Yesus menyembuhkan seorang bisu

Yesus menyembuhkan seorang bisu adalah suatu peristiwa mukjizat yang diperbuat oleh Yesus Kristus yang dicatat dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen. Peristiwa ini secara khusus dicatat dalam Injil Matius, yaitu pada pasal 9.[1] Ini berbeda dengan mukjizat penyembuhan lain yaitu ketika Yesus mengusir roh dari seorang anak yang bisu yang hanya dicatat dalam Injil Markus pasal 9 dan terjadi pada waktu dan tempat yang berbeda.[1]

Tempat

Tempat-tempat yang berkaitan dengan peristiwa mukjizat ini.

Lokasi terjadinya peristiwa ini adalah di daerah Galilea, di sebuah kota yang tidak disebutkan namanya.[2]

Catatan Alkitab

Matius 9:32-34 (TB)

Sedang Yesus menyembuhkan dua orang buta di dalam sebuah rumah dan kedua orang buta itu keluar, dibawalah kepada Yesus seorang bisu yang kerasukan setan. Dan setelah setan itu diusir, dapatlah orang bisu itu berkata-kata. Maka heranlah orang banyak, katanya: "Yang demikian belum pernah dilihat orang di Israel." Tetapi orang Farisi berkata: "Dengan kuasa penghulu setan Ia mengusir setan."[1]

Lihat pula

Yesus menyembuhkan seorang bisu
Didahului oleh:
Penyembuhan dua orang buta
Injil Matius
pasal 9
Diteruskan oleh:
Belas kasihan Yesus terhadap orang banyak

Referensi

Read other articles:

Topik artikel ini mungkin tidak memenuhi kriteria kelayakan umum. Harap penuhi kelayakan artikel dengan: menyertakan sumber-sumber tepercaya yang independen terhadap subjek dan sebaiknya hindari sumber-sumber trivial. Jika tidak dipenuhi, artikel ini harus digabungkan, dialihkan ke cakupan yang lebih luas, atau dihapus oleh Pengurus.Cari sumber: IDEAL Indonesia – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk meng…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Kupu, Dukuhturi, Tegal – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR KupuDesaNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenTegalKecamatanDukuhturiKode pos52192Kode Kemendagri33.28.13.2002 Luas... k…

Hoki bawah airSuasana pertandingan hoki bawah airInduk organisasiConfédération Mondiale des Activités Subaquatiques (CMAS)World Aquachallenge Association (WAA)Nama lainUWH, OctopushPertama dimainkan1954di Southsea, InggrisKarakteristikKontak fisikTerbatasAnggota timhingga 10 (6 di lapangan)Gender campuranYaKategoriAkuatikPeralatanMasker selam, snorkel, sirip renang, topi polo air, tongkat, sarung tangan pelindung, pelindung mulut luar, keping hokiTempat bertandingKolam renangKeberadaanOlimpia…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Binti Maunah, (lahir 17 Juli 1966) adalah seorang dosen,[1] akademisi[2] dan ahli dalam bidang Sosiologi Pendidikan,[3] yang saat ini menjabat sebagai Dekan Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK), serta menjadi Guru Besar di Fa…

Florence Petty, c. 1916 Florence Petty (1 Desember 1870 – 18 November 1948) adalah seorang pekerja sosial, penulis buku resep, dan penyiar asal Skotlandia. Selama tahun 1900-an, di daerah Somers Town, London Utara, yang mengalami deprivasi sosial, Petty menjalankan karya sosial untuk Sekolah St Pancras bagi Ibu, yang umumnya dikenal sebagai The Mothers' and Babies' Welcome. Ia melaksanakan demonstrasi memasak bagi wanita buruh untuk membiasakan mereka memasak makanan yang m…

Dalam nama Korean ini, nama keluarganya adalah Gi. Gi Ju-bongLahir3 September 1955 (umur 68)Korea SelatanPendidikanSorabol College of Arts - Teater dan FilmPekerjaanAktorTahun aktif1977-searangAgenPK EntertainmentKeluargaGi Guk-seo (saudara laki-laki)Nama KoreaHangul기주봉 Hanja奇周峰 Alih AksaraGi Ju-bongMcCune–ReischauerKi Chu-pong Gi Ju-bong (lahir 3 September 1955) adalah aktor Korea Selatan. Karir Gi mulai berakting pada tahun 1977 dan dikenal untuk Offending the Audience,…

Cerro LargoNama lengkapCerro Largo Fútbol ClubJulukanArachánBerdiri19 November 2002StadionEstadio Arquitecto Antonio Eleuterio Ubilla Melo, Departemen Cerro Largo, Uruguay(Kapasitas: 8,000)KetuaDr. Ernesto Dehl SosaManajerDanielo NúñezLigaUruguayan Primera División2011-124th Kostum kandang Kostum tandang Kostum ketiga Cerro Largo Fútbol Club adalah tim sepak bola profesional asal Uruguay yang berasal dari Melo, Departemen Cerro Largo. Di wilayah Departemen Cerro Largo, fans tim ini terbany…

BalarajaKecamatanPeta lokasi Kecamatan BalarajaNegara IndonesiaProvinsiBantenKabupatenTangerangPemerintahan • CamatH. Yayat Rohiman, SIPPopulasi[butuh rujukan] • Total65.839,618 jiwaKode pos15610Kode Kemendagri36.03.01 Kode BPS3603130 Desa/kelurahan8 desa dan 1 kelurahan Balaraja adalah sebuah kecamatan yang terletak di sebelah barat Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, Indonesia.[1] Sejarah Wanita di Balaraja sedang menganyam topi (1920-1935) Balara…

Constituency of Bangladesh's Jatiya Sangsad Chittagong-10Constituencyfor the Jatiya SangsadDistrictChittagong DistrictDivisionChittagong DivisionElectorate469,314 (2018)[1]Current constituencyCreated1973Parliamentary PartyBangladesh Awami LeagueMember of ParliamentMd. Mohiuddin BacchuCity Council areaChattogram City CorporationPrev. ConstituencyChittagong-9 (Constituency 286)Next ConstituencyChittagong-11 (Constituency 288) Chittagong-10 is a constituency represented in the Jatiya Sangsa…

Lucky KuswandiLahir29 Agustus 1980 (umur 43)Jakarta, IndonesiaAlmamaterArtCenter College of DesignPekerjaanSutradaraproduserpenulis skenarioeditordosenTahun aktif2006—sekarangSitus webwww.luckykuswandi.com Lucky Kuswandi, B.F.A.[1] (lahir 29 Agustus 1980) adalah sutradara, produser, penulis skenario, editor, dan dosen berkebangsaan Indonesia. Film pendeknya yang berjudul The Fox Exploits The Tiger's Might menjadi sorotan dalam Pekan Kritikus Festival Film Cannes pada tahun 20…

كالوني    خريطة الموقع تقسيم إداري البلد اليونان  [1] خصائص جغرافية إحداثيات 39°13′58″N 26°12′25″E / 39.23278°N 26.20694°E / 39.23278; 26.20694   الارتفاع 0 متر  السكان التعداد السكاني 2103 (resident population of Greece) (2021)1803 (resident population of Greece) (2001)1617 (resident population of Greece) (1991)1978 (resident population o…

Lasers visibles Lasers rouges : 635 nm, 660 nm Lasers verts : 520 nm, 532 nm Lasers bleus : 405 nm, 445 nm Le rayon lumineux est une notion d'optique et un outil mathématique, utilisé principalement en optique géométrique, décrivant le trajet de la lumière de manière simplificatrice, valable uniquement lorsque le rayon lumineux se propage dans des milieux où les obstacles et composants optiques ont des dimensions très supérieures à la longueur d'onde. Un rayon lumineux …

Hemodialisis sedang berlangsung Mesin Hemodialisis Hemodialisis berasal dari kata “hemo” artinya darah, dan “dialisis ” artinya pemisahan zat-zat terlarut. Hemodialisis berarti proses pembersihan darah dari zat-zat sampah, melalui proses penyaringan di luar tubuh. Hemodialisis menggunakan ginjal buatan berupa mesin dialisis. Hemodialisis dikenal secara umum dengan istilah cuci darah.[1] Cara kerja Pada hemodialisis darah dikeluarkan dari tubuh pasien dan diedarkan dalam sebuah me…

Telephone numbers in TongaLocationCountryTongaContinentOceaniaFormat+676 yy xxxAccess codesCountry code+676International access00 Country Code: +676 International Call Prefix: 00 yy xxx Calls inside Tonga +676 yy xxx Calls from outside Tonga List of area codes in Tonga LIST OF AREA CODES[1] Area Code Area 20 Nukuʻalofa 21 Nukuʻalofa 22 Nukuʻalofa 23 Nukuʻalofa 24 Nukuʻalofa 25 Nukuʻalofa 26 Nukuʻalofa 27 Nukuʻalofa 28 Nukuʻalofa 29 Pea 31 Mua 32 Mua 33 Kolonga 34 Kolonga 35 Naku…

A.P.O.P. KinyrasCalcio Segni distintivi Uniformi di gara Casa Trasferta Colori sociali Giallo, blu Dati societari Città Peyia Nazione  Cipro Confederazione UEFA Federazione KFF Fondazione 2003 Scioglimento2012 Stadio Stadio Municipale Peyia(1.000 posti) Sito web www.apopkinyrasfc.com Palmarès Trofei nazionali 1 Coppa di Cipro Si invita a seguire il modello di voce L'Athlītikos Podosfairikos Omilos Pegeias Kinyras (in greco: Αθλητικός Ποδοσφαιρικός Όμιλος Πέ…

追晉陸軍二級上將趙家驤將軍个人资料出生1910年 大清河南省衛輝府汲縣逝世1958年8月23日(1958歲—08—23)(47—48歲) † 中華民國福建省金門縣国籍 中華民國政党 中國國民黨获奖 青天白日勳章(追贈)军事背景效忠 中華民國服役 國民革命軍 中華民國陸軍服役时间1924年-1958年军衔 二級上將 (追晉)部队四十七師指挥東北剿匪總司令部參謀長陸軍總…

2017 single by Gucci Mane and Nicki MinajMake LoveSingle by Gucci Mane and Nicki Minajfrom the album Mr. Davis ReleasedFebruary 23, 2017 (2017-02-23)GenreHip hopLength5:00Label Atlantic Young Money Songwriter(s) Radric Davis Joshua Luellen Onika Maraj Gucci Mane singles chronology Perfect Pint(2017) Make Love(2017) Down(2017) Nicki Minaj singles chronology Swalla(2017) Make Love(2017) Changed It(2017) Music videoGucci Mane & Nicki Minaj - Make Love [Official Music Vide…

Annual Eurovision Song Contest award You're a Vision AwardAwarded forMost remarkable outfit in the Eurovision Song ContestCountryVarious participating countriesPresented bySongfestival.beFormerly calledBarbara Dex AwardFirst awarded2022WebsiteOfficial website The You're a Vision Award is a fan-voted accolade awarded annually to the most remarkable outfit in the Eurovision Song Contest. The award was created by the Belgian fansite Songfestival.be before the Eurovision Song Contest 2022, after it …

Laconnex Laconnex, vue du ciel. Armoiries Administration Pays Suisse Canton Genève Communes limitrophes Cartigny, Bernex, Soral, Avusy Maire Mandat Hubert Dethurens (Entente Communale) 2020-2025 NPA 1287 No OFS 6627 Démographie Gentilé Laconnésien Populationpermanente 703 hab. (31 décembre 2022) Densité 184 hab./km2 Langue Français Géographie Coordonnées 46° 09′ 20″ nord, 6° 02′ 10″ est Altitude 445 mMin. 428 mMax. 473…

This article relies largely or entirely on a single source. Relevant discussion may be found on the talk page. Please help improve this article by introducing citations to additional sources.Find sources: Cameroon–Spain relations – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (November 2021) Bilateral relationsCameroon–Spain relations Cameroon Spain Cameroon–Spain relations are the bilateral and diplomatic relations between these two countries. Camer…

Kembali kehalaman sebelumnya