Pengarang lirik: Judson W. Van DeVenter, 1896
Pengarang Musik: Winfield S. Weeden, 1896
Nada Dasar: 1=D 4/4
1
Kuserahkan pada Tuhan
Tubuh, roh dan jiwaku;
Aku hanya ingin hidup
Bagi Yesus Tuhanku.
2
Kuserahkan pada Tuhan
Hawa nafsu hidupku;
Tuhan Yesus, saat ini
Aku jadi milikMu.
3
Ya, segala kuserahkan
Pada Juru S'lamatku;
B'rilah RohMu sungguh nyata
Dalam laku hidupku.
4
Ya, segala kuserahkan,
Kubaktikan diriku;
B'rilah kasih dan kuasa,
Curahkanlah berkatMu!

Temukan kidung nyanyian lainnya dari NP (Nyanyian Pujian)