Pengarang lirik: J. Edward Ruark
Pengarang Musik: W.J. Kirkpatrick
Nada Dasar: 1=As 4/4
1
Hendaklah gembira lonceng berbunyi
Sungguh ada damai di dalam hati
Hidup bagi Tuhanmu berjalan di jalah-Hu
Dia membri kau suka
2
Dapat kau nikmati kasih Allahmu
Nyatakan kasih-Nya dalam hidupmu
Kata orang yang bijak lakukan perbuatan baik
Dia memb'ri kau suka
3
Jalan ke surga penuh kesusahan
Dia anugrahkan kemenangan limpah
Meski mata blum lihat Dia b'rada di sisiku
Dia memb'ri kau suka
4
Muliakanlah Tuhan dalam hidupmu
Taat kuasa printah-Nya rajin dan setia
Jika hidupmu suci bimbing orang percaya
Hatimu bersuka

Temukan kidung nyanyian lainnya dari PPPR (Puji-pujian Pemuda/Remaja)