Pengarang lirik: Samuel Medley
Pengarang Musik:
Nada Dasar: 1=D 2/2
1
Hendaklah kuberitakan kebajikan yang sempurna di dalam Yesusku
Kunyanyikan kebenaran dan kasih yg menakjubkan,
yang selamatkan daku, yg selamatkan daku
2
darahNya itulah korban yg jadikan keampunan dari dosa dan maut
pengasihanNya kupuji, rahmatNya padaku dibri
dalam seperti laut, dalam seperti laut
3
aku nyanyikan sifatNya segala macam kasihNya,
Raja yg bertahta biarlah pujiku sedap, seumur hidupku tetap
kupuji namaNya, kupuji namaNya
4
waktu Tuhan bawa pulang, itulah hari bersyukur,
mukaNya kulihat dengan Tuhan Jurus’lamat, aku dapat berkat kekal
Menang karna rahmat, menang karna rahmat. Amen

Temukan kidung nyanyian lainnya dari NRM (Nyanyian Rohani Methodist)