarctic islands. New Zealand: Department of Conservation. hlm. 6, 10–13, 20–67. ISBN 978-0-478-14470-3. 
  6. ^ Rudge, DJ; Campbell, MR (1984). "Vegetation changes induced over ten years by goats and pigs at Port Ross, Auckland Islands (Subantarctic)" (PDF). New Zealand Journal of Ecology. 7: 103–118. 
  7. ^ Godley, E. J. (May 1979). "The 1907 Expedition to the Auckland and Campbell Islands, and an unpublished report by B. C. Aston." Tuatara. 23 (3): 133–157 – via New Zealand Electronic Text Collection. 
  8. ^ Chimera, C (1995). "Diet of feral goats and feral pigs, Auckland Island, New Zealand". New Zealand Journal of Ecology. 19 (2): 203–207. JSTOR 24054437. 
  9. ^ "Southern right whales returning to mainland New Zealand". RNZ. 10 July 2018. Diakses tanggal 5 October 2019. 
  10. ^ "Sea lion monitoring on the Auckland Islands". doc.govt.nz. Diakses tanggal 5 October 2019. 
  11. ^ BirdLife International. (2012). Important Bird Areas factsheet: Auckland Islands. Downloaded from "Archived copy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 June 2007. Diakses tanggal 29 March 2014.  on 23 January 2012.
  12. ^ a b "Location search | New Zealand Birds Online". nzbirdsonline.org.nz. Diakses tanggal 9 February 2019. 
  13. ^ "Auckland Island merganser | New Zealand Birds Online". nzbirdsonline.org.nz. Diakses tanggal 9 February 2019. 
  14. ^ "Māori Dictionary". maoridictionary.co.nz. Diakses tanggal 5 October 2019. 
  15. ^ Roberston, HA (2017). "Conservation status of New Zealand birds 2016" (PDF). Department of Conservation. Diakses tanggal 11 February 2019. 
  16. ^ Taylor, G (2000). "Action plan for seabird conservation in New Zealand. Part A: Threatened Species" (PDF). Department of Conservation. Diakses tanggal 11 February 2019. 
  17. ^ Taylor, G (2000). "Action plan for seabird conservation in New Zealand. Part B: Non-Threatened Species" (PDF). Department of Conservation. Diakses tanggal 11 February 2019. 
  18. ^ Heather, B; Robertson, H (2015). The Field Guide to the Birds of New Zealand. New Zealand: Penguin. ISBN 9780143570929. 

Read other articles:

Golden Myanmar Airlinesရွှေမြန်မာ လေကြောင်းလိုင်းDidirikan2012PenghubungBandar Udara Internasional MandalayArmada1(+1 dalam pemesanan) Tujuan5 Perusahaan indukCo-operative Bank Ltd, Kaung Myanmar Aung Business Development EnterpriseKantor pusatYangon, MyanmarTokoh utamaKhin Maung Aye (Direktur)Situs webhttp://www.gmairlines.com Golden Myanmar Airlines adalah maskapai penerbangan berbiaya rendah domestik dan internasional pertama di Myanmar yang d…

Lambang Åseral Åseral ialah kotamadya di Vest-Agder, Norwegia. Merupakan sebuah kotamadya pedalaman, berbatasan dengan provinsi Aust-Agder, di mana kota ini merupakan bagian Aust-Agder hingga abad ke-19, di timur dan utara. Di selatan berbatasan dengan kotamadya Audnedal, di tenggara dengan Haegebostad, dan di barat dengan Kvinesdal. Nama Bentuk Norse dari nama ini ialah Ásaráll. Unsur pertama kemungkinan kasus genitif áss artinya 'punggung pegunungan', unsur terakhir ialah áll artinya 'ga…

  المدائن (بالإسبانية: Almadenejos)‏[1]   - بلدية -    المادينيخوس (سيوداد ريال)  خريطة الموقع تقسيم إداري البلد إسبانيا  [2] المقاطعة مقاطعة ثيوداد ريال خصائص جغرافية إحداثيات 38°44′16″N 4°42′37″W / 38.7378377°N 4.7102688°W / 38.7378377; -4.7102688[3]  [4] ا…

Wakil Bupati CilacapPetahanaSyamsul Aulia Rachman, S.STP., M.Si.sejak 19 November 2017Masa jabatan5 tahunDibentuk2002Pejabat pertamaTohirin BahriSitus webcilacapkab.go.id/v3/ Berikut ini adalah daftar Wakil Bupati Cilacap dari masa ke masa. No Wakil Bupati Mulai Jabatan Akhir Jabatan Prd. Ket. Bupati 1 H.Tohirin BahriB.A. 2002 2007 1   H.Probo YulastoroS.Sos., M.M., M.Si. 2 H.Tatto Suwarto Pamuji 2007 2009 2   Jabatan kosong 2009 15 Mei 2011   H.Tatto Suwarto Pamuji(Pelaksana…

Pour les articles homonymes, voir Luttrell. Cet article est une ébauche concernant une localité du Tennessee. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. LuttrellGéographiePays  États-UnisÉtat TennesseeComté comté d'UnionSuperficie 10,16 km2 (2010)Surface en eau 0 %Altitude 328 mCoordonnées 36° 12′ 11″ N, 83° 44′ 45″ ODémographiePopulation 1 017…

نهائي دوري أبطال أوروبا 2016الحدثدوري أبطال أوروبا 2015–16 ريال مدريد أتلتيكو مدريد 1 1 بعد الوقت الإضافيفاز ريال مدريد 5–3 بركلات الجزاء الترجيحيةالتاريخ28 مايو 2016الملعبسان سيرو، ميلانورجل المباراةسيرخيو راموس (ريال مدريد)[1]الحكممارك كلاتنبورغ (إنجلترا)[2]الحضور71،942[…

Paul Tonko Paul David Tonko (/ˈtɒŋkoʊ/ TONK-oh; lahir 18 Juni 1949) adalah seorang politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai anggota DPR. Ia merupakan anggota Partai Demokrat. Tonko adalah presiden dan CEO New York State Energy Research and Development Authority, dari 2007 sampai mengundurkan diri pada April 2008. Pranala luar Wikimedia Commons memiliki media mengenai Paul Tonko. Congressman Paul D. Tonko official U.S. House website Paul Tonko for Congress Paul Tonko di Curlie (dari DM…

Edwardian musical comedy This article is about the British musical. For the film using Jones's music, see The Geisha (1914 film). For the unrelated film, see The Geisha (1983 film). The Geishaa story of a tea houseVocal ScoreMusicSidney JonesLionel MoncktonLyricsHarry GreenbankJames PhilipBookOwen HallProductions1896 West End The Geisha, a story of a tea house is an Edwardian musical comedy in two acts. The score was composed by Sidney Jones to a libretto by Owen Hall, with lyrics by Harry Green…

Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.Cari sumber: Senayan City – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR (November 2013) Artikel ini bukan mengenai Plaza Senayan. Senayan City MallLokasiGelora, Tanah Abang, Kota Jakarta PusatAlamatJalan Asia Afrika Lo…

Xiao Yan Kaisar Wu dari Liang (梁武帝) (464–549), nama pribadi Xiao Yan (蕭衍), nama kehormatan Shuda (叔達), nama kecil Lian'er (練兒), merupakan kaisar pendiri Dinasti Liang dalam Sejarah Tiongkok. Masa pemerintahannya hingga akhir adalah salah satu masa yang paling stabil dan makmur selama Dinasti Selatan dan Utara. Ia berasal dari keluarga yang sama yang memerintah Dinasti Qi Selatan, tetapi dari cabang yang berbeda. Referensi Keluarga Aisin Gioro Dinasti baru Kaisar Dinasti Liang…

Copa Brasil 1984 Competizione Campeonato Brasileiro Série A Sport Calcio Edizione 14ª Organizzatore CBF Date dal 28 gennaio 1984al 27 maggio 1984 Luogo  Brasile Partecipanti 41 Risultati Vincitore Fluminense(1º[1] titolo) Secondo Vasco da Gama Statistiche Miglior marcatore Roberto Dinamite(Vasco da Gama), 16 gol Incontri disputati 310 Gol segnati 747 (2,41 per incontro) Pubblico 5 742 130 (18 523 per incontro) Cronologia della competizione 1983 19…

Jair Pereira da Silva Nazionalità  Brasile Calcio Ruolo Allenatore (ex attaccante) Termine carriera 1978 - giocatore Carriera Squadre di club1 1965-1966 Madureira? (?)1967-1968 Flamengo11 (1)1969-1972 Bonsucesso? (4)1972 Santa Cruz18 (2)1973-1974 Olaria31 (6)1975-1976 Vasco da Gama23 (2)1978 Bangu8 (5) Carriera da allenatore 1981 Ponte Preta1982 Campo Grande1982 Paysandu1983-1985 Brasile U-201985 America-RJ1986 Al-Shabab1986 …

Nitin Chandrakant DesaiNitin Chandrakant Desai di pemutaran perdana film Marathi 'Ajintha', 2012LahirNitin Chandrakant Desai(1965-08-09)9 Agustus 1965Mulund, Bombay, Maharashtra, IndiaMeninggal2 Agustus 2023(2023-08-02) (umur 57)Karjat, Maharashtra, IndiaAlmamaterSir J.J. Institute of Applied Art L.S.Raheja School of ArtsPekerjaanAktor, pembuat film, penata seni, perancang produksiTahun aktif1987–2023Karya terkenalJodhaa AkbarAjintha Harishchandrachi Factory Hum Dil De Chuke SanamLag…

2003 American television drama series Nip/TuckGenre Medical drama Serial drama Thriller Created byRyan MurphyStarring Dylan Walsh Julian McMahon John Hensley Joely Richardson Valerie Cruz Roma Maffia Kelly Carlson Jessalyn Gilsig Bruno Campos Opening themeA Perfect Lieby The Engine RoomComposerJames S. LevineCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishNo. of seasons6No. of episodes100 (list of episodes)ProductionExecutive producers Ryan Murphy Brad Falchuk Lyn Greene Greer Shephard Mic…

Elkines Villando Dewangga Kusumawide Komandan Korem 152/BaabullahPetahanaMulai menjabat 18 Januari 2023PendahuluNovi Rubadi SugitoPenggantiPetahanaKomandan Korem 063/Sunan Gunung JatiMasa jabatan2020–2022PendahuluMaryudiPenggantiDany Rakca AndalasawanKomandan Resimen Siswa SecapaadMasa jabatan2018–2019PendahuluAri YuliantoPenggantiFebriel Buyung SikumbangKomandan Brigade Infanteri Linud 17Masa jabatan2015–2016PendahuluChristian Kurnianto TehuteruPenggantiHengki Yuda Setiawan Informasi …

Teatro SavoiaUbicazioneStato Italia LocalitàCampobasso IndirizzoPiazza Gabriele Pepe, 5 Dati tecniciTipoSala a ferro di cavallo con quattro ordini di palchi Capienza438[1] posti RealizzazioneCostruzione1923-25 Inaugurazione3 aprile 1926 ProprietarioProvincia di Campobasso Sito ufficiale Modifica dati su Wikidata · ManualeCoordinate: 41°33′38.48″N 14°39′34.31″E / 41.56069°N 14.65953°E41.56069; 14.65953 Il Teatro Savoia è un teatro di Campobasso, fa…

Державний комітет телебачення і радіомовлення України (Держкомтелерадіо) Приміщення комітетуЗагальна інформаціяКраїна  УкраїнаДата створення 2003Керівне відомство Кабінет Міністрів УкраїниРічний бюджет 1 964 898 500 ₴[1]Голова Олег НаливайкоПідвідомчі орг…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Swimming at the 1968 Summer Olympics – Men's 100 metre butterfly – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2017) (Learn how and when to remove this message) Swimming at the1968 Summer OlympicsFreestyle100 mmenwomen200 mmenwomen400 mmenwomen800 mwome…

Військово-музичне управління Збройних сил України Тип військове формуванняЗасновано 1992Країна  Україна Емблема управління Військово-музичне управління Збройних сил України — структурний підрозділ Генерального штабу Збройних сил України призначений для плануван…

Mikoyan-Gourevitch MiG-23 Un MiG-23M Flogger K soviétique en 1989. Constructeur Mikoyan-Gourevitch Rôle Avion de chasse Premier vol 10 juin 1967 Mise en service 1970 Date de retrait Toujours en service Nombre construits 4 400 (hors MiG-27) Équipage 1 Motorisation Moteur Khatchaturov R-35-300 Nombre 1 Type turboréacteur avec postcombustion Poussée unitaire 83.6 kN sans PC127 kN avec PC Dimensions Envergure (maxi) 13,97 m Longueur 16,70 m Hauteur 4,82 m Surface alaire 37,35…

Kembali kehalaman sebelumnya