Kota Baru Seberida, Keritang, Indragiri Hilir

Kotabaru Seberida
Negara Indonesia
ProvinsiRiau
KabupatenIndragiri Hilir
KecamatanKeritang
Kode pos
29274
Kode Kemendagri14.04.09.2005 Edit nilai pada Wikidata
Luas3.720 km²
Jumlah penduduk9.053 jiwa


Kotabaru Seberida merupakan salah satu desa yang ada di Kecamatan Keritang, Kabupaten Indragiri Hilir, Provinsi Riau, Indonesia. Kotabaru Seberida adalah salah satu desa yang ada di wilayah Indragiri Hilir Selatan (INSEL), desa ini berada pada jalan lintas penunjang/perintis, dengan beberapa titik infrastruktur jalan yang lebar dan merupakan salah satu akses jalan darat yang menghubungkan desa ini hingga ke lintas timur. Desa yang dihuni beragam suku ini menggunakan Bahasa Melayu sebagai bahasa pengantar sehari-hari. Desa yang berada di sisi Sungai Gangsal ini bisa dicapai dengan menggunakan transportasi sungai maupun kendaraan darat. (sumber: http://kualaterapung.blogspot.co.id/)

Sejarah

Desa Kotabaru Seberida berdiri pada tahun 1940 yang mana sebelum berdiri desa Kotabaru Seberida merupakan bagian dari Kecamatan Seberida dan dengan berdirinya desa Kotabaru Seberida ini sebagai desa baru atau Kotabaru maka diberi nama desa ini yaitu Desa Kotabaru Seberida.

Desa Kotabaru Seberida adalah salah salah satu desa dari 1 Kelurahan dan 16 desa yang ada di Kecamatan Keritang, Kabupaten Indragiri Hilir. Desa Kotabaru Seberida memiliki 10 Dusun, 10 Rukun Warga (RW) dan 50 Rukun Tetangga (RT). Pada tahun 1940 – 14 Juli 1965, desa Kotabaru Seberida merupakan bagian dari Kecamatan Seberida, Kabupaten Indragiri Provinsi Sumatra Tengah.

Periodisasi Kepala Desa Kotabaru Seberida

  1. Ibrahim (1940-1947)
  2. Sikin (1947-1952)
  3. H. Ahmad Kahar (1952)
  4. Abdul Rahman Sikin, H. M. Noer, O E (1985-1990)
  5. H. Idarwis Idris (1990-1998 s/d 1998-2006)
  6. Tarmizi Yusuf (2007-2013, Pjs Periode I 1998, Pjs Ini 2013-2015)
  7. Darul Kutni (Pjs Tahun 2015)
  8. Tarmizi Yusuf (2016 - 2021)
  9. Muslim Ridar (2021 - sekarang)

Pemerintahan Desa Kotabaru Seberida

  1. Kepala Desa : Muslim Ridar
  2. Sekretaris Desa : Yulisma, S. Kom
  3. Urusan Umum: Asni Putri Reza
  4. Urusan Keuangan: Siti Maimunah
  5. Urusan Perencanaan: Ilyas, S. Kom
  6. Seksi Pemerintahan: Agus Salim, SE
  7. Seksi Kesejahteraan: Nanawati
  8. Seksi Pelayanan: Bobi Chandra
  9. Kadus Mulia: Speko Mirza S. E
  10. Kadus Taqwa: Yoppan Izzi
  11. Kadus Duku: Eno Saputra
  12. Kadus Keramat: Jumriadi
  13. Kadus Mekar: Hendri Jupisa
  14. Kadus Pelita: M. Luthfi
  15. Kadus Belimbing: Roni S. E
  16. Kadus Teladan: Syamsudin S. E
  17. Kadus Sepakat: Suprapto
  18. Kadus Damai: Rustam

Lembaga Kemasyarakatan

  1. Perangkat Desa
  2. BPD
  3. LPM
  4. Kelompok Tani
  5. KL SPP
  6. Majelis Taklim
  7. RT
  8. PKK

Kondisi Geografis Desa

Secara geografis, desa Kotabaru Seberida terletak di bagian selatan kabupaten Indragiri Hilir dengan luas wilayah lebih kurang 3.720 M² dengan batas sebagai berikut :

- Sebelah Timur Berbatas dengan Kelurahan Kotabaru Reteh

- Sebelah Barat Berbatas dengan Desa Pasar Kembang

- Sebelah Utara Berbatas dengan Desa Kembang Mekar Sari

- Sebelah Selatan Berbatas dengan Desa Kayu Raja

Badan Permusyawaratan Desa (BPD)

  1. Ketua: Daniel Ibrahim, S. Hum.
  2. Wakil Ketua: Abdul Hamid
  3. Sekretaris: Suryatin
  4. Anggota: Herman Junaidi, Kaspul Ahtar, Burhanudin, Asiswan, Taufik G, dan Amad Suhaimi

Pembagian Wilayah Desa

Desa Kotabaru Seberida terdiri dari 10 (sepuluh) Dusun, 10 (sepuluh) Rukun Warga (RW) dan 50 (lima puluh) Rukun Tetangga (RT) dengan perincian sebagai berikut :

1. Dusun Mulia terdi dari 1 RW dan 6 RT

2. Dusun Pelita terdi dari 1 RW dan 4 RT

3. Dusun Mekar terdi dari 1 RW dan 5 RT

4. Dusun Taqwa terdi dari 1 RW dan 6 RT

5. Dusun Belimbing terdi dari 1 RW dan 6 RT

6. Dusun Duku terdi dari 1 RW dan 4 RT

7. Dusun Teladan terdi dari 1 RW dan 3 RT

8. Dusun Sepakat terdi dari 1 RW dan 5 RT

9. Dusun Damai terdi dari 1 RW dan 4 RT

10.Dusun Keramat terdi dari 1 RW dan 5 RT

Read other articles:

Christina Kyi bahasa Burma: ခရစ္စတီးနားခီLahirMyanmarAlmamaterGibbs College , New York CityPekerjaanProdusersutradaraTinggi5' 2Suami/istriZenn KyiAnakNoah Lynn Htet Kyi Christina Kyi adalah seorang sutradara dan produser asal Myanmar. Film tahun 2018 buatannya Mudras Calling dirilis di mancanegara dan ditayangkan di tiga belas festival film internasional di tiga belas negara berbeda.[1][2][3][4] Filmografi Film Mudras Calling (2018)&#…

Radio station in Bismarck-Mandan, North DakotaKLXXBismarck-Mandan, North DakotaBroadcast areaBismarck-MandanFrequency1270 kHzBrandingSuper Talk 1270ProgrammingFormatCommercial; TalkAffiliationsABC News RadioGenesis Communications NetworkPremiere NetworksRadio AmericaSalem Radio NetworkUSA Radio NetworkWestwood OneBismarck BobcatsBismarck LarksMinnesota TimberwolvesOwnershipOwnerTownsquare Media(Townsquare License, LLC)Sister stationsKACL, KBYZ, KKCT, KUSBHistoryFirst air date1926 (as KGCU)Former…

Former radio telescope in Puerto Rico Arecibo Radio TelescopeArecibo Observatory, aerial view, 2012Alternative namesArecibo Telescope Named afterArecibo, William E. Gordon, James Gregory Part ofArecibo Observatory Location(s)Arecibo, Puerto Rico, CaribbeanCoordinates18°20′39″N 66°45′10″W / 18.34417°N 66.75278°W / 18.34417; -66.75278 OrganizationUniversity of Central Florida Altitude498 m (1,634 ft) Wavelength3 cm (10.0&#…

Highest mountain in Egypt For the mountain in the United States, see Mount Catherine (Washington). For the mountain in Grenada, see Mount Saint Catherine (Grenada). Mount CatherineGabal KatrîneHighest pointElevation2,629 m (8,625 ft)[a][2]Prominence2,404 m (7,887 ft)[2]ListingCountry high pointUltraCoordinates28°30′42″N 33°57′09″E / 28.51167°N 33.95250°E / 28.51167; 33.95250[2]GeographyMount CatherineLo…

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

Cet article est une ébauche concernant le chemin de fer et l'Île-de-France. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Ligne deParis à Mantes par Conflans Ligne de Paris-Saint-Lazare à Mantes-Station par Conflans-Sainte-Honorine Le viaduc dit « Pont Eiffel », sur l'Oise,à Conflans-Sainte-Honorine. Pays France Villes desservies Paris, Argenteuil, Conflans-Sainte-Honorine, Mantes-la-Jolie Histori…

Species of flounder found in the North Pacific Ocean This article is about the Pacific Dover sole. It is not to be confused with the common sole. Microstomus pacificus Conservation status Least Concern  (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Actinopterygii Order: Pleuronectiformes Family: Pleuronectidae Genus: Microstomus Species: M. pacificus Binomial name Microstomus pacificus(Lockington, 1879) Synonyms Glyptocephal…

Questa voce o sezione sull'argomento calciatori tedeschi non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Commento: Per l'Under-21 tedesca Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Questa voce sull'argomento calciatori tedeschi è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di…

Spring-aided device for jumping off the ground in a standing position This article is about the jumping device. For the sport, see Xpogo. For the comic book, see The Pogostick. An adult holding a pogo stick Today's new high performance pogo sticks – and the sport of Xpogo A pogo stick is a vehicle for jumping off the ground in a standing position—through the aid of a spring, or new high performance technologies—often used as a toy, exercise equipment or extreme sports instrument.[1]…

City in Isfahan province, Iran For the administrative division of Isfahan County, see Kashan County. For other places with the same name, see Kashan. This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (June 2009) (Learn how and when to remove this template message) City in Isfahan, IranKashan کاشانCity Clockwise from the top: Borujerdi House, Sultan Amir Ahmad …

Éder Informasi pribadiNama lengkap Éder Citadin MartinsTanggal lahir 15 November 1986 (umur 37)Tempat lahir Lauro Muller, BrasilTinggi 1,78 m (5 ft 10 in)[1]Posisi bermain PenyerangInformasi klubKlub saat ini Inter MilanNomor 23Karier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2004–2005 Criciúma 2006–2008 Empoli 5 (0)2008 → Frosinone (pinjaman) 19 (6)2008–2009 Frosinone 33 (15)2009–2012 Empoli 40 (27)2010–2011 → Brescia (pinjaman) 35 (6)2011–2012 → Cesena (pinj…

2012 album Blow Your Pants OffLive album by Jimmy FallonReleasedJune 12, 2012Recorded2009–2012VenueStudio 6B, NBC StudiosGenreComedyLength33:39LabelWarner Bros. RecordsJimmy Fallon chronology The Bathroom Wall(2002) Blow Your Pants Off(2012) Blow Your Pants Off is the second album by the American actor and comedian Jimmy Fallon. It was released on June 12, 2012.[1] It features guest appearances from Paul McCartney, Bruce Springsteen, Justin Timberlake, Dave Matthews, Eddie Vedder, …

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Птиц…

Ernestino Ramella Ramella nel 2016 Nazionalità  Italia Altezza 177 cm Calcio Ruolo Allenatore (ex attaccante) Carriera Giovanili 1969-1973 Varese Squadre di club1 1973-1979 Varese141 (26)1979-1980 Ternana14 (0)1980-1981 Piacenza27 (3)1981-1983 Novara54 (8)1983-1984 Pro Patria31 (8)1984-1985 Legnano18 (4)1985-1987 Montebelluna64 (11)1987-1991 Oltrepò83 (16) Carriera da allenatore 1997-1998 Solbiatese1998-1999 Querétaro2000-2003 L…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Alicja Iwańska (juga dikenal sebagai Alicia Iwanska,13 Maret 1918 – 26 Desember 1996) adalah seorang sosiolog, akademisi, dan penulis dari Polandia . Kehidupan pribadi Alicja Iwańska lahir pada tanggal 13 Mei 1918 dari keluarga bangsawan…

BanyudonoKecamatanKantor Camat BanyudonoPeta lokasi Kecamatan BanyudonoNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenBoyolaliPemerintahan • CamatJarot Purnama,S.SosPopulasi • Total49.355 jiwaKode Kemendagri33.09.09 Kode BPS3309090 Luas- km²Desa/kelurahan15 Banyudono (Jawa: ꦧꦚꦸꦢꦤ, translit. Banyudana) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Indonesia. Topografi Banyudono berkisar antara 75-400 meter dpl. Banyudono terkenal karena …

American baseball player and manager (1877-1951) Baseball player George StovallGeorge T. Stovall baseball cardFirst basemanBorn: (1877-11-23)November 23, 1877Leeds, Missouri, U.S.Died: November 15, 1951(1951-11-15) (aged 73)Burlington, Iowa, U.S.Batted: RightThrew: RightMLB debutJuly 4, 1904, for the Cleveland NapsLast MLB appearanceOctober 3, 1915, for the Kansas City PackersMLB statisticsBatting average.265Home runs15Runs batted in564 TeamsAs player Cleveland…

Macroleptura Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Cerambycidae Genus: Macroleptura Macroleptura adalah genus kumbang tanduk panjang yang tergolong famili Cerambycidae. Genus ini juga merupakan bagian dari ordo Coleoptera, kelas Insecta, filum Arthropoda, dan kingdom Animalia. Larva kumbang dalam genus ini biasanya mengebor ke dalam kayu dan dapat menyebabkan kerusakan pada batang kayu hidup atau kayu yang telah ditebang. Referensi TITAN:…

Satuan Karya Pramuka (Saka) adalah wadah pendidikan guna menyalurkan minat, mengembangkan bakat, meningkatkan pengetahuan, kemampuan, keterampilan dan pengalaman para Pramuka dalam berbagai bidang kejuruan serta memotivasi mereka untuk melaksanakan kegiatan nyata dan produktif sehingga dapat memberi bekal bagi kehidupannya dan pengabdiannya pada masyarakat, bangsa, dan negara sesuai aspirasi pemuda Indonesia dan tuntutan perkembangan pembangunan dalam rangka peningkatan pertahanan Nasional. Satu…

Capital of Zamboanga del Norte, Philippines Component city in Zamboanga Peninsula, PhilippinesDipologComponent cityCity of DipologDipolog CathedralDipolog City HallP'gsalabuk Circle at the RotondaDipolog BoulevardExplore Dipolog landmark FlagSealEtymology: DipagNicknames:  Tulwanan Orchid City of the Philippines Bottled Sardines Capital of the Philippines Gateway to Western Mindanao Motto: Explore DipologAnthem: Dipolog City MarchMap of Zamboanga del Norte with Dipolog highlightedOpenS…

Kembali kehalaman sebelumnya