Pengarang lirik: Benjamin Schmolck
Pengarang Musik: Carl M. Von Weber
Nada Dasar: 1=Dis 4/4
1
KehendakMu jadi dalamku, ya Tuhan!
Pada tangan kasih semua kuserahkan
Dalam suka duka, milikMu ku jadi
Tolong ku berkata: “KehendakMu jadi.”
2
kehendakMu jadi meski dalam duka
kuatkan harapan t’rang yg bercahaya kalau aku susah, seperti Kau juga
tolong ku berkata: “KehendakMu jadi.”
3
kehendakMu jadi s’mua baik bagiku masapun berubah,
ku tetap padaMu aku jalan laju ke rumah di sorga
nyanyikan s’lamanya “KehendakMu jadi.” Amen

Temukan kidung nyanyian lainnya dari NRM (Nyanyian Rohani Methodist)