Walter Benjamin

Walter Benjamin
Foto Walter Benjamin tahun 1928
LahirWalter Bendix Schönflies Benjamin
(1892-07-15)15 Juli 1892
Berlin, Kekaisaran Jerman
Meninggal26 September 1940(1940-09-26) (umur 48)
Portbou, Catalunya, Spanyol Fasis
Sebab meninggalBunuh diri dengan overdosis morfin
PendidikanUniversitas Freiburg
Universitas Berlin
Universitas Bern (PhD, 1919)
Universitas Frankfurt
EraFilsafat abad ke-20
KawasanFilsafat Barat
AliranFilsafat kontinental
Marxisme Barat
Minat utama
Teori sastra, Estetika, Filsafat teknologi, Epistemologi, Filsafat bahasa, Filsafat sejarah
Gagasan penting
Persepsi auratik, Estetifikasi politik, Gambar dialektikal, Flâneur

Walter Benjamin (Berlin, 15 Juli 1892Spanyol, 27 September 1940) merupakan seorang filsuf asal Jerman yang dianggap sebagai salah satu pemikir terpenting Mazhab Frankfurt. Beberapa pemikiran yang memengaruhi tulisan-tulisannya antara lain Marxisme Berthold Brecht, mistisisme Yahudi Gershom Scholem. Karya-karyanya ini memiliki landasan teori yang sangat kuat namun gaya penulisan dan pemilihan subyek kajiannya sering kali tidak mengikuti perkembangan zaman. Setelah kematiannya, beberapa studi menunjukkan bahwa dia ialah pemikir brilian yang sering kali tidak diakui semasa hidupnya. Dia meninggal setelah tentara Nazi menyita seluruh isi perpustakaannya dan dia terpaksa meninggalkan Jerman. Di perbatasan Prancis dan Spanyol, dia menemui ajalnya yang sampai saat ini tidak diketahui apakah dia melakukan bunuh diri atau tidak.

Makam Walter Benjamin di Portbou, Spanyol

Hidup dan Karya

Walter Benjamin dilahirkan di dalam sebuah keluarga Yahudi di Berlin. Dia dikenal semasa hidupnya sebagai seorang esais, penerjemah dan kritikus sastra. Semenjak penerbitan kumpulan tulisannya pada tahun 1955, 15 tahun setelah kematiannya, karya-karya Walter Benjamin telah dijadikan kajian berbagai buku dan esai. Sebagai seorang sosiolog dan kritikus kebudayaan, Walter Benjamin menggabungkan ide-ide dari mistisisme Yahudi dan materialisme sejarah di dalam sebuah proyek intelektual yang merupakan sebuah sumbangan baru terhadap filsafat Marxisme dan teori estetika. Sebagai penerjemah, dia menerjemahkan karya-karya Marcel Proust dan Charles Baudelaire. Salah satu esai Walter Benjamin, 'The Task of the Translator dianggap sebagai salah satu teks terbaik di dalam teori penerjemahan.

Beberapa karya terpentingnya adalah:

  • Goethes Wahlverwandtschaften (Goethe's Elective Affinities / 1922),
  • Ursprung des deutschen Trauerspiels (Origin of German Tragic Drama [Mourning Play] / 1928),
  • Einbahnstraße (One Way Street / 1928),
  • Das Kunstwerk im Zeitalter seiner technischen Reproduzierbarkeit (The Work of Art in the Age of Mechanical Reproduction / 1936),
  • Berliner Kindheit um 1900 (Berlin Childhood around 1900 / 1950, published posthumously),
  • Über den Begriff der Geschichte (On the Concept of History / Theses on the Philosophy of History) / 1939, published posthumously).
  • Das Paris des Second Empire bei Baudelaire (The Paris of the Second Empire in Baudelaire / 1938)

Karya terakhir Benjamin yang tidak sempat terselesaikan berjudul Passagenwerk atau Arcades Project direncanakan sebagai sebuah mahakarya mengenai kehidupan di kota Paris pada abad ke-19, terutama mengenai pasar beratap yang menciptakan keunikan kehidupan jalanan dan terciptanya budaya "jalan-jalan". Setelah kematian Walter Benjamin, karya ini telah diedit dan diterbitkan di dalam bentuknya yang belum selesai.

Walter Benjamin sering kali bertukar pikiran dengan Theodor Adorno dan Berthold Brecht, dan juga beberapa kali mendapatkan sumbangan finansial dari Lembaga Penelitian Sosial Frankfurt yang, pada waktu itu, berada di bawah kepemimpinan Adorno dan Max Horkheimer. Pengaruh-pengaruh yang bertabrakan dari mistisisme Yahudi, teori kritis dan Marxisme merupakan sebuah arena konflik pusat di dalam pemikiran Walter Benjamin, dan sampai di akhir hayatnya dia belum bisa membuat sebuah sintesis di antara ketiga paham teori tersebut.

Gaya penulisan yang digunakan Walter Benjamin bisa dikatakan sangat mampu membangkitkan minat dan juga rumit. Susan Sontag membuat komentar bahwa kalimat-kalimat yang digunakan oleh Walter Benjamin tidak memiliki kesinambungan seperti di dalam penggunaan biasa. Hubungan antar kalimat sering kali seperti tidak memiliki hubungan logis, dan setiap kalimat seakan-akan memiliki "sesuatu yang penting untuk dikatakan", tetapi "kemudian lenyap karena kekuatan konsentrasinya sendiri". Memang sampai di akhir hayatnya, Walter Benjamin masih belum menyatukan seluruh proyek intelektualnya ke dalam sebuah penyatuan teoretis.

Selain itu, Walter Benjamin, seperti Adorno, menyatakan bahwa proses penulisan seharusnya hanya memiliki arti denotatif dalam hubungannya dengan subyek kajian. Di dalam salah satu esainya (The Task of the Translator), Benjamin menyatakan secara terbuka bahwa sebuah proses penerjemahan akan dipengaruhi oleh 'kesalahan membaca' yang tidak bisa dihindari dan sebuah perkelahian dengan teks asli yang tidak mungkin dipindahkan keseluruhan artinya ke dalam sebuah bahasa asing. Argumen ini secara langsung memengaruhi filsafat dekonstruksi Jacques Derrida pada hari kemudian.

Plakat kenangan Walter Benjamin, Berlin-Wilmersdorf

Kenangan

Sebuah plakat peringatan terletak di dekat kediaman Benjamin di Berlin selama tahun 1930–1933: (Prinzregentenstraße 66, Berlin-Wilmersdorf). Sebuah plakat peringatan terletak di Paris (10 rue Dombasle, 15) tempat Benjamin tinggal pada tahun 1938–1940.

Di dekat Kurfürstendamm, di distrik Charlottenburg-Wilmersdorf, sebuah alun-alun kota yang dibuat oleh Hans Kollhoff pada tahun 2001 bernama "Walter-Benjamin-Platz", ada patung peringatan oleh seniman Dani Karavan di Portbou, tempat Walter Benjamin mengakhiri hidupnya. Peringatan ini menjadi kenangan untuk menandai 50 tahun sejak kematiannya.

Referensi

  • Adorno, Theodor. 1967. "Prisms (Studies in Contemporary German Social Thought)". London: Neville Spearman Ltd. [reprinted by MIT Press, Cambridge, 1981. ISBN 978-0-262-01064-1 (cloth) – ISBN 978-0-262-51025-7 (paper)]
  • Benjamin, Walter. 1968. "The Work Of Art In The Age Of Mechanical Reproduction". Illuminations: Essays and Reflections.
  • Benjamin, Andrew and Peter Osborne, eds. 1993. "Walter Benjamin's Philosophy: Destruction and Experience". London: Routledge. ISBN 978-0-415-08368-3 (cloth) – ISBN 978-0-415-08369-0 (paper) [reprinted by Clinamen Press, Manchester, 2000. ISBN 978-1-903083-08-6 (paper)]

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

United States federal district court N. Y. S. D. redirects here. For other uses, see NYSD (disambiguation). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: United States District Court for the Southern District of New York – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (March 2022) (Learn how and when to remove …

Characterizes the diagonal of a Hermitian matrix with given eigenvalues In mathematics, particularly linear algebra, the Schur–Horn theorem, named after Issai Schur and Alfred Horn, characterizes the diagonal of a Hermitian matrix with given eigenvalues. It has inspired investigations and substantial generalizations in the setting of symplectic geometry. A few important generalizations are Kostant's convexity theorem, Atiyah–Guillemin–Sternberg convexity theorem, Kirwan convexity theorem. …

أوسوالدو بايا   معلومات شخصية الميلاد 29 فبراير 1952  الوفاة 22 يوليو 2012 (60 سنة) [1]  بايامو  سبب الوفاة حادث مرور  مواطنة إسبانيا[2] كوبا  الحياة العملية المهنة سياسي،  وناشط حقوقي،  ومؤسس  [لغات أخرى]‏  اللغات الإسبانية  الجوائز جائزة سخارو…

Apokrifa Perjanjian Baru Bapa-Bapa Apostolik 1 Klemens · 2 KlemensSurat-Surat Ignatius Surat PolikarpusKemartiran Polikarpus · Didache Barnabas · Diognetus Gembala Hermas Injil-injil Kristen-Yahudi Ebioni · Ibrani · Nasrani Injil-injil Tufuliyah Yakobus · Tomas · Suryani · Pseudo-Matius · Sejarah Yosef Acawi Injil-injil Gnosis Yudas · Maria · Filipus · Kebenaran · Inj…

Gambaran pertempuran antara István dan Koppány. Koppány adalah bangsawan Hungaria pada abad ke-10. Saudara dari pangeran yang berkuasa di Hungaria, Géza dari dinasti Árpád, Koppány berkuasa sebagai Pangeran Somogy di wilayah selatan Danau Balaton. Setelah kematian Géza ia mengklaim sebagai penerus, tetapi klaimnya diganggu oleh putr Géza Vajk, yang nantinya dibaptis dan diberi nama István. István mengklaim hak penerus dan hendak menjadikan Hungaria kerajaan Kristen; Koppány sebalikny…

Kampanye JingnanPeta kampanye JingnanTanggal8 Agustus 1399 – 13 Juli 1402LokasiDataran Tiongkok UtaraHasil Kemenangan Pangeran Yan yang menentukan Kejatuhan Nanjing Zhu Di dinobatkan menjadi Kaisar YonglePihak terlibat Tentara Pangeran Yan Dinasti MingTokoh dan pemimpin Zhu Di, Pangeran YanZhu GaochiZhu Gaoxu, Pangeran GaoyangZhang Yu (gugur dalam tugas) Kaisar JianwenGeng BingwenKekuatan 120.000 500.000[1]Korban Tidak diketahui Tidak diketahui Kampanye Jingnan Hanzi: 靖難之役 Makn…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Kate Gallego Katharine Sarah Gallego (née Widland, lahir 21 Oktober 1981)[1] adalah seorang politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai walikota Phoenix, Arizona sejak 2019. Sebagai anggota Partai Demokrat, ia sebelumnya menjabat dalam Dewan…

GilinganKelurahanPeta lokasi Kelurahan GilinganNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKotaSurakartaKecamatanBanjarsariKode Kemendagri33.72.05.1003 Kode BPS3372050008 Kantor kelurahan Gilingan di kota Surakarta Gilingan (Jawa: ꦒꦶꦭꦶꦔꦤ꧀, translit. Gilingan) adalah sebuah kelurahan di kecamatan Banjarsari, Surakarta. Kelurahan ini memiliki kode pos 57134. Stasiun Solo Balapan dan Terminal Tirtonadi terletak di kelurahan ini. Pada tahun 2020, kelurahan ini berpenduduk sebesar …

Abdullahعبد اللهYang di-Pertuan Agong MalaysiaSultan PahangAbdullah pada tahun 2019Yang di-Pertuan Agong ke-XVIBerkuasa31 Januari 2019 – 30 Januari 2024Penabalan30 Juli 2019PendahuluMuhammad VPenggantiIbrahim IsmailPerdana Menteri Lihat daftar Mahathir Mohamad (2018–2020) Muhyiddin Yassin (2020–2021) Ismail Sabri Yaakob (2021–2022) Anwar Ibrahim (2022–) Sultan PahangBerkuasa11 Januari 2019 – sekarangPenobatan15 Januari 2019PendahuluAhmad ShahPewaris takhtaTengku Hassanal Ibrah…

Kristen Michal Menteri KeadilanMasa jabatan6 April 2011 – 10 Desember 2012Perdana MenteriAndrus Ansip PendahuluRein LangPenggantiHanno Pevkur Informasi pribadiLahir2 Juli 1975 (umur 48)Tallinn, EstoniaKebangsaanEstoniaPartai politikPartai Reformasi EstoniaAlma materAkademi NordSunting kotak info • L • B Kristen Michal (2021) Kristen Michal (kelahiran 2 Juli 1975) adalah seorang politikus Estonia dan anggota Partai Reformasi Estonia. Ia menjadi menteri keadilan Eston…

Giovanni Clunie Giovanni Clunie bermain untuk Cartaginés pada 14 Januari 2017 melawan Carmelita.Informasi pribadiNama lengkap Giovanni ClunieTanggal lahir 20 Desember 1994 (umur 29)Tempat lahir Kosta RikaTinggi 1,93 m (6 ft 4 in)Posisi bermain PenyerangInformasi klubKlub saat ini Zweigen KanazawaKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2019– Zweigen Kanazawa * Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik Giovanni Clunie (lahir 20 Desember 1994) adalah seo…

Takeshi KaneshiroLahir金城 武 Kaneshiro TakeshiPekerjaanaktor, penyanyiTahun aktif1992-sekarang Takeshi Kaneshiro (Jepang dan China: 金城 武, romaji: Kaneshiro Takeshi, Pinyin: Jīnchéng Wǔ);lahir 11 Oktober 1973), adalah aktor berdarah campuran, ayahnya berasal dari Okinawa Ryukyu sedangkan ibunya berasal dari Taiwan. Ia berperan sebagai Zhuge Liang dalam film The Battle of Red Cliff (2008) dan The Battle of Red Cliff II (2009). Filmografi Film The Battle of Red Cliff II (2009) seb…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. SD Al Ikhlash dapat mengacu pada beberapa hal berikut: SD Al Ikhlash, Jl. Dewi Sartika SD Al Ikhlash, Jl. Masjid Al Muqorrobin Halaman disambiguasi ini berisi daftar artikel sekolah yang memiliki nama yang sama. Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah…

Sevenoaks Gravel PitsSite of Special Scientific InterestLocationKentGrid referenceTQ 522 569[1]InterestBiologicalArea73.7 hectares (182 acres)[1]Notification1989[1]Location mapMagic Map Sevenoaks Gravel Pits is a 73.7-hectare (182-acre) biological Site of Special Scientific Interest on the northern outskirts of Sevenoaks in Kent.[1][2] It is managed by Kent Wildlife Trust as the Sevenoaks Wildlife Reserve and Jeffery Harrison Visitor Centre.[3] His…

This article is about the play. For the film, see Revengers Tragedy. Title page of The Revenger's Tragedy The Revenger's Tragedy is an English-language Jacobean revenge tragedy which was performed in 1606, and published in 1607 by George Eld. It was long attributed to Cyril Tourneur, but The consensus candidate for authorship of The Revenger’s Tragedy at present is Thomas Middleton, although this is a knotty issue that is far from settled.[1] A vivid and often violent portrayal of lust…

American college football season 2021 Auburn Tigers footballBirmingham Bowl, L 13–17 vs. HoustonConferenceSoutheastern ConferenceDivisionWestern DivisionRecord6–7 (3–5 SEC)Head coachBryan Harsin (1st season)Offensive coordinatorMike Bobo (1st season)Offensive schemesinglebackDefensive coordinatorDerek Mason (1st season)Base defense3–4Home stadiumJordan–Hare StadiumSeasons← 20202022 → 2021 Southeastern Conference football standings vte…

Area of Hong Kong Island, Hong Kong Shek OShek O as viewed from Dragon's BackTraditional Chinese石澳Simplified Chinese石澳Cantonese YaleSehk'ou Literal meaningRocky BayTranscriptionsStandard MandarinHanyu PinyinShí'àoGwoyeu RomatzyhShyr'awIPA[ʂɻ̩̌.âʊ]Yue: CantoneseYale RomanizationSehk'ouJyutpingSek6ou3IPA[sɛ̀ːk̚.ōu] Tin Hau Temple in Shek O Village Shek O Beach facing the South China Sea. Sung Kong (宋崗), one of the Po Toi Islands, is visible in the dis…

Pemisahan muatan dalam sebuah kondensator lempeng-sejajar menciptakan medan elektrik internal. Sebuah peruang dielektrik terpolarisasi (oranye) mengurangi medan elektrik serta meningkatkan kapasitansi. Simbol umumCSatuan SIfaradSatuan lainnyaμF, nF, pFDalam satuan pokok SIF = A2 s4 kg−1 m−2Dimensi SIM−1 L−2 T4 I2Turunan daribesaran lainnyaC = muatan / tegangan Artikel ini merupakan bagain dari seriListrik dan MagnetMichael Faraday. Bapak kelistrikan dunia, dan sosok penting pada ilmu ke…

Pangkat terendah dalam golongan Bintara TNI (Sersan Dua) Pangkat terendah dalam golongan Bintara POLRI (Bripda) Bintara (Bahasa Inggris: Non-commissioned Officer disingkat NCO) adalah golongan pangkat ketentaraan dan kepolisian yang lebih rendah dari Letnan Dua/Inspektur Polisi Dua, dan lebih tinggi dari Kopral/Ajun Brigadir Polisi.[1] Bintara merupakan tulang punggung kesatuan di militer yang berperan sebagai penghubung antara Perwira dengan Tamtama atau sebaliknya dalam segi operasiona…

Wakil Bupati JenepontoPetahanaLowongsejak 31 Desember 2023KediamanRumah Jabatan Wakil Bupati JenepontoMasa jabatan5 tahunDibentuk2003Pejabat pertamaSjamsuddin Zainal Daftar Wakil Kepala Daerah di Jeneponto dari Masa ke Masa No Potret Wakil Bupati Mulai menjabat Akhir menjabat Partai Bupati Periode Ref. 1 Sjamsuddin Zainal 30 Desember 2003 30 Desember 2008 Radjamilo 9 2 Burhanuddin Baso Tika 30 Desember 2008 30 Desember 2013 10 3 Mulyadi Mustamu 30 Desember 2013 30 Desember 2018 Iksan Iskand…

Kembali kehalaman sebelumnya