YF-17 Cobra

YF-17 Cobra
YF-17 Cobra terbang diatas gurun pasir.
TipePrototip
Terbang perdana9 Juni 1974
Pengguna utamaAmerika Serikat
Jumlah produksi2
Harga satuanUS$28 Juta (Rp433,49 Miliar)
Acuan dasarNorthrop F-5[1]
VarianF/A-18 Hornet

YF-17 Cobra merupakan prototip pesawat tempur siang hari ringan yang dirancang untuk program Light Weight Fighter (LWF, "Pesawat Tempur Ringan") Angkatan Udara Amerika Serikat. Program LWF diadakan karena komunitas pesawat tempur Amerika Serikat beranggapan bahwa F-15 Eagle merupakan pesawat tempur yang terlalu besar dan mahal untuk peran pertempuran udara. YF-17 dirancang oleh Northrop, yang mengembangkannya berdasarkan seri F-5.

Pada akhirnya, YF-17 kalah dalam persaingannya melawan YF-16 General Dynamics yang kemudian dinamakan F-16 Fighting Falcon. Namun, YF-17 kemudian dikembangkan untuk menjadi dasar untuk perancangan F/A-18 Hornet, yang dipakai Amerika Serikat sebagai pendukung F-14 Tomcat.[1] Rancangan pesawat tempur ringan ini ironisnya kemudian dikembangkan lagi menjadi F/A-18E/F Super Hornet, yang ukuran dan kemampuannya sebanding dengan F-15 Eagle.

Spesifikasi (YF-17A)

Diagram showing planform views of two jet aircraft, showing any differences between the two.
Size and physical comparison between YF-17 and F/A-18

Ciri-ciri umum

  • Kru: 1
  • Panjang: 56 ft 0 in
  • Rentang sayap: 35 ft 0 in
  • Tinggi: 16 ft 6 in
  • Luas sayap: 350 ft²
  • Berat kosong: 17,180 lb
  • Berat isi: 23,000 lb
  • Berat maksimum saat lepas landas: 34,280 lb
  • Mesin: 2 × General Electric YJ101-100 afterburning turbofans, 14,400 lbf masing-masing

Kinerja

Persenjataan

Lihat pula

Pengembangan yang berhubungan
Pesawat sebanding dalam peran, konfigurasi, dan era

Referensi

  1. ^ a b Jenkins, Dennis R. (2000). F/A-18 Hornet: A Navy Success Story. New York: McGraw-Hill. ISBN 0-07-140037-0. 
  • Jenkins, Dennis R. and Tony R. Landis. Experimental & Prototype U.S. Air Force Jet Fighters. North Branch, Minnesota, USA: Specialty Press, 2008. ISBN 978-1-58007-111-6.
  • Miller, Jay. McDonnell Douglas F/A-18 Hornet (Aerofax Mingraph 25). Arlington, Texas, USA: Aerofax, Inc., 1986. ISBN 0-942548-39-6.
  • Wilson, Stewart. Phantom, Hornet and Skyhawk in Australian Service. Weston Creek, Australia: Aerospace Publications, 1993. ISBN 1-875671-03-X.
  • Winchester, Jim. "Northrop YF-17". Concept Aircraft: Prototypes, X-Planes and Experimental Aircraft. Kent, UK: Grange Books plc., 2005. ISBN 978-1-84013-809-2.

Pranala luar


Read other articles:

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

Carl David AndersonCarl Anderson di LNLB, Amerika Serikat tahun 1937Lahir(1905-09-03)3 September 1905New York City, New York, Amerika SerikatMeninggal11 Januari 1991(1991-01-11) (umur 85)San Marino, California, Amerika SerikatKebangsaanAmerika SerikatAlmamaterInstitut Teknologi CaliforniaDikenal atasPenemuan positronPenemuan muonPenghargaanPenghargaan Nobel dalam Fisika (1936) Medali Elliott Cresson (1937)Karier ilmiahBidangFisikaMahasiswa ternamaDonald A. GlaserSeth Neddermeyer Untuk aktor…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Javed IqbalLatar belakangNama lahirJaved Iqbal UmayrNama lainKukriLahir1956Lahore, Punjab, PakistanMeninggal8 Oktober 2001(2001-10-08) (umur 45)Lahore, Punjab, PakistanSebab meninggalGantung diriDakwaanPelecehan seksual terhadap anakPembunuhanVonisH…

Logo Boyd Gaming Kantor Boyd Gaming di Howard Hughes Center Boyd Gaming Corporation (NYSE: BYD) merupakan sebuah perusahaan bisnis yang berbasis di Las Vegas, Nevada yang berpengalaman dalam pembangunan, kepemilikan dan operasi hotel dan kasino di seluruh Amerika Serikat. Perusahaan ini terus dijalankan oleh keluarga pendirinya, Sam Boyd di bawah manajemen anak Sam, Bill Boyd. Perusahaan ini beroperasi di 7 negara bagian dan pada akhir 2005 perusahaan ini memiliki 11.500 kamar hotel. Sejarah Did…

كأس العالم للهوكي الجهة المنظمة الاتحاد الدولي للهوكي  الافتتاح 1971 تاريخ الإنشاء 1971؛ منذ 53 سنوات (1971) الرياضة هوكي الحقل  عدد الفرق 16 أحدث بطل  بلجيكا (المرة الأولى) الأكثر فوزا  باكستان (4 مرات) الموقع الإلكتروني Official website تعديل مصدري - تعديل   كأس العالم لل…

VII Asian GamesTuan rumahTeheran IranJumlah negara25Jumlah atlet3010Jumlah disiplin16 Cabang OlahragaUpacara pembukaan1 SeptemberUpacara penutupan16 SeptemberDibuka olehMohammad Reza PahlaviShah IranJanji atletMansour BarzegarPenyalaan oborGolverdi PeymaniTempat utamaAryamehr Stadium← Bangkok 1970 Bangkok 1978 → Asian Games 1974 adalah Asian Games yang ke-7 dan diselenggarakan di Teheran, Iran dari 1 September 1974 sampai 16 September 1974. 3010 atlet berlaga, datang dari 25 neg…

Santo Cajetan (1480-1547), pendiri ordo Teatin. Teatin (Inggris: Theatinescode: en is deprecated ) atau Kongregasi Imam-Imam Regular dari Penyelenggaraan Ilahi (Inggris: Congregation of Clerics Regular of the Divine Providencecode: en is deprecated ) merupakan salah satu tarekat atau ordo religius dari Gereja katolik; anggota tarekat ini menyematkan inisial C.R. pada akhir namanya. Pendirian Tarekat ini didirikan oleh Santo Cajetan (Gaetano dei Conti di Tiene), Paolo Consiglieri, Bonifacio da Co…

Standardised military dress This article is about standardised military dress. For military protective clothing, see Armour. Italian, French, Spanish, Portuguese, Indonesian and Indian military personnel in uniform during a parade in Rome, Italy A military uniform is a standardised dress worn by members of the armed forces and paramilitaries of various nations. Military dress and styles have gone through significant changes over the centuries, from colourful and elaborate, ornamented clothing un…

Karina LombardLahir21 Januari 1969 (umur 55)Tahiti, French Polynesia, PerancisKebangsaanFrenchAmericanPekerjaanActressscreenwriterdirectorTahun aktif1987–SekarangSitus webkarinalombard.com Karina Lombard adalah seorang aktris Amerika-Prancis. Dia terkenal karena perannya sebagai Isabelle Two di Legends of the Fall, Nonhelema di Timeless, dan Marina Ferrer di musim pertama The L Word. Dia juga telah muncul dalam film Wide Sargasso Sea and The Firm, dan serial televisi CSI: Crime Scene…

Angkatan Bersenjata Kerajaan ThailandกองทัพไทยKong Thap ThaiLambang Angkatan Bersenjata ThailandBendera Angkatan Bersenjata ThailandDidirikan18 Januari 1852Angkatan Angkatan Darat Angkatan Laut Angkatan UdaraMarkas besarBangkok, ThailandKepemimpinanPanglima Tertinggi Raja VajiralongkornPerdana Menteri dan Menteri Pertahanan Jenderal Prayut Chan-o-chaKepala Angkatan Pertahanan Jenderal Chalermpol SrisawatKekuatan personelUsia penerimaan21–49Wajib militer21Penambahanu…

Artikel ini bukan mengenai Massa molar atau Nomor massa. Spektrum spektrometri massa dari unsur boron, memperlihatkan dua puncak yang menandakan kelimpahan isotop unsur ini. Massa molekul relatif (Ar) atau disebut pula massa molekul (m) adalah massa suatu molekul, yang diukur dalam satuan massa atom (u atau Da).[1][2] Molekul berbeda dengan senyawa yang sama mungkin memiliki massa molekul yang berbeda karena mengandung isotop dari suatu unsur yang berbeda. Kuantitas terkait yakni…

SaeroenLahirYogyakarta, Hindia BelandaMeninggal06 Oktober 1962Bogor, IndonesiaKebangsaanIndonesiaNama lainKampret (nama pena)PekerjaanJurnalis, penulis skenarioKarya terkenalTerang Boelan Saeroen (Ejaan Yang Disempurnakan: Saerun; fl. 1920an–1962) adalah jurnalis dan penulis skenarion asal Indonesia. Ia lahir di Yogyakarta, ia menjadi jurnalis setelah waktu kerja di stasiun kereta api. Pada pertengahan tahun 1930-an ia mendirikan koran harian Pemandangan dengan Raden Haji Djunaedi dan men…

Nick Carter, dari Prancis, adalah salah satu seri film detektif-misteri pertama (1908–1909). Suatu film misteri adalah sebuah genre film yang berkisah tentang solusi dari suatu masalah atau kejahatan. Genre tersebut berfokus pada usaha seorang detektif, investigator pribadi atau detektif amatir untuk memecahkan suatu keadaan misterius dari sebuah masalah melalui petunjuk, investigasi, dan deduksi yang cerdas. Referensi Kutipan Sumber Buku Michael R. Pitts, Famous Movie Detectives, 1979, Scarec…

District in Gifu Prefecture, Japan Location of Anpachi District in Gifu Prefecture Anpachi District (安八郡, Anpachi-gun) is a district located in Gifu Prefecture, Japan. As of October 2020 the district has an estimated population of 42,594.[1] The total area is 59.27 km2. Towns and villages Anpachi Gōdo Wanouchi Merger On March 27, 2006, town of Sunomata, along with the town of Kamiishizu from Yōrō District, merged into the city of Ōgaki.[2] Notes ^ Anpachi populatio…

2000 novel by Darren Shan For the film, see Cirque du Freak: The Vampire's Assistant. For the Japanese manga series, see Cirque du Freak (manga). This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article consists almost entirely of a plot summary. Please help improve the article by adding more real-world context. (August 2015) (Learn how and when to remove this template message) This arti…

Cisleithania (merah) di Austria-Hungaria. Cisleithania (Jerman: Cisleithaniencode: de is deprecated , juga disebut Zisleithanien, bahasa Hongaria: Ciszlajtánia, bahasa Ceska: Předlitavsko, bahasa Slowakia: Predlitavsko, bahasa Polandia: Przedlitawia, Kroasia: Cislajtanijacode: hr is deprecated , bahasa Slovenia: Cislajtanija, bahasa Rumania: Cisleithania, Ukraina: Цислейтанія, transliterasi: Tsysleitàniia) adalah nama yang umum digunakan untuk wilayah ut…

Swedish politician (born 1973) Katarina LuhrLuhr in October 2014Member of the RiksdagIncumbentAssumed office 18 October 2022Preceded byÅsa LindhagenConstituencyStockholm Municipality Personal detailsBorn (1973-01-08) 8 January 1973 (age 51)Political partyGreen Party Anna Katarina Monica Luhr (born 8 January 1973) is a Swedish politician and member of the Riksdag, the national legislature. A member of the Green Party, she has represented Stockholm Municipality since October 2022.[1&…

Archaeological period, part of Stone Age Middle PaleolithicPeriodStone AgeDates300,000 to 50,000 BPPreceded byLower PaleolithicFollowed byUpper Paleolithic The Paleolithic ↑ Pliocene (before Homo) Lower Paleolithic (c. 3.3 Ma – 300 ka) Lomekwi (3.3 Ma) Oldowan (2.6–1.7 Ma) Acheulean (1.76–0.13 Ma) Madrasian (1.5 Ma) Soanian (500–130 ka) Clactonian (424–400 ka) Mugharan (400–220 ka) Middle Paleolithic (c. 300–50 ka) Mousterian (160–40 ka) Aterian (145–20 k…

Part of the 2016 U.S. presidential election 2016 United States presidential debates ← 2012 September 26 – October 19, 2016 2020 →   Nominee Hillary Clinton Donald Trump Party Democratic Republican Home state New York New York Running mate Tim Kaine Mike Pence 2016 U.S. presidential election Timeline General election debates Parties Polling national statewide by demographics international Newspaper endorsements primary general Russian interference Russia inv…

Storming of prisons in Haiti by armed gangs Battle of Port-Au-Prince (2024)[1]Part of the Gang war in Haiti and the Haitian crisis (2018–present)Map of HaitiDate28 February 2024 – present[2]LocationMainly Port-au-Prince, HaitiResult Ongoing Ariel Henry resigns from the post of Prime Minister of HaitiBelligerents Revolutionary Forces of the G9 Family and Allies Haitian security forces Haitian National Police Haitian Armed Forces Armed civiliansCommanders and leaders Jimmy Ché…

Kembali kehalaman sebelumnya