Sungai Jalau, Kampar Utara, Kampar

Sungai Jalau
Negara Indonesia
ProvinsiRiau
KabupatenKampar
KecamatanKampar Utara
Kode pos
28461
Kode Kemendagri14.01.18.2006
Luas20 km²
Jumlah penduduk3525 jiwa
Jumlah RT27
Jumlah RW13
Jumlah KK830


Sungai Jalau merupakan salah satu desa yang ada di kecamatan Kampar Utara, Kabupaten Kampar, provinsi Riau, Indonesia.

Sejarah Desa

Desa Sungai Jalau adalah nama suatu wilayah di Kecamatan Kampar Utara Kabupaten Kampar ini yang menurut beberapa tokoh masyarakat desa Sungai Jalau dikenal karena keberadaan sebuah Pulau yang diberi nama Pulau Jalau, konon pulau tersebut memiliki sungai yang mengalir dan menjalau di setiap penjuru 3 kampung. Sungai tersebut dimiliki dan dipergunakan oleh masyarakat sebagai kebutuhan mencuci, mandi dan berbagai keperluan lainnya termasuk kebutuhan pertanian. Sungai tersebut tidak pernah kering walaupun musim kemarau, dan Sungai tersebut terhubung dengan Muara di sungai Kampar, wilayah tersebut lambat laun menjadi nama sebuah Desa yang pada saat sekarang ini bernama Desa Sungai Jalau.

Desa Sungai Jalau mulai terbentuk dimulai pada tahun 2003, Desa Pemekaran dari Desa Sawah yang pada saat itu jumlah penduduknya 2916 jiwa dan dipimpin oleh seorang PJS. Kepala Desa yang bernama Hasyim, Saat itu perkembangan dalam masyarakat mulai dirasakan. Setelah masa pemerintahan Bapak (Hasyim) berakhir, masyarakat Desa Sungai Jalau memilih pemimpin baru pada tahun 2008. Pemilihan kepala Desa dilakukan secara langsung yang diikuti oleh tiga orang calon.

Geografi Desa

Peta

Desa Sungai Jalau terletak di Seberang Air tiris. Dilihat dari Topografi ketinggian wilayah, Desa Sungai Jalau berada pada 3 m ketinggian dari permukaan air laut dengan keadaan curah hujan rata-rata 20mm per tahun serta suhu rata-rata antara 27-30 °C dengan kelembaban udara rata -rata 65% per tahun.

Batas wilayah Desa Sungai Jalau

  • Sebelah Barat: Desa Muara Jalai Kec. Kampar Utara
  • Sebelah Timur: Desa Sawah Kec. Kampar Utara
  • Sebelah Utara: Desa Kayu Aro Kec. Kampar Utara
  • Sebelah Selatan: Sungai Kampar

Jarak Tempuh dari Desa ke Pusat Pemerintahan

  • Jarak tempuh ke Ibu Kota Propinsi Riau sejauh 65 Km dengan lama tempuh sekitar 1 jam 30 menit.
  • Jarak Tempuh ke ibu kota Kabupaten Kampar sejauh 14 Km dengan lama tempuh 40 menit.
  • Jarak Tempuh ke ibu kota Kecamatan Kampar Utara <1 Km dengan lama tempuh 2 menit

Demografis Desa

Kepadatan penduduk Desa Sungai Jalau sudah mencapai 830 KK dengan jumlah Penduduk 3525 lebih jiwa dengan luas pemukiman penduduk 50 Ha. Desa Sungai Jalau terdiri dari 6 Dusun yaitu:

  • Dusun I Balai Jering

Jumlah RW: 2

Jumlah RT: 4

  • Dusun II Balai Jering

Jumlah RW: 2

Jumlah RT: 4

  • Dusun III Balai Jering

Jumlah RW: 2

Jumlah RT: 4

  • Dusun IV Balai Jering

Jumlah RW: 2

Jumlah RT: 4

  • Dusun Santul

Jumlah RW: 2

Jumlah RT: 4

  • Dusun Ujung Padang

Jumlah RW: 3

Jumlah RT: 7

Badan dan Lembaga Pemerintahan Desa

  • Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
  • Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM)

Organisasi dan Lembaga Desa

  • Pengurus Pemuda
  • Karang Taruna
  • Pengurus Lansia
  • Pengurus Desa Siaga

Sarana dan Prasarana Desa

Tabel Sarana dan Prasarana Desa Sungai Jalau
No Sarana / Prasarana Jumlah
1 Taman Kanak-kanak (TK) 2 unit
2 Pendidikan PAUD 1 unit
3 Sekolah Dasar Negeri (SDN) 3 unit
4 Madrasah Diniah Awaliyah (MDA) 3 unit
5 Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 unit
6 Pendidikan Bina Keluarga Balita (BKB) 1 unit
7 Masjid 4 unit
8 Musholla 9 unit
9 Puskesmas Pembantu (PUSTU) 1 unit
10 Posyandu 3 unit
11 Ambulance Desa 2 unit
12 Sungai 3 Km
13 Jalan Kabupaten 4 Km
14 Jalan Kecamatan 4 Km
15 Jalan Aspal 3 Km
16 Jalan Semenisasi 5,5 Km
17 Jalan Tanah 0,2 Km

Keadaan Sosial

Keadaan Sosial masyarakat Desa sangat ditentukan oleh kegiatan dan keberadaan Lembaga Kemasyarakatan yang ada yaitu kegiatan yang bersipat swadaya dan gotong-royong contohnya: kegiatan menjenguk warga yang sakit, kegiatan pesta perkawinan, kegiatan arisan RT, Kegiatan wirid pengajian, dll, pengadaan pungutan uang sosial tingkat dusun, dan kegiatan lainnya. Penduduk Desa Sungai Jalau menjunjung tinggi nilai adat istiadat hal tersebut tergambar dengan adanya persukuan seperti Domo, Piliang, kampai, dll serta setiap tahun diadakan dengan istilah halal bihalal antar persukuan, fungsi dari ninik mamak persukuan sangat berjalan untuk mengayomi anak kemanakan hanya sebagian kecil yang berasal dari berbagai daerah yang berbeda-beda, Sehingga tradisi-tradisi musyawarah untuk mufakat, gotong royong dan kearifan lokal yang lain sudah dilakukan oleh masyarakat sejak dulu dan hal tersebut secara efektif dapat menghindarkan adanya benturan-benturan antar kelompok masyarakat.

Organisasi Sosial Masyarakat Desa Sungai Jalau

  • Majlis taklim
  • TPA
  • PHBI
  • Pengurus kurban
  • Pengurus anak yatim
  • Lembaga adat
  • Pengurus zakat
  • Pengurus Kematian
  • Pengurus Kuburan umum
  • Pengurus Masjid
  • Pengurus musholla
  • Pengurus Remaja Masjid

Keadaan Ekonomi

Potensi Unggul Desa

Kegiatan Ekonomi selama ini masih didominasi oleh sektor Perkebunan dan Pertanian mengingat wilayah desa Sungai Jalau terdiri 88% Perkebunan dan 10% Sawah Pertanian. Namun dari pesatnya pertanian desa belum seutuhnya membuahkan hasil optimal. Ini disebabkan karena masih rendahnya pengetahuan dan kurangnya dana penunjang serta sarana dan prasarana dan tidak memiliki sawah irigasi terutama di wilayah kelompok tani. Sebagian masyarakat Desa Sungai Jalau banyak yang menjadi pekerja bangunan, buruh tani, Nelayan, Peternak dll, Tingkat pendapatan masyarakat belum seutuhnya mencukupi kebutuhan hidup karena kebutuhan tidak sebanding dengan penghasilan yang didapat. Berdasarkan luas wilayah yang begitu potensial, masih banyak sumber daya alam yang berpotensi belum digali serta pengembangan yang masih kurang optimal.

Pertumbuhan Ekonomi Desa

Dari tingkat pertumbuhan ekonomi, banyak sumber daya alam yang memiliki nilai ekonomis tinggi belum banyak dikembangkan. Diantaranya adalah Sungai dapat dijadikan sebagai usaha budidaya ikan, lahan yang masih kosong untuk usaha Pertanian. Hal tersebut disebabkan oleh faktor kurangnya sarana dan prasarana, serta ilmu pengetahuan dan keterampilan. Sektor Perkebunan sangat menentukan tingkat ekonomi masyarakat yaitu kebun karet, karena masyarakat Desa Sungai Jalau mayoritas penyadap Karet. Perkebunan sawit hanya sebagian kecil yang baru diremajakan yaitu bantuan peremajaan karet APBD tahun 2011 s/d Tahun 2013. Sarana transportasi seperti jalan produktif usaha tani di Desa Sungai Jalau sudah diperbaiki sebagian dari anggaran APBD Kampar yaitu sepanjang 3 km pada tahun 2010, 1 km pada tahun 2012, 1 km pada tahun 2013 dan tahun 2014. Namun masih panjang lagi jalan usaha tani perkebunan dan pertanian yang perlu diperbaiki dan ditingkatkan. Peningkatan ekonomi yang sangat diharapkan pada saat ini adalah peningkatan sarana dan didukung oleh peningkatan sumber daya manusia yang dilatih. Namun hal tersebut juga butuh dukungan dan pengawasan yang Optimal dari sektor internal maupun eksternal. Potensi lain adalah luasnya pakan hijauan ternak untuk peternakan kerbau, sapi, kambing, dan ayam. Namun masih kurangnya ilmu dan modal usaha tentang cara beternak khususnya sapi. Langkah atau solusi lainnya adalah dengan cara mengutus para petani untuk diikutkan pada pelatihan.

Baca informasi lainnya:

Josephine WhittellWhittell dalam Follow Your Heart (1936)LahirJosephine Cunningham(1883-11-30)30 November 1883San Francisco, California, Amerika SerikatMeninggal1 Juni 1961(1961-06-01) (umur 77)Los Angeles, California, Amerika SerikatMakamChapel of the Pines Crematory, Los Angeles, California, Amerika SerikatPekerjaanPemeranTahun aktif1916–1959Suami/istriRobert Warwick(menikah pada 1910; bercerai pada 19??) Josephine Whittell (nama lahir Josephine Cunningham, 30 November 1883 &#…

Timothy Granaderos Jr.Granaderos tahun 2018Lahir9 September 1986 (umur 37)Ypsilanti, Michigan, Amerika SerikatAlmamaterUniversitas Negeri MichiganPekerjaanAktor, modelTahun aktif2011–sekarang Timothy Granaderos Jr. (lahir 9 September 1986) adalah aktor dan model asal Amerika Serikat. Dia terkenal karena perannya sebagai Montgomery De La Cruz dalam serial drama Netflix, 13 Reasons Why. Dia juga muncul di T@gged serial web thriller psikologis Amerika Serikat sebagai Ash Franklin, dan I…

Nay

NayPoster rilis teatrikalSutradaraDjenar Maesa AyuProduserDjenar Maesa AyuDitulis olehDjenar Maesa AyuBerdasarkanNaylaoleh Djenar Maesa AyuPemeranSha Ine FebriyantiPenata musik Yudhi Arfani Zeke Khaseli SinematograferIpung Rachmat SyaifulPenyuntingWawan I. WibowoPerusahaanproduksiRumah Karya SjumanDistributorBioskop OnlineTanggal rilis 19 November 2015 (2015-11-19) 3 Desember 2015 (2015-12-03) (JAFF) Durasi80 menitNegaraIndonesiaBahasaBahasa Indonesia Nay adalah film drama ja…

BM-14 BM-14 (BM untuk Boyevaya Mashina, 'kendaraan tempur'), adalah peluncur roket multiple 140mm buatan Soviet, diterjunkan oleh Uni Soviet. BM-14 bisa menembakkan roket dilengkapi dengan kimia (MS-14), asap (M-14D) atau hulu ledak fragmentasi ledak tinggi (M-14-OF). Hal ini mirip dengan BM-13 Katyusha dan sebagian digantikan dalam pelayanan oleh 122 mm Grad BM-21. Roket ini memiliki jarak sekitar 9,8 km dan dapat membawa hulu ledak dari 8 kg. Peluncur dibangun pada 16 dan 17 varian-b…

PescaraKomuneCittà di PescaraPescara Harbour Lambang kebesaranNegara ItaliaWilayahAbruzzoProvinsiPescara (PE)FrazioniCastellammare, Colle Breccia, Colle della Pietra, Colle Madonna, Colle di Mezzo, Colle Marino, Colle San Donato, Collescorrano, Colli Innamorati, Fontanelle, Fontanelle Alta, Madonna del Fuoco, Portanuova, Rancitelli, San Donato, San Silvestro, San Silvestro Spiaggia, Santa Filomena, Villa Fabio, ZanniPemerintahan • Wali kotaLuigi Albore MasciaLuas • …

Shaman KingGambar sampul manga volume 25 edisi kanzenban bahasa Jepangシャーマンキング(Shāman Kingu)GenrePetualangan,[1] supernatural[2] MangaPengarangHiroyuki TakeiPenerbitShueishaPenerbit bahasa InggrisAUS Madman EntertainmentNA Viz Media (kedaluwarsa) Kodansha USA (Complete Edition)Terbit4 Juli 2001 – 25 September 2002 MangaShaman King: Poem of FunbariPengarangHiroyuki TakeiPenerbitShueishaPenerbit bahasa InggrisNA Viz Media (kedaluwarsa)MajalahAkamaru JumpDemografi…

Questa voce sull'argomento contee del Wisconsin è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Contea di VernonconteaLocalizzazioneStato Stati Uniti Stato federato Wisconsin AmministrazioneCapoluogoViroqua Data di istituzione1851 TerritorioCoordinatedel capoluogo43°33′25″N 90°53′19″W / 43.556944°N 90.888611°W43.556944; -90.888611 (Contea di Vernon)Coordinate: 43°33′25″N 90°53′19″W / 43.556…

Relief yang menggambarkan Arsu, ditemukan di Dura Europos Arsu adalah dewa yang pernah dipuja di Tadmur, Dura-Europos, serta berbagai tempat lainnya di kawasan Timur Dekat pada zaman kuno. Dewa Arsu sering kali digambarkan sebagai seorang prajurit yang sedang menunggangi seekor unta bersama dengan saudaranya, Azizos. Di langit-langit Kuil Ba'al di Tadmur, dewa ini digambarkan sebagai planet yang mengorbit Yupiter / Baal. Azizos diyakini sebagai bintang fajar dan Arsu sebagai bintang timur. Refer…

Gedung PT Askes Indonesia. Asuransi kesehatan adalah sebuah jenis produk asuransi yang secara khusus menjamin biaya kesehatan atau perawatan para anggota asuransi tersebut jika mereka jatuh sakit atau mengalami kecelakaan. Secara garis besar ada dua jenis perawatan yang ditawarkan perusahaan-perusahaan asuransi, yaitu rawat inap dan rawat jalan. Produk asuransi kesehatan diselenggarakan baik oleh perusahaan asuransi sosial, perusahaan asuransi jiwa, maupun juga perusahaan asuransi umum. Di Indon…

Henk BremmerBiografiKelahiran17 Mei 1871 Leiden Kematian10 Januari 1956 (84 tahun)Den Haag KegiatanPekerjaanArt collector (en), pelukis, art critic (en) dan sejarawan seni Periode aktif1890  –  1910 MuridBertha thoe Schwartzenberg (en) Henk Bremmer (1921); potret karya Bertha van Hasselt (1878-1932) Hendricus Peter (Henk) Bremmer (17 Mei 1871 – 10 Januari 1956) adalah seorang pelukis, kritikus seni, guru seni, kolektor dan diler seni asal Belanda.[1] Ia adalah…

Joleon Lescott Informasi pribadiNama lengkap Joleon Patrick Lescott[1]Tanggal lahir 16 Agustus 1982 (umur 41)[1]Tempat lahir Birmingham, InggrisTinggi 1,88 m (6 ft 2 in)[2]Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini SunderlandNomor 15Karier junior1999–2001 Wolverhampton WanderersKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2000–2006 Wolverhampton Wanderers 169 (8)2006–2009 Everton 113 (14)2009–2014 Manchester City 107 (7)2014–2015 West Bromwich Albi…

Jordan 196KategoriFormula OneKonstruktorJordanPerancangGary Anderson (Technical Director) Tim Holloway (Engineering Director) Mark Smith (Chief Engineer)Darren Davies (Head of Aerodynamics)Pendahulu195Penerus197Spesifikasi teknis[1]SasisCarbon-fibre and honeycomb composite structureSuspensi (depan)Double wishbones, pushrodSuspensi (belakang)Double wishbones, pushrodAxle trackFront: 1.700 mm (67 in)Rear: 1.618 mm (63,7 in)Wheelbase2.950 mm (116 in)MesinPeugeo…

19-NineteenSutradaraJang Yong-wooProduserChoi Ho-sung Shin Hyun-taekDitulis olehInoue YumikoPemeranT.O.P Seungri Huh E-jaeSinematograferChoi Yoon-manPerusahaanproduksiSamhwa NetworksDistributorCJ EntertainmentTanggal rilis 12 November 2009 (2009-11-12) Durasi103 menitNegaraKorea Selatan JepangBahasaKoreaAnggaran₩1 miliar Untuk film tahun 1987 dan 2001, lihat Nineteen (film) dan 19 (film). 19-Nineteen (Hangul: 나의 19세; artinya Aku berusia 19 tahun) adalah sebuah film Korea Se…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Simbol Agama Dudeisme Dudeisme adalah agama, filsafat, atau gaya hidup yang terinspirasi oleh The Dude, protagonis dari film Coen Brothers 1998 The Big Lebowski. Tujuan utama Dudeisme menyatakan adalah untuk mempromosikan bentuk modern Taoisme Cina, yang…

Audi Q2InformasiProdusenAudi AGMasa produksi2016–sekarangModel untuk tahun2017–sekarangPerakitanJerman: IngolstadtTiongkok: Foshan (FAW-VW) (Q2L)Aljazair: Relizane[1]PerancangMarc LichteBodi & rangkaKelasSubcompact luxury crossover SUVBentuk kerangka5-pintu SUVPlatformVolkswagen Group MQB platformPenyalur dayaMesinBensin1.0 TFSI I3 (turbocharged)1.4 TFSI COD I4 (turbocharged)2.0 TFSI I4 (turbocharged)Diesel1.6 TDI I4 (turbocharged)2.0 TDI I4 (turbocharged)Transmisi6-per…

Wakefulness medication TasimelteonClinical dataTrade namesHetlioz, Hetlioz LQAHFS/Drugs.comMonographMedlinePlusa615004License data EU EMA: by INN US DailyMed: Tasimelteon DependenceliabilityLow[1]Routes ofadministrationBy mouthATC codeN05CH03 (WHO) Legal statusLegal status US: ℞-only EU: Rx-only Pharmacokinetic dataBioavailabilitynot determined in humans[2]Protein binding89–90%Metabolismextensive liver, primarily CYP1A2 and CYP3A4-media…

Untuk kegunaan lain, lihat DeWalt (disambiguasi). Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.Cari sumber: DeWalt – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR (Agustus 2012) DeWalt Industrial Tool CompanyJenisAnak perusahaanIndustriManufakturDidirikan1924; 100 …

Billingsley, AlabamakotaNegaraAmerika SerikatNegara bagianAlabamacountyAutaugaLuas • Total1,2 sq mi (3 km2) • Luas daratan1,2 sq mi (3 km2) • Luas perairan0 sq mi (0 km2)Ketinggian371 ft (113 m)Populasi (2007)[1] • Total122 • Kepadatan96,7/sq mi (38,7/km2)Zona waktuUTC-6 (Central (CST)) • Musim panas (DST)UTC-5 (CDT)Kode pos36006Kode area telepon205 Bil…

Peta menunjukan lokasi Dueñas Dueñas adalah munisipalitas yang terletak di provinsi Iloilo, Filipina. Pada tahun 2010, munisipalitas ini memiliki populasi sebesar 35.130 jiwa atau 6.690 rumah tangga. Pembagian wilayah Secara administratif Dueñas terbagi menjadi 47 barangay, yaitu: Agutayan Angare Anjawan Baac Bagongbong Balangigan Balingasag Banugan Batuan Bita Buenavista Bugtongan Cabudian Calaca-an Calang Calawinan Capaycapay Capuling Catig Dila-an Fundacion Inadlawan Jagdong Jaguimit Lacad…

Two-dimensional packing problem Circle packing in an equilateral triangle is a packing problem in discrete mathematics where the objective is to pack n unit circles into the smallest possible equilateral triangle. Optimal solutions are known for n < 13 and for any triangular number of circles, and conjectures are available for n < 28.[1][2][3] A conjecture of Paul Erdős and Norman Oler states that, if n is a triangular number, then the optimal packings of n −…

Kembali kehalaman sebelumnya