Pengarang lirik: Leila N. Morris
Pengarang Musik:
Nada Dasar: 1=Es 4/4
1
Rindukah kau hari ini
bagi s'mua berkat Hu
dalam kehidupanmu?
Dan beroleh s'gala janji
serta turut firman-Nya,
kesenangan yang baka.
2
Bawalah pialamu kosong
dari tanah liat
cuci dengan darah-Nya,
datang dengan kerendahan
keperluan yang besar,
tunggu di hadirat-Nya.
3
S'perti corong yang mengalir
alirannya s'lalu t'rus
demikianlah nikmat-Mu,
janji-Nya t'lah ditepati
memenuhi hatimu
dengan kuasa Roh Kudus.

Temukan kidung nyanyian lainnya dari KRI (Kidung Reformed Injili 2017 (Tidak resmi))