Program Studi: Agroteknologi

Status Prodi : Aktif
Perguruan Tinggi : Agroteknologi
Kode Program Studi : 54211
Nama Program Studi : Agroteknologi
Jenjang : S1
Tanggal Berdiri : 1 Januari 1984
SK Penyelenggaraan : 10237/D/T/K-VII/2012
Tanggal SK : 2012-01-27
Rasio Dosen : Mahasiswa :
Gelar Lulusan :
Deskripsi :
Visi : Terwujudnya program studi yang unggul untuk menghasilkan sarjana agroteknologi yang cerdas, dan kompetitif serta mampu mengembangkan sistem pertanian berkelanjutan.
Misi :
  1. menghasilkan sumberdaya manusia yang handal di bidang teknologi pertanian yang mampu mengebangkan sistem pertanian berkelanjutan dan berkompetisi di era global.
  2. mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang pertanian melalui pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.
  3. mengembangkan dan menyediakan jasa layanan profesi kepada masyarakat.
Kompetensi : 1. pelaku di bidang pertania
  • mampu menerapkan prinsip ilmiah dalam merumuskan, menganilisis dan memecahkan permasalahan dalam bidang pertanian.
  • kemampuan menerapkan iptek di bidang budidaya tanaman berdasarkan prinsip pertanian berkelanjutan, baik yang bersifat modern maupun kearifan
2. manajer (planner, designer, organizer, evaluator, mediator)
  • mempunyai kemampuan leadership, manajerial, dan adaptasi terhadap lingkungan serta jiwa kreatif, inovatif, responsif dalam merancang, merencanakan dan mengevaluasi sistem produksi tanaman secara tepat sesuai kaidah pertanian berkelanjutan.
  • kemampuan mengaktualisasikan potensi diri untuk bekerjasama dalam tim yang multidisiplin.
3. pengusaha (enterpreneur, initiator, adaptor, cooperator)
  • keberanian memulai, melaksanakan dan mengembangkan usaha inovatif bidangn produksi tanaman dalam pertanian berkelanjutan.
  • kemampuan menjalin kerja sama (bernegosisasi dan berkomunikasi) secara efektif.
  • kemampuan berinovasi dalam menerapkan ilmu dan teknologi bidangn budidaya pertanian yang berwawasan lingkungan.
4. peneliti
  • kemampuan mengidentifikasi, menganilisis dan merumuskan masalah secara tepat mengenai sistem budidaya pertanian yang berkelanjutan.
  • kemampuan merancang dan melaksanakan penelitian serta menginterpretasikan data secara profesional.
  • kemampuan merekomendasi penyelesian masalah secara tepat dalam sistem budidaya pertanian yang berkelanjutan.
  • menjunjung tinggi prinsip-prinsip etika ilmiah.
  • mempunyai kemampuan untuk berkomunikasi secara lisan maupun tertulis.
5. unikator (fasilitator, motivator dan mediator)
  • kemampuan belajar sepanjang hayat.
  • kemampuan berpikir analitis dan sintesis dengan memperhitungkan dampak penyelesian masalah lingkungan global dalam berkehidupan masyarakat.
  • kemampuan sebagai fasiolitator, motivator dan mediator secara sistematik dan efektif.
  • mampu mengkomunikasian pemikiran secara individu maupun dalam tim.
  • mempunyai kemampuan berkomunisasi untuk memfasilitasi, memotivasi dan menjadi mediator dalam menghadapai permasalahan bidang pertanian di masyarakat
Capaian Pembelajaran :
Alamat : JL. WAHIDIN SUDIROHUSODO 798 TUBAN
Kode Pos :
Telepon : 0356-322025
Faximile : 0356-322025
Email :
Website :

 

Dosen Program Studi:

# Pendidikan Nama Dosen Gelar Ikatan Kerja
1. S3 KRISTIAWAN Dr M.M S.P
2. S2 HERY PRASETYO S Ir
3. S2 PRIYO ANGGODO Ir
4. S2 AGUS SURYANTO M.M. Ir
5. S2 SUDARMADJI
6. S2 SUPRAYITNO M.P M.P Ir
7. S2 MAIMUNAH M.Agr S.P
8. S2 ABDI DEWI SETYANA M. MA S.P
9. S2 DHINA MUSTIKANINGRUM M.P S.P
10. S2 NURINA KUSUMA LESTARI M.Pd.Si S.Si.
11. S2 KRISTIYONINGSIH M.Agr S.P

Informasi yang terkait dengan Agroteknologi