Misi |
: |
Untuk mewujudkan visi
program studi pendidikan matematika pada tahun 2020 maka misi yang ditetapkan
sebagai berikut :
- menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran di bidang pendidikan matematika untuk menghasilkan lulusan yang religius,
berkualitas dan berdaya saing di bidang pendidikan matematika.
- menghasilkan sarjana pendidikan matematika yang
unggul dan berdaya saing tinggi, dengan mengedepankan aspek relevansi dan
perluasan akses bagi masyarakat.
- menyelenggarakan penelitian dalam mengembangkan keilmuan di bidang pendidikan matematika.
- menyelenggarakan
pengabdian
pada masyarakat untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat.
menjalin kerjasama dalam
bidang pendidikan matematika, dengan semua pihak yang dilandasi mencerdaskan
kehidupan bangsa.
|