1
Jikalau kebimbanganku
T’lah teduh hatiku senang
Sepenuh welakin sengsara kutinggal
Teguh nyamanlah, nyamanlah jiwaku.
2
Welakin pun setan mencobailah
Kutinggal tetap dan teguh
Seg’ra Tuhanku ulurkan tangan-Nya
Memegang, memeluk diriku.
3
Hatiku bernajis dibasuhkanlah
Menjadi tempat Tuhanku
‘kuputih bersih oleh kuat darah-Nya
Puji Hu, puji Hu, puji Hu!
4
Lekas ya Tuhan hari-Mu datanglah
Jikalau masanya t’lah g’nap dan t’rang
Muka-Mu bagiku nyatalah
Saleh-Mu s’lamatlah segenap.

Temukan kidung nyanyian lainnya dari NKI (Nyanyian Kemenangan Iman)