1
Tumbuh sepucuk tunas didalam dunia.
Telah dinubuatkan oleh para nabi.
Dimalam yang kudus, telah lahir Penebus
di kota Betlehem
2
Yesus memberi terang dalam kegelapan.
Terang-Nya memancarkan kasih yang abadi.
Agar yang percaya tidak akan bianasa
Dapat hidup kekal
3
Ya Yesus ajar kami mengiring langkah-Mu
Dimanapun berada agar ku setia.
Nanti di Surga trang, ku berdiam disana,
Bersama Tuhanku

Temukan kidung nyanyian lainnya dari NR (Nafiri Rohani)