Miss Nusa Tenggara Timur

Miss Indonesia
Logo Miss Indonesia
Tanggal pendirian2005
TipeKontes kecantikan
Kantor pusat Jakarta
Lokasi
Jumlah anggota
Miss World
(2006-sekarang)
Miss ASEAN (2005)
Bahasa resmi
Indonesia
Chairwoman and Founder
Liliana Tanoesoedibjo
Tokoh penting
Martha Tilaar
Wulan Tilaar
Lina Priscilla
Situs webwww.missindonesia.co.id

Miss Nusa Tenggara Timur adalah sebuah gelar yang didapat bagi perwakilan provinsi Nusa Tenggara Timur di ajang Miss Indonesia. Pemegang titel saat ini adalah Maria Ermelinda Wawo yang mewakili Nusa Tenggara Timur di Miss Indonesia 2024.

Provinsi Nusa Tenggara Timur belum pernah sekalipun memenangkan Miss Indonesia. Prestasi tertinggi provinsi ini adalah Runner-up 2, yang diraih oleh Tenga Araminta Nadia Riwu Kaho pada tahun 2020.

Pemilihan Miss Nusa Tenggara Timur dilaksanakan melalui audisi yang diadakan di Bandung, Surabaya dan Jakarta.

Daftar Pemenang

Berikut adalah pemenang Miss Nusa Tenggara Timur sejak tahun 2005:

Keterangan warna
  •   sebagai Pemenang
  •   sebagai Runner-up/5 Besar
  •   sebagai finalis 10/15 Besar
Tahun Miss Nusa Tenggara Timur Kota Asal Penghargaan
2005 Fieka Yonanda Taolin Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2005 - Peserta
2006 Stephanie Josephine Agnes Lea Ena[1] Kabupaten Ngada Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2006 - Peserta
2007 Natasya Boenda Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2007 - 10 Besar
2008 Dona Maria Dua Kanena Dasilva Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2008 - Peserta
2009 Primasari Miatona Bonita Lauwoie Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2009 - Peserta
2010 Indria Zulkarnaen Djoloek Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2010 - Peserta
  • Miss Persahabatan
2011 Dikna Faradiba Maharani Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2011 - Peserta
2012 Donna Maria Rosalia Da Silva[2] Kabupaten Sikka Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2012 - Peserta
2013 Trie Wiyanti Andini[3] Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2013 - Peserta
2014 Astriana Marsalince Asbanu Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2014 - Peserta
2015 Mentari Gantina Putri Novel Balweel Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2015 - 7 Besar
2016 Nen Maria Greisakti Rongkos Kabupaten Manggarai Barat Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2016 - Peserta
2017 Maria Andromeda Meok[4] Kabupaten Rote Ndao Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2017 - Peserta
  • Miss Persahabatan
2018 Mayestika Dhea Dara[5] Kabupaten Sumba Barat Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2018 - Peserta
2019 Magdalena Rosari Ndona[6] Kabupaten Sikka Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2019 - Runner-up 4
2020 Tenga Araminta Nadia Riwu Kaho Kota Kupang Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2020 - Runner-up 2
  • Miss Beauty with a Purpose
2022 Maria Magdalena Yolanda Mau[7] Kabupaten Belu Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2022 - Peserta
2024 Maria Ermelinda Wawo[8] Kabupaten Ngada Nusa Tenggara Timur Miss Indonesia 2024 - Peserta

Trivia

Referensi

  1. ^ "'Freaky-Teppy', Buku yang Menertawakan Beratnya Hidup di Jakarta". detikhot. Diakses tanggal 2022-10-04. 
  2. ^ Okezone (2012-04-17). "Dona Maria, Finalis NTT yang Jago Modeling : Okezone Lifestyle". https://lifestyle.okezone.com/. Diakses tanggal 2022-10-04.  Hapus pranala luar di parameter |website= (bantuan)
  3. ^ Okezone (2013-02-15). "Ternyata, Finalis Asal NTT Mantan Pramugari : Okezone Lifestyle". https://lifestyle.okezone.com/. Diakses tanggal 2022-10-04.  Hapus pranala luar di parameter |website= (bantuan)
  4. ^ Liza, Canra (2017-04-22). "Selamat, Maria Andromeda Meok Rebut Miss Persahabatan 2017". LINTAS NTT (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-10-04. 
  5. ^ "Fakta Miss NTT 2018, Mayestika Dhea Dara, Ternyata Punya Banyak Prestasi Lho!". Pos-kupang.com. Diakses tanggal 2022-10-04. 
  6. ^ "Jadi Runner Up ke 4, Inilah Fakta & Potret Magdalena Rosari Ndona, Perwakilan NTT di Miss Indonesia". Pos-kupang.com. Diakses tanggal 2022-10-04. 
  7. ^ Parada, Mariano. "Karantina Hari Ketiga Finalis Miss Indonesia 2022, Yuk Dukung Yola Gadis Cantik Asal NTT - Oke NTT". ntt.pikiran-rakyat.com. Diakses tanggal 2022-10-04. 
  8. ^ "Memasuki Babak Grand Final,Ririn Mohon Dukungan Masyarakat NTT". Teropong Indonesia News. 2024-05-07. Diakses tanggal 2024-05-13. 
  9. ^ "Dikna Sambar 4 Gelar Miss Tourism International 2016". krjogja.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-10-04. 
  10. ^ Liputan6.com (2006-08-17). "Anggota Paskibraka Bangga Menunaikan Tugas". liputan6.com. Diakses tanggal 2022-10-04. 

Pranala luar

  • Situs web resmi Miss Indonesia

Read other articles:

2004 album by Estelle The 18th DayStudio album by EstelleReleased18 October 2004 (2004-10-18)[1]Recorded2003–2004Genre Hip hop soul R&B[2] Length62:49LabelV2Producer Atmostfear Colin Emmanuel Drew Horley E-Boogie Estelle James Poyser Jimmy Hogarth Joe Buhdha John Legend Kevin Veney Loren Hill Mike Peden Omar Edwards Rich Shelton Thayod Ausar Tiger Wilson You Can Ask Giz Estelle chronology The 18th Day(2004) Shine(2008) Singles from The 18th Day 1980Releas…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Pegunungan Muller – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Pegunungan Muller Negara Indonesia Titik tertinggi Gunung Liangpran Pegunungan Muller merupakan jajaran pegunungan yang berada di batas …

Tembok Besar, bagian Badaling Dibaca dari kanan ke kiri menjadi:北門鎖鑰 (běimén suǒyào, kunci gembok gerbang utara).Kata 鎖鑰 (suǒyào) berkonotasi lokasi militer. Badaling (Hanzi tradisional: 八達嶺; Hanzi sederhana: 八达岭; Pinyin: Bādálǐng) adalah bagian dari Tembok Besar Tiongkok yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Terletak di Distrik Yanqing, sekitar 80 km barat laut Beijing dan masih termasuk wilayah munisipalitas Beijing. Tembok Besar yang melint…

Riproduzione schematica del percorso (in grassetto) dell'Autostrada dei Laghi nel 1926 La cosiddetta Autostrada dei Laghi è il risultato della necessità, sentita negli anni venti del XX secolo, di unire Milano alle vicine città di Como e Varese e con le zone turistiche del Lago di Como e del Lago Maggiore. Oggi si compone di tre autostrade ufficialmente classificate come A8 (intera estensione), A9 (intera estensione) e A8/A26 (per il tratto Gallarate - Sesto Calende-Vergiate) gestite da Autos…

Halaman judul Constitutio Criminalis Theresiana Constitutio Criminalis Theresiana (juga disebut Nemesis Theresiana atau Theresiana saja) adalah kitab hukum pidana yang dikeluar oleh penguasa Monarki Habsburg Maria Theresia. Kitab ini berisi hukum pidana acara maupun substantif dan berlaku di seluruh wilayah Austria dan Bohemia. Namun, kitab pidana ini tidak berlaku di Hungaria. Kitab ini dirancang di Wina pada tahun 1768, dan pada tanggal 31 Desember pada tahun yang sama mulai berlaku (walaupun …

Polykarp KuschLahir(1911-01-26)26 Januari 1911Blankenburg, Kekaisaran JermanMeninggal20 Maret 1993(1993-03-20) (umur 82)AlmamaterUniversity of IllinoisCase Institute of TechnologyDikenal atasPengukuran momen magnetik elektronPenghargaan Nobel Fisika (1955)Karier ilmiahInstitusiUniversitas Texas, DallasUniversitas ColumbiaPembimbing doktoralF. Wheeler LoomisMahasiswa ternamaGordon Gould Polykarp Kusch (26 Januari 1911 – 20 Maret 1993) ialah fisikawan Jerman-Amerika Serikat. P…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Maret 2024. Aosta Airport(Corrado Gex Airport)Aeroporto regionale della Valle d'Aosta Corrado GexAéroport régional de la Vallée d'Aoste Corrado GexIATA: AOTICAO: LIMWInformasiJenisPublicPengelolaGovernmentMelayaniAostaLokasiSaint-Christophe, ItalyKetinggian dpl…

Fable by Aesop A 13th-century manuscript illustrating a hunted beaver castrating itself In ancient times, the beaver was hunted for its testicles, which it was thought had medicinal qualities. The story that the animal would gnaw these off to save itself when hunted was preserved by some ancient Greek naturalists and perpetuated into the Middle Ages.[1] It also appeared as a Greek fable ascribed to Aesop and is numbered 118 in the Perry Index. In Latin literary sources, the fable was ver…

Mazmur 147Naskah Gulungan Mazmur 11Q5 di antara Naskah Laut Mati memuat salinan sejumlah besar mazmur Alkitab yang diperkirakan dibuat pada abad ke-2 SM.KitabKitab MazmurKategoriKetuvimBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen19← Mazmur 146 Mazmur 148 → Mazmur 147 (disingkat Maz 147, Mzm 147 atau Mz 147; pada Septuaginta dipisahkan menjadi Mazmur 146 dan Mazmur 147) adalah sebuah mazmur dalam bagian ke-5 Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Al…

Russell Alan HulsePrinceton plasma physics laboratory.Lahir28 November 1950 (umur 73)New York City, New YorkKebangsaanAmerika SerikatAlmamaterUMass AmherstPenghargaanPenghargaan Nobel dalam Fisika tahun 1993Karier ilmiahInstitusiUT DallasPrinceton Plasma Physics LaboratoryNRAO Russell Alan Hulse (lahir 28 November 1950) adalah seorang fisikawan Amerika Serikat. Menggunakan Observatorium Arecibo yang ditempatkan di Puerto Rico, bersama dengan mitranya Joseph Hooton Taylor, pada tahun 1974, m…

City in Lane County, Kansas City and County seat in Kansas, United StatesDighton, KansasCity and County seatLocation within Lane County and KansasKDOT map of Lane County (legend)Coordinates: 38°28′52″N 100°27′59″W / 38.48111°N 100.46639°W / 38.48111; -100.46639[1]CountryUnited StatesStateKansasCountyLaneFounded1879Incorporated1887Named forDick Dighton[2]Area[3] • Total0.87 sq mi (2.25 km2) • Land0.…

Yssingeaux La chapelle des pénitents d'Yssingeaux. Héraldique Administration Pays France Région Auvergne-Rhône-Alpes Département Haute-Loire(sous-préfecture) Arrondissement Yssingeaux(chef-lieu) Intercommunalité Communauté de communes des Sucs(siège) Maire Mandat Pierre Liogier (DVC) 2020-2026 Code postal 43200 Code commune 43268 Démographie Gentilé Yssingelais Populationmunicipale 7 345 hab. (2021 ) Densité 91 hab./km2 Géographie Coordonnées 45° 08′ 37…

Mountain in Colorado, United States Ice MountainNorth aspect of Ice Mountain (center)Highest pointElevation13,958 ft (4,254 m)[1][2]Prominence1,011 ft (308 m)[2]Parent peakHuron Peak[2]Isolation2.11 mi (3.40 km)[2]Coordinates38°54′52″N 106°26′14″W / 38.9144382°N 106.4372486°W / 38.9144382; -106.4372486[3]GeographyIce MountainColorado LocationChaffee and Gunnison counties, Colora…

Kedutaan Besar Filipina, RomaPasuguan ng Pilipinas sa Roma Koordinat41°53′53.7″N 12°26′16.4″E / 41.898250°N 12.437889°E / 41.898250; 12.437889Koordinat: 41°53′53.7″N 12°26′16.4″E / 41.898250°N 12.437889°E / 41.898250; 12.437889LokasiRomaAlamatVia Aurelia, 290/ADuta BesarDomingo P. NolascoSitus webromepe.dfa.gov.ph Kedutaan Besar Filipina di Roma adalah perwakilan diplomatik Republik Filipina untuk Republik Italia. Mula-mula …

Menunggang di Pantai pada Pagi Hari (1876) karya Anton Mauve Aliran Den Haag adalah sekumpulan seniman beraliran Realis yang tinggal dan berkarya di Den Haag antara 1860 dan 1890. Karya mereka sangat dipengaruhi oleh para pelukis realis dari aliran Barbizon Prancis. Perwakilan Pendahulu[1] Bilders, Johannes Warnardus (1811–1890) Koekkoek, Barend Cornelis (1803–1862) Schelfhout, Andreas (1787–1830) Van de Sande Bakhuysen, Hendrik (1795–1860) Van Hove, Bartholomeus (1790–1880) Va…

Questa voce sull'argomento Stagioni delle società calcistiche italiane è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Voce principale: Unione Sportiva Città di Pontedera. Unione Sportiva PontederaStagione 1989-1990Sport calcio Squadra Pontedera Allenatore Roberto Franzon poi Natalino Fossati Presidente Luciano Barachini Serie C215º posto nel girone A. Maggiori presenzeCampionato: Biondi (34) Migli…

Prakash Padukone प्रकाश पडुकोणInformasi pribadiNama lahirPrakash PadukoneKebangsaan IndiaLahir10 Juni 1955 (umur 68)BangaloreTinggi185 m (606 ft 11+1⁄2 in)PeganganKananRekor bertandingTunggal Pria Prakash Padukone (Kannada:ಪ್ರಕಾಶ್ ಪಡುಕೋಣೆ) (lahir 10 Juni 1955) adalah seorang pemain bulu tangkis terkenal dari Karnataka, India. Karier Bersifat pemalu dan bicara dengan lembut, Prakash mulai diperkenalkan kepada bulu …

ロバート・デ・ニーロRobert De Niro 2011年のデ・ニーロ生年月日 (1943-08-17) 1943年8月17日(80歳)出生地 アメリカ合衆国・ニューヨーク州ニューヨーク市身長 177 cm職業 俳優、映画監督、映画プロデューサージャンル 映画、テレビドラマ活動期間 1963年 -配偶者 ダイアン・アボット(1976年 - 1988年)グレイス・ハイタワー(1997年 - )主な作品 『ミーン・ストリート』(1973年)『…

Whitehall awalnya adalah kantor pusat untuk empat departemen pemerintah: urusan Luar Negeri, India, Rumah, dan Kolonial pada tahun 1866. Namun, sekarang hanya digunakan sebagai Kantor Luar Negeri dan Persemakmuran. Kantor Kolonial adalah kantor departemen pemerintah yang awalnya merupakan departemen dari Kerajaan Britania Raya (1707–1800), kemudian menjadi Departemen pemerintah Britania Raya, yang pertama kali diciptakan untuk mengurus wilayah kolonial di Amerika Utara Britania, selanjutnya di…

Crimes punishable by death This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Capital offences in China – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (September 2009) (Learn how and when to remove this message) Politics of China Leadership Leadership generations Succession of power Hu–Wen Administration (2002…

Kembali kehalaman sebelumnya