Makam Ki Ageng Gribig

Makam Ki Ageng Gribig adalah situs berupa makam yang terletak di dukuh Jatinom, desa Jatinom, kecamatan Jatinom, kabupaten Klaten dan saat ini menjadi tempat pariwisata.[1][2][3][4]

Menurut Catatan Kraton Kraton Mataram,Ki Ageng Gribig Jatianom merupakan putra dari Jaka getayu putra dari Raden rangkaknyono (Wasi Bageno Timur/Wasi Djiwa/Jaka Dheleg) ,Jaka Dheleg (Joko Dholog II) Merupakan Putra dari Joko Dholog (Wasi Bageno).Joko Dholog adalah Putra bungsu Dari Sinuwun Raja Sri Kerthaneng Bhumi atau Prabu Brawijaya V dengan Garwa pangrembe /selir Dewi Purbowati.

Deskripsi

Makam Ki Ageng Gribig menempati lahan dengan luas 70 m x 40 m (2.800 m2) dengan luas bangunan 15m x 12m (180m2).[2] Letak geografis berjarak ± 9 Km dari kota Klaten.[2] Makam (batu nisan) sendiri memiliki ukuran 2m, terbuat dari batu merah dan kayu.[2] Fungsi utama makam tersebut diperuntukkan sebagai tempat ziarah yang dikunjungi biasanya pada hari malam Jumat legi dan Jumat kliwon.[2] Biasanya orang yang datang berziarah memiliki tujuan memohon berkah dan keselamatan.[2] Menggantung di atas cungkup terlihat beberapa baris tulisan dalam huruf Jawa di sebelah kiri, dan dalam aksara Latin di sebelah kanan.[1] Bunyi kalimat itu adalah, Hambabar ubaling karso, hadedasar poncasila, hangudi luhuring bongso, hangayati kanti waspodo, handayani sentoso karto-raharjo.[1] Arti terjemahan bebasnya, "Terurai keinginan diri, berdasar pada Pancasila, bercita-cita menjadi bangsa yang luhur, menghayati hidup dengan waspada, mendorong kemakmuran."[1]

Legenda

Ki Ageng Gribig adalah cicit Prabu Brawijaya (Bhre Kretabhumi) dari Kerajaan Majapahit,beliau putra dari raden getayu bin R.M. Guntur /Wasi Jolodoro/ Rangkanyana bin Djoko Dholog .[3] Ki Ageng Gribig merupakan salah satu ulama pada zaman Mataram yang menyebarkan Agama Islam khususnya di Jatinom.[3] Sementara itu, tokoh ini juga dihubungkan dengan Situs Sareyan yang berada di Dusun Sareyan, Kalurahan Wonokromo, Kapanéwon Pleret, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Sebagian besar masyarakat meyakini jika situs tersebut merupakan fondasi kuno masjid yang dibangunnya sebelum pindah ke Jatinom, Klaten.[5]

Dia semasa hidupnya sempat naik haji ke Mekah, dan sepulang dari Mekah membawa oleh-oleh berupa kue dari Arab Saudi yang kemudian dibagikan kepada murid-muridnya.[2] Karena banyaknya jumlah murid, kue tersebut tidak mencukupi, maka ki Ageng Gribig meminta Nyi Ageng Gribig, istrinya untuk membuatkan kue apem supaya kekurangan itu tercukupi.[2] Kue inilah yang kemudian disebut dengan nama Apem Yaqowiyu, berasal dari doa Kyai Ageng Gribig sebagai penutup pengajian yang berbunyi: "Ya qowiyu Yaa Assis qowina wal muslimin, Yaa qowiyu warsugna wal muslimin”, yang artinya Ya Tuhan berikanlah kekuatan kepada kami segenap kaum Muslimin.[2] Apem Yaqowiyu tersebut sampai sekarang diperingati menjadi upacara adat di Jatinom yang diselenggarakan setiap tahun pada hari Jumat, sekitar tanggal 15 Bulan Sapar dalam penanggalan Jawa, berlokasi di dekat makam Ki Ageng Gribig.[2]

Ki Ageng Gribig biasanya diidentikkan dengan tradisi rutin tahunan di Jatinom, yaitu acara sebaran kue apem.[6] Apem merupakan kata serapan bahasa Arab "Affan", yang bermakna Ampunan.[6] Tujuan diadakannya acara sebaran kue apem itu agar masyarakat selalu memohon ampunan kepada Sang Pencipta.[6]

Di samping area makam Ki Ageng Gribig terdapat beberapa tempat, di antaranya Masjid Agung Jatinom dan Sendang Palampeyan, Sendang Suran dan Guwo Belan, Masjid Tiban dan Oro-Oro Tarwiyah yaitu tempat di mana ki Ageng menanam tanah yang dibawanya dari Arofah, Mekah.[4] Ki Ageng ketika mengumpulkan air untuk bekal wukuf di Arofah pada tanggal 8 bulan Dzulhijah menyebut tanah itu Yaumul Tarwiyah yang artinya bahwa pada waktu itu para jamaah haji mengumpulkan air sebanyak-banyaknya untuk bekal wukuf di Arofah.[4]

Rujukan

  1. ^ a b c d "Makam Ki Ageng Gribig di Jatinom Klaten". the aroen binang project. 21 Mei 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-06. Diakses tanggal 7 Mei 2014. 
  2. ^ a b c d e f g h i j (Indonesia) Dinas pariwisata kabupaten Klaten., Mengenal Kepariwisataan Kabupaten Klaten.2004
  3. ^ a b c (Indonesia)Tim Dinas Pariwisata Kabupaten Klaten.,Riwayat Kyai Ageng Gribig Jatinom-Klaten, 1998, Hal. 32-48
  4. ^ a b c (Indonesia) Dinas Pariwisata Kabupaten Klaten., Pesona Wisata Klaten, Klaten: Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olah Raga Kab. Klaten, tth.
  5. ^ "Tim Ekskavasi Gali Fondasi Bangunan Kuno". Kompas. Diakses tanggal 15 Januari 2023. 
  6. ^ a b c "Masjid Alit Ki Ageng Gribig Jatinom". seputarklaten.com. 29 November 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-08. Diakses tanggal 7 Mei 2014. 

Read other articles:

Fig. 1: Esempio di albero filogenetico Un albero filogenetico è un diagramma che mostra le relazioni fondamentali di discendenza comune di gruppi tassonomici di organismi. La rappresentazione delle relazioni in questa forma (di derivazione dall'uso precedente nell'albero genealogico) è tipica della visione evoluzionistica espressa secondo i suoi concetti iniziali, secondo la quale lo sviluppo delle forme di vita è avvenuto a partire da un progenitore comune (il tronco o la base dell'albero, a…

Ini adalah nama Batak Toba, marganya adalah Lumban Gaol. Carles Arianto Lumban Gaol Danbrigif-3 Marinir Informasi pribadiLahir27 September 1977 (umur 46)Nainggolan, Kabupaten Samosir, Sumatera UtaraAlma materAkademi Angkatan Laut (1999)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan LautMasa dinas1999–sekarangPangkat KolonelNRP14445/PSatuanKorps Marinir (Taifib)Sunting kotak info • L • B Kolonel (Mar) Carles Arianto Lumban Gaol, (lahir 27 September 1977) ada…

Duta Besar Amerika Serikat untuk RusiaSegel Kementerian Dalam Negeri Amerika SerikatDicalonkan olehPresiden Amerika SerikatDitunjuk olehPresidendengan nasehat Senat Berikut ini adalah daftar Duta Besar Amerika Serikat untuk Rusia Daftar Nama Pickering, Thomas R.Thomas R. Pickering Collins, James FranklinJames Franklin Collins Vershbow, AlexanderAlexander Vershbow[1] Burns, William JosephWilliam Joseph Burns Beyrle, JohnJohn Beyrle McFaul, MichaelMichael McFaul Tefft, John FrancisJohn Fra…

Wikispecies mempunyai informasi mengenai Alamanda. Allamanda cathartica Allamanda cathartica Bunga AlamandaTumbuhanJenis buahkapsul TaksonomiDivisiTracheophytaSubdivisiSpermatophytesKladAngiospermaeKladmesangiospermsKladeudicotsKladcore eudicotsKladasteridsKladlamiidsOrdoGentianalesFamiliApocynaceaeSubfamiliRauvolfioideaeTribusPlumerieaeSubtribusAllamandinaeGenusAllamandaSpesiesAllamanda cathartica Linnaeus, 1771 lbs Alamanda[2] atau allamanda (Allamanda cathartica)[3] adala…

SelatpanjangIbu kota kabupatenNegara IndonesiaProvinsiRiauKabupatenKepulauan MerantiKecamatanTebing TinggiLuas • Total12,50 km2 (4,83 sq mi)Populasi (2020) • Total39.855 • Kepadatan3.188,40/km2 (8,257,9/sq mi) SelatpanjangSelatpanjangLetak Selatpanjang di Provinsi RiauTampilkan peta Indonesia RiauSelatpanjangSelatpanjang (Sumatra)Tampilkan peta SumatraKoordinat: 0°58′58″N 102°41′02″E / 0.9826919°N 102.68…

Ukrainian TV channel Television channel 112 UkraineCountryUkraineProgrammingLanguage(s)Ukrainian, RussianPicture format1080i (HDTV)(downscaled to letterboxed 576i for SDTV)OwnershipOwnerTaras Kozak[1]HistoryLaunched26 November 2013Closed26 February 2021LinksWebsite112ua.tv 112 Ukraine (Ukrainian: 112 Україна) was a private Ukrainian TV channel which provided 24-hour news coverage. 112 Ukraine was available on satellites AMOS 2/3, via the DVB-T2 network, and was also available in p…

WithinEpisode The X-FilesNomor episodeMusim 8Episode 1SutradaraKim MannersPenulisChris CarterKode produksi8ABX01[1]Tanggal siar5 November 2000Durasi44 menit[2]Kronologi episode ← SebelumnyaRequiem Selanjutnya →Without Within adalah episode perdana musim kedelapan dari serial televisi fiksi ilmiah The X-Files. Episode tersebut pertama kali disiarkan di Amerika Serikat pada 5 November 2000 dalam saluran Fox. Catatan kaki ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> ti…

Peta lokasi wilayah penutur bahasa Irlandia. Fonologi bahasa Irlandia bervariasi dari dialek ke dialek; tidak terdapat pengucapan standar bahasa ini. Fonologi bahasa Irlandia telah dipelajari sejak akhir abad ke-19, dengan beberapa peneliti mempublikasikan catatan deskriptif dialek dari semua wilayah tempat bahasa Irlandia dituturkan. Pranala luar Caint Ros Muc Diarsipkan 2009-10-13 di Wayback Machine., kumpulan berkas suara dari penutur asli di Rosmuck Rekaman online Diarsipkan 2009-10-12 di Wa…

Cet article est une ébauche concernant le domaine militaire, l’astronautique et la science-fiction. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Une vision pour l’avenir du US Space Command en 2020 : un laser spatial à haute énergie détruisent une cible terrestre La guerre dans l'espace est une forme de conflit armé hypothétique où au moins l'un des belligérants agit dans l'Espace. Concept La por…

Constituency of the National Assembly of France 2nd constituency of TarninlineConstituency of the National Assembly of FranceTarn's 2nd Constituency shown within the TarnDeputyKaren ErodiLFIDepartmentTarnCantonsAlbi Nord-Est, Albi Nord-Ouest, Albi Ouest, Cadalen, Carmaux Nord, Carmaux Sud, Castelnau-de-Montmiral, Cordes-sur-Ciel, Gaillac, Graulhet, Lisle-sur-Tarn, Monestiés, Pampelonne, Rabastens, Salvagnac, Valderiès, VaourRegistered voters106,014[1] Politics of France Political parti…

Roman general and statesman (c. 63–12 BC) Marcus Vipsanius AgrippaBust of Agrippa in the Louvre, Paris, ca. 25–24 BC.Bornc. 63 BC[1]Uncertain location, possibly Arpino, Istria or Asisium,[2] Roman RepublicDied12 BC (aged 50–51)Campania, Roman Italy, Roman EmpireResting placeMausoleum of AugustusNationalityRomanOccupation(s)Military commander, politicianNotable workPantheon (original)OfficeConsul (37, 28–27 BC)Spouses Caecilia Attica, Claudia Marcella Maior, Julia th…

Real Farma OdessaCalcio Segni distintivi Uniformi di gara Casa Trasferta Terza divisa Colori sociali Rosso, bianco Dati societari Città Odessa Nazione  Ucraina Confederazione UEFA Federazione FFU Campionato Druha Liha Fondazione 2000 Rifondazione2010 Presidente Mykola Lychovydov Allenatore Andrij Parchomenko Stadio Stadio Ivan(1200 posti) Palmarès Si invita a seguire il modello di voce Il Futbol'nyj Klub Real Farma Odessa (in ucraino Футбольний клуб «Реал Фарм…

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Птиц…

Bantalan jarum pergelangan tangan Bantalan jarum (atau bantalan pin ) adalah bantalan kecil yang diisi, biasanya 3–5 cm (1,2–2,0 in) seberang, yang digunakan dalam menjahit untuk menyimpan pin pentol atau jarum jahit dengan kepala menonjol agar mudah dipegang, dikumpulkan, dan diatur. Bantalan jarum biasanya diisi rapat dengan isian untuk menahan jarum dengan kuat di tempatnya. Bantalan jarum magnetik juga terkadang digunakan; meskipun secara teknis mereka bukan bantalan, mereka me…

خع مرر نبتي الثانية   معلومات شخصية تاريخ الميلاد القرن 26 ق.م  تاريخ الوفاة القرن 26 ق.م  مكان الدفن أهرامات الجيزة  الزوج منكاورع  الأولاد شبسس كاف  الأب خفرع  الأم خعمررنبتي الأولى  إخوة وأخوات منكاورع  عائلة الأسرة المصرية الرابعة  الحياة العملية ال…

Bagian dari seri tentangIslam Sunni Rukun iman Tauhid Malaikat Nabi dan Rasul Kitab Hari Akhir Qada dan Qadar Rukun Islam Syahadat Salat Zakat Puasa Haji Khulafaur Rasyidin Abu Bakar Umar bin Khattab Utsman bin 'Affan Ali bin Abi Thalib Mazhab fikih Hanafiyah Malikiyah Syafi'iyah Hanabilah Lainnya Zhahiri Auza'i Tsauri Laitsi Jariri Mazhab akidah Ahli Hadis Atsariyah Ahlur Ra’yi Asy'ariyah Maturidiyah Dalam konteks Ihsan Wajd dan Kasyf (Sufi) Gerakan Barelwi Deobandi Modernisme Islam Modernism…

Emergency response organization in Ukraine For other uses, see Ministry of Emergency Situations. State Emergency ServiceДержавна служба з надзвичайних ситуаційEmblem of the State Emergency ServiceFlag of the State Emergency ServiceHeadquarters building, KyivAgency overviewFormed1991Preceding agenciesState Committee of the Ukrainian Soviet Socialist Republic government in protection of population from the consequences of the Chernobyl catastropheMinistry of Emer…

Physician that treated patients with bubonic plague Copper engraving of a plague doctor of 17th Century Rome Wikimedia Commons has media related to plague doctors.. A plague doctor was a physician who treated victims of bubonic plague[1] during epidemics mainly in the 16th and 17th centuries. These physicians were hired by cities to treat infected patients regardless of income, especially the poor, who could not afford to pay.[2][3] Plague doctors had a mixed reputation, …

American pay television channel Television channel Smithsonian ChannelThe Smithsonian Channel LogoCountryUnited StatesBroadcast areaNorth America, UK, Ireland, Africa, AsiaProgrammingPicture format1080i HDTV(downscaled to letterboxed 480i for the SDTV feed)OwnershipOwnerParamount GlobalParentMTV Entertainment GroupSister channels List Nickelodeon Nick Jr. Channel Nicktoons TeenNick NickMusic CBS CBS Sports Network CBS Sports HQ CBS Sports Golazo Network MTV MTV2 MTV Tres MTV Live MTV Classic BET…

  Nutria marina Estado de conservaciónEn peligro (UICN 3.1)[1]​TaxonomíaReino: AnimaliaFilo: ChordataSubfilo: VertebrataClase: MammaliaSubclase: TheriaInfraclase: PlacentaliaOrden: CarnivoraSuborden: CaniformiaFamilia: MustelidaeSubfamilia: LutrinaeGénero: EnhydraFleming, 1828Especie: E. lutris(Linnaeus, 1758)Distribución Distribución de E. lutris[editar datos en Wikidata] Distribución moderna e histórica de la nutria marina. Nutria marina durmiendo. La nutria ma…

Kembali kehalaman sebelumnya