Misi |
: |
- menyelenggarakan pendidikan untuk menghasilkan sarjana tasawuf dan psikoterapi yang memiliki kecerdasan spiritual, keluasan ilmu pengetahuan, kesetiaan terhadap keindonesiaan, kemandirian, dan kepeloporan dalam kehidupan.
- mengembangkan tasawuf dan psikoterapi melalui penelitian bagi kepentingan keindonesian dan kemanusiaan.
- mempelopori dan ikut berperan aktif dalam penguatan dan pemberdayaan masyarakat berbasis tasawuf dan psikoterapi.
- menyelenggarakan tata kelola kelembagaan secara profesional, transparan, dan akuntabel dalam rangka mencapai kepuasan civitas akademik dan pemangku kepentingan.
|